Pabrik Triplek di Cikembar Sukabumi Kebakaran, Kerugian Capai Rp5 Miliar

Senin 05 Februari 2024, 16:19 WIB
Kebakaran Pabrik Triplek di Cikembar Sukabumi, Senin (5/2/2024) | Foto : Ibnu Sanubari

Kebakaran Pabrik Triplek di Cikembar Sukabumi, Senin (5/2/2024) | Foto : Ibnu Sanubari

SUKABUMIUPDATE.com - Kebakaran melanda pabrik PT Utama Global Timber (UGT) di Kampung Tanjakanlengka RT 03/04, Desa Parakanlima, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi. Peristiwa terjadi pada Senin (5/2/2024), sekira pukul 03.00 WIB, pagi tadi.

Kapolsek Cikembar, AKP R Panji Setiaji, mengatakan bahwa sumber kebakaran berasal dari meledaknya mesin boiler atau mesin pemanas di dalam pabrik triplek.

"Akibatnya, api segera melahap barang-barang di sekitar mesin boiler tersebut," ungkapnya kepada sukabumiupdate.com.

Baca Juga: Bertemu SBY, Gibran Ucap Terima Kasih Sudah Berkenan Turun Gunung: Ini Luar Biasa

Panji menjelaskan bahwa api cepat menyebar ke hasil produksi pabrik, terutama veneer yang terbuat dari bahan kayu mudah terbakar. Selain itu, kebakaran juga merusak mesin press dryer, hot press, cool press, glue 9 feet, glue 5 feet, dua mesin sending, mesin scissor, dan scrup join.

Kendati demikian, tidak ada korban jiwa atau luka dalam peristiwa kebakaran pabrik milik pengusaha Puad Kamil ini. Sementara, kerugian materiil diperkirakan mencapai Rp 5.000.000.000,- (Lima Milyar Rupiah).

"Upaya pemadaman dilakukan dengan segera dengan mengerahkan 4 unit mobil pemadam kebakaran dari Pos Pangleseran, Pos Cibadak, Pos Cisaat, dan Pos Sukaraja. Api berhasil dipadamkan sekitar jam 08.30 WIB," pungkasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Life17 Mei 2024, 12:30 WIB

10 Cara Meredakan Nyeri Asam Urat dengan Pengobatan Alami dan Perubahan Gaya Hidup

Meredakan Nyeri Asam Urat. Aktivitas fisik yang teratur dapat membantu menjaga kesehatan sendi dan mengurangi risiko serangan gout.
Ilustrasi. Cara Meredakan Nyeri Asam Urat dengan Pengobatan Alami dan Perubahan Gaya Hidup (Sumber : Pexels/EllaColsson)
Life17 Mei 2024, 12:15 WIB

6 Dampak Buruk Sering Menuruti Kemauan Anak, Orang Tua Jangan Menyesal!

Selalu menuruti kemauan anak rupanya memiliki dampak buruk yang mesti diperhatikan oleh orang tua ketika mendidiknya. Semua ini perlu diperhatikan demi kebaikan anak ketika dewasa
Ilustrasi dampak buruk selalu menuruti kemauan anak (Sumber : Pexels.com/@RDNEStockproject)
Bola17 Mei 2024, 12:00 WIB

Bojan Sebut Motivasi Pemain Persib Berlipat Jelang Leg 2 Semifinal Championship Series

Pemain Persib motivasinya kian berlipat jelan menghadapi Bali United di Leg 2 Semifinal Championship Series.
Pemain Persib motivasinya kian berlipat jelan menghadapi Bali United di Leg 2 Semifinal Championship Series. (Sumber : PERSIB.co.id)
Sukabumi17 Mei 2024, 11:58 WIB

Merinding! Ulat Bulu Warna-warni Serbu di Alun-alun Masjid Agung Kota Sukabumi

Binatang yang bisa bikin gatal ini turun dari sejumlah pohon ketapang kencana dan tanaman pelindung di kawasan tersebut.
Pohon pelindung ketapang kencang di alun-alun masjid agung Kota Sukabumi dipenuhi ulat bulu (Sumber: warganet/akun medsos @abcdadan)
Life17 Mei 2024, 11:45 WIB

Patut Ditiru! 6 Ajaran Hidup Para Perantau Agar Bisa Sukses di Tanah Orang

Kaum perantau tentu bukan tanpa prinsip dan ajaran hidup di tanah rantauan. Mereka tentu membawa modal ajaran hidup yang dipegangnya erat demi bisa meraih sukses di sana
Ilustrasi Ajaran hidup perantau agar cepat sukses di tanah rantau (Sumber : Pexels.com/@cottonbrostudio)
Sehat17 Mei 2024, 11:30 WIB

6 Golongan Obat-obatan untuk Meredakan Nyeri Asam Urat dan Efek Sampingnya

Meredakan nyeri akibat asam urat (gout) sering memerlukan kombinasi obat-obatan untuk mengurangi peradangan, nyeri, dan kadar asam urat dalam tubuh.
Ilustrasi. Meredakan nyeri akibat asam urat (gout) sering memerlukan kombinasi obat-obatan untuk mengurangi peradangan, nyeri, dan kadar asam urat dalam tubuh. (Sumber : Freepik/fabrikasimf)
Jawa Barat17 Mei 2024, 11:21 WIB

Audiensi LW Doa Bangsa-BJB Syariah, Kolaborasi Majukan Perwakafan di Daerah

Lembaga Wakaf (LW) Doa Bangsa melakukan audiensi di kantor BJB Syariah Pusat, di Bandung, Kamis, (16/5/2024).
Audiensi Lembaga Wakaf Doa Bangsa dan BJB Syariah di Bandung | Foto : Dok. LW Doa Bangsa
Life17 Mei 2024, 11:15 WIB

6 Kebiasaan Buruk yang Dapat Menghancurkan Kreatifitas Hidup, Hindari Yuk!

kebiasaan buruk yang sering dilakukan akan membunuh kreatifitas hidup. Setiap orang harus menghindarinya agar tidak merusak masa depan dan kehidupannya
Beberapa kebiasaan buruk yang membuat kreatifitas menghilang (Sumber : Pexels.com/@Andreapiacquadio)
Sehat17 Mei 2024, 11:00 WIB

8 Minuman Sehat untuk Meredakan Nyeri Asam Urat, Enak dan Segar!

Inilah Sederet Minuman Sehat untuk Meredakan Nyeri Asam Urat, Enak dan Segar!
Ilustrasi. Minuman Segar dan Sehat untuk Meredakan Nyeri Asam Urat (Sumber : Pexels/EnginAkyurt)
Sukabumi17 Mei 2024, 10:51 WIB

Sudah Dihapus, Ini Postingan Soal Studi Tour yang Bikin PGRI Sukabumi Lapor polisi

Seluruh postingan akun facebook Atep Romli sudah menghilang sebelum pelaporan PGRI Kabupaten Sukabumi ke pihak kepolisian.
Ilustrasi dihapus. (Sumber: freepik)