Cari Jodoh Online? Jangan Lupa Lakukan 8 Tips Ini Agar Sukses

Selasa 27 November 2018, 00:05 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Berkembangnya aplikasi atau situs pencarian jodoh secara online membuka kesempatan pada banyak lajang untuk mendapatkan pasangan. Walaupun difasilitasi aplikasi, bukan berarti mencari pasangan online mudah. Justru diperlukan usaha dan sikap hati-hati agar tidak salah dalam memilih pasangan. Bagaimana caranya agar sukses memilih pasangan online? Berikut ulasannya menurut psycgologytoday.com:

1. Pilih situs web atau aplikasi yang terpercaya
Saat ini, ada sangat banyak pilihan situs kencan daring. Ya, situs atau aplikasi ini terlihat aneh pada awalnya. Namun ingat, siapa tahu satu di antara banyak pilihan itu adalah jalan untuk bertemu jodoh. Setiap orang memiliki kebutuhannya masing-masing dalam mencari pasangan, karena itu pilihlah laman atau aplikasi yang sesuai dengan kebutuhan yang Anda cari.

2. Pilih foto profil yang menarik
Kesan pertama akan menjadi penentu ketertarikan orang lain pada Anda. Cobalah mengunggah gambar yang menarik pada akun Anda, yang kira-kira akan mendapat penilaian menarik dari orang lain.

3. Deskripsi profil yang jujur dan berkesan
Dalam pencarian pasangan online, penjelasan profil juga menentukan keberuntungan Anda untuk mendapat pasangan. Deskripsikan apa yang menjadi ketertarikan dan kepribadian Anda. Boleh juga dengan menambahkan deskripsi lain yang ingin Anda tonjolkan.

4. Membuat keputusan dan pilihan yang tepat
Selain mengiklankan diri melalui profil Anda sendiri, Anda juga harus aktif dalam pencarian. Jangan hanya menunggu tetapi tidak melakukan evaluasi atau melihat profil para pencari jodoh lainnya. Tidak perlu berpikir muluk-muluk harus mendapatkan pasangan yang paling sesuai dengan kriteria Anda. Umumnya di situs online Anda tidak bisa langsung menilai tipe orang. Tentu butuh pengenalan yang lebih dalam.

Jadi untuk memilih jangan terlalu fokus pada kriteria dan tipe Anda, cobalah dengan memikirkan calon pasangan yang baik dan cocok dengan Anda tanpa diembeli dengan segudang kriteria yang diinginkan.

5. Memulai hubungan
Setelah Anda melihat seseorang yang kira-kira cocok dan Anda sukai, selanjutnya hubungi dia. Apa kata pembuka yang paling baik untuk memulai pembicaraan? Sebetulnya sama saja dengan cara berkenalan biasa, bisa dengan cara yang lucu atau cara yang biasa. Tetapi yang pasti, cobalah untuk membuat awal perkenalan berkesan bagi Anda maupun calon pasangan.

6. Sisipkan humor
Selera humor yang baik merupakan nilai tambah dalam kepribadian Anda. Perempuan umumnya suka dibuat tertawa dan pria biasanya bangga jika dia dapat membuat orang lain tertawa karena humornya. Pria yang memiliki selera humor yang baik umumnya terlihat menarik dan lebih cerdas. Karena itu penting untuk menyisipkan humor dalam pembicaraan dengan calon pasangan.

7. Siap untuk bertemu
Tujuan dalam kencan online adalah bertemu tatap muka. Ajaklah orang yang sudah Anda kenal melalui situs online untuk bertemu sesegera mungkin. Anda tidak mau lama-lama berkomunikasi secara virtual saja, bukan?

8. Pertemuan
Jadi apa yang harus dilakukan pada pertemuan pertama? Yah ada banyak, tetapi yang jelas tidak bermain ponsel di depan calon Anda. Bahkan jika itu bergetar di saku Anda, maka tahan diri untuk melihatnya atau memeriksanya. Ini lebih sopan. Cobalah melakukan hal menyenangkan seperti bertemu di kafe atau mengunjungi tempat favorit untuk pertemuan pertama.

Sumber: Tempo

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Tags :
Berita Terkini
Life15 Mei 2024, 07:00 WIB

Stop Lakukan 9 Kebiasaan yang Membuat Serangan Asam Urat Semakin Parah!

Dengan mengidentifikasi dan menghindari kebiasaan-kebiasaan yang menyebabkan serangan asam urat semakin parah, serta mengikuti rekomendasi dokter untuk pengelolaan dan pencegahan asam urat, penderita dapat mengurangi risiko serangan asam urat yang parah.
Ilustrasi - Ada beberapa cara mengobati sakit asam urat di malam hari. (Sumber : Freepik.com/DC Studio)
Food & Travel15 Mei 2024, 06:00 WIB

Cara Membuat Obat Asam Urat Alami dari Campuran Apel dan Jahe, 8 Langkah Simpel!

Konsultasikan dengan dokter atau ahli gizi jika Anda memiliki kondisi kesehatan tertentu atau sedang dalam pengobatan tertentu sebelum menambahkan jus apel dan jahe ke dalam diet asam urat.
Cara Membuat Obat Asam Urat Alami dari Campuran Apel dan Jahe, Langkahnya Simpel! (Sumber : freepik.com/@jcomp)
Science15 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 15 Mei 2024, Sukabumi Pagi Cerah dan Siang Potensi Hujan Ringan

Berikut prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Rabu 15 Mei 2024.
Ilustrasi. Berikut prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Rabu 15 Mei 2024.| Foto: SU/Dede
Sukabumi15 Mei 2024, 01:36 WIB

Hasil Autopsi Ibu di Sukabumi yang Dibunuh Anak: Luka Tusuk di Leher Jadi Penyebab Kematian

Terdapat banyak luka tusukan. Berikut hasil autopsi jasad ibu yang dibunuh anak kandung di Kalibunder Sukabumi.
Tim dokter forensik RSUD R Syamsudin SH, dr Nurul Aida Fathya saat diwawancara terkait hasil autopsi jasad ibu yang dibunuh anak kandung di Kalibunder Sukabumi. (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Sukabumi14 Mei 2024, 23:44 WIB

Geram Sampah Menumpuk, Warga di Palabuhanratu Sukabumi Pasang Spanduk Bernada Sindiran

Warga Kampung Pangsor Lio Palabuhanratu Sukabumi pasang spanduk larangan membuang sampah di TPS sementara.
Salah satu spanduk yang dipasang warga Kampung Pangsor Lio Palabuhanratu Sukabumi. (Sumber : SU/Ilyas)
Bola14 Mei 2024, 22:28 WIB

Hasil Leg 1 Championship Series Liga 1: Bali United vs Persib Berakhir Imbang 1-1

Laga sengit Persib Bandung vs Bali United di Leg 1 Championship Series Liga 1 berakhir imbang 1-1.
Striker Persib Bandung David da Silva cetak gol penyeimbang di injury time. (Sumber : PERSIB.co.id)
Sukabumi14 Mei 2024, 21:58 WIB

Rahmat Pembunuh Ibu Kandung di Kalibunder Sukabumi Akan Diperiksa Kejiwaannya

Polisi bakal panggil psikolog untuk memeriksa kondisi kejiwaan Rahmat pelaku pembunuhan terhadap ibu kandungnya sendiri di Kalibunder Sukabumi.
Rahmat (25 tahun), Pelaku pembunuhan ibu kandung di Kalibunder Sukabumi saat akan dimasukan ke sel. | Foto : Ilyas Supendi
Kecantikan14 Mei 2024, 21:00 WIB

9 Rutinitas Malam Hari yang Membuat Wajah Cantik Alami, Yuk Biasakan!

Dengan membiasakan rutinitas malam yang sehat dan merawat kulit wajah secara teratur, Anda dapat membantu menjaga kulit tetap sehat, cantik, dan bercahaya secara alami.
Ilustrasi. Mencuci Muka. Inilah Rutinitas Malam Hari yang Membuat Wajah Cantik Alami (Sumber : Pexels/KarolinaGrabowska)
Sehat14 Mei 2024, 20:30 WIB

Tinggi Purin, 10 Ikan Laut Ini Sebaiknya Tidak Dikonsumsi Penderita Asam Urat

Seafood campuran seperti frutti di mare, yang mencakup berbagai jenis seafood seperti lobster, kepiting, dan kerang, juga mengandung tinggi purin dan sebaiknya dikonsumsi dengan penuh perhatian oleh penderita asam urat.
Ilustrasi. Ikan Tenggiri Kuah Pedas. Karena Tinggi Purin, Ikan Laut Ini Sebaiknya Dihindari Penderita Asam Urat (Sumber Foto : via Cookpad)
Sukabumi14 Mei 2024, 20:15 WIB

Rahmat Bunuh Ibu Kandung di Kalibunder Sukabumi, Lalu Tidur dengan Berlumuran Darah

Rahmat alias Herang (25 tahun) membunuh ibu kandungnya, Inas (43 tahun) warga Kecamatan Kalibunder, Kabupaten Sukabumi. Setelah membunuh ibunya, Rahmat langsung tidur di kamarnya dengan kondisi berlumuran darah
Rahmat (25 tahun), Pelaku pembunuhan ibu kandung di Kalibunder Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi