Gucci Rilis Cincin Pintar Bisa Deteksi Stres Hingga Penyakit

Rabu 08 Juni 2022, 15:30 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Brand kenamaan dunia Gucci, kembali menghadirkan inovasi teknologi terbaru yang menawarkan kombinasi fashion dan kebutuhan kesehatan.

Menjalin kerja sama dengan Oura, sebuah developer asal Finlandia, Gucci resmi merilis koleksi cincin pintar pertamanya.

photoCincin Gucci x Oura Ring - (Instagram @Gucci)</span

Dilansir oleh suara.com dari Yanko Design, produk cincin pintar ini sudah dirilis sejak akhir Mei 2022 dan telah mendapatkan banyak respons yang positif.

Pihak Oura menjelaskan bahwa sebuah produk teknologi akan tetap fungsional walaupun dibuat dalam bentuk lebih stylish.

Baca Juga :

"Oura selalu memegang teguh keyakinan bahwa perangkat yang dapat dikenakan itu bisa menjadi inovatif dan stylish," ujar COO Oura, Michael Chapp.

Ditambah dengan popularitas Gucci sebagai salah satu luxury brand dunia, semakin banyak yang tertarik untuk membeli produk ini.  Tidak hanya menonjolkan kemewahan, cincin ini juga didesain untuk nyaman dipakai setiap hari.

Desainnya dibuat seperti cincin pada umumnya, dengan tulisan logo Gucci yang melingkar. Logo tersebut juga dibuat secara khusus dari bahan emas 18 karat. 

Sementara, cincinnya didominasi dengan warna hitam dari titanium yang ber-coating PVD. Aksentuasi berupa garis berpola kepang juga berhasil membuatnya tampak semakin mewah.

photoCincin Gucci x Oura Ring - (Instagram @Gucci)</span

Untuk bisa menikmati keindahan cincin ini, setidaknya diperlukan dana sekitar Rp 13,7 juta. Harga ini dipilih tidak sekadar karena penampilan semata.

Dinamakan dengan cincin pintar karena produknya bisa membantu untuk mendeteksi denyut jantung pengguna ketika dipakai. Selain itu, cincinnya bisa membantu mendeteksi pola pernapasan yang bisa menunjukkan tanda awal penyakit atau stres.

Jika digunakan setiap hari, cincin ini bisa menunjukkan data statistik dan laporan yang bisa diakses oleh pengguna. Untuk aksesnya dapat dilakukan secara khusus melalui aplikasi Oura yang tersedia.

Oura melengkapi cincinnya dengan teknologi tiga berupa sensor alat vital manusia yang lebih kuat dan akurat daripada gelang kesehatan yang sudah beredar luas.

SOURCE: SUARA.COM

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi Memilih25 April 2024, 00:04 WIB

Ditutup 25 April, DPC Demokrat Jaring 7 Bacalon Bupati/Wakil Bupati Sukabumi

Tercatat sebanayk tujuh orang yang menyatakan akan maju menjadi calon bupati / wakil bupati Sukabumi yang akan maju melalui partai demokrat
Bambang Topan Firmasyah bakal calon wakil Bupati di Pilkada 2024 saat mendaftar di Kantor DPC Partai Demokrat Kabupaten Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Sukabumi24 April 2024, 23:27 WIB

Dinas PU Perbaiki Titik Kerusakan di Jalan Ahmad Yani Palabuhanratu Sukabumi

Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Sukabumi melakukan perbaikan jalan rusak yang sempat menjadi keluhan warga di ruas Jalan Jendral Ahmad Yani, Kelurahan Palabuhanratu, Kecamatan Palabuhanratu.
Petugas Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Sukabumi perbaiki jalan Jendral Ahmad Yani di Palabuhanratu | Foto : Ilyas Supendi
Sukabumi24 April 2024, 22:55 WIB

Pelaksanaan PSAJ Tingkat SMP di Kabupaten Sukabumi Diikuti 25.576 Siswa

Pelaksanaan ujian sekolah kini berganti nama menjadi Penilaian Sumatif Akhir Jenjang (PSAJ).
Siswa SMPN 1 Bojonggenteng Kabupaten Sukabumi saat mengikuti Penilauan Sumatif Akhir Jenjang atau PSAJ | Foto : Ibnu Sanubari
Sukabumi24 April 2024, 22:03 WIB

Pengelola Parkir Pasar Surade Sukabumi Anggap Keluhan Pengunjung Bahan Evaluasi

Pengelola parkir di Pasar Surade Kabupaten Sukabumi memberikan tanggapan terkait keluhan pengunjung soal tata cara memungut uang parkir yang dilakukan oleh petugas.
Kondisi pasar Surade Sukabumi pada, Rabu (24/4/2025) | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi24 April 2024, 21:13 WIB

Pria Paruh Baya Tewas Tergantung di Bojonggenteng Sukabumi Tinggalkan Secarik Surat

Belum diketahui motif bunuh diri yang dilakukan pria paruh baya di Bojonggenteng Sukabumi tersebut.
(Foto Ilustrasi) Pria paruh baya ditemukan tewas tergantung di Bojonggenteng Sukabumi. | Foto: Istimewa
Sehat24 April 2024, 21:00 WIB

Kaya Vitamin C, Inilah 10 Manfaat Buah Jeruk Bali untuk Kesehatan

Jeruk Bali mengandung vitamin C yang tinggi, yang penting untuk menjaga sistem kekebalan tubuh, membantu penyembuhan luka, dan melindungi sel-sel dari kerusakan akibat radikal bebas.
Manfaat Buah Jeruk Bali untuk Kesehatan. Foto: Instagram/@uyah_oyok
Life24 April 2024, 20:40 WIB

Mengejutkan, Ini 10 Alasan Mengapa Anak Berperilaku Buruk dan Cara Menanganinya

Anak-anak umumnya akan menunjukkan perasaan dan keinginan mereka dalam bentuk perilaku yang belum mampu diutarakan dengan beberapa alasan yang mengejutkan.
Ilustrasi anak berperilaku buruk. (Sumber : Freepik)
Sukabumi24 April 2024, 20:30 WIB

Bupati Sukabumi Antarkan 150 Penerima Beasiswa Bupati Tahun 2024 ke Universitas Nusa Putra

Sebanyak 150 penerima beasiswa Bupati Sukabumi tahun 2024 di Universitas Nusa Putra tersebut merupakan hasil seleksi dari ribuan peserta.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami, Civitas Akademika Universitas Nusa Putra dan 150 penerima beasiswa tahun 2024. (Sumber : Istimewa)
Sehat24 April 2024, 20:30 WIB

7 Cara Sehat dengan Perubahan Gaya Hidup untuk Menurunkan Gula Darah

Perubahan gaya hidup sederhana ini untuk meminimalkan perubahan gula darah dan mengontrol kadar gula Anda.
Ilustrasi - Perubahan gaya hidup sederhana ini untuk meminimalkan perubahan gula darah dan mengontrol kadar gula Anda. (Sumber : Freepik/freepik)
Sukabumi Memilih24 April 2024, 20:25 WIB

5 Bakal Calon Bupati Sukabumi Resmi Mendaftar ke PKB

Ketua Desk Pilkada DPC PKB Kabupaten Sukabumi, Bayu Permana mengatakan selama proses penjaringan sejak dibuka hingga saat ini sudah ada 5 kandidat yang mendaftar untuk maju Pilkada Sukabumi melalui PKB.
Ketua Desk Pilkada PKB Bayu Permana saat menerima penyerahan berkas pendaftaran dari salah satu kandidat | Foto : Ist