5 Tips untuk Mengeluarkan Dahak Tenggorokan Secara Alami

Sabtu 16 April 2022, 09:15 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Saat tenggorokan gatal dan kering karena berdahak memang sangat mengganggu. Tapi Anda tidak perlu khawatir, sebab ada cara alami untuk mengeluarkan dahak yang dapat Anda lakukan dengan sangat mudah.

photoIlustrasi Batuk Berdahak - (Freepik)</span

Melansir dari suara.com, dahak adalah cairan seperti jeli yang dikeluarkan dari paru-paru. Dibandingkan dengan lendir yang dikeluarkan dari saluran hidung Anda (yang biasa kita sebut sebagai ingus), dahak ini adalah zat yang lebih kental dan cenderung lengket.

Tujuan utama dari lendir yang lengket di saluran udara Anda adalah untuk menjebak sebanyak mungkin partikel yang mengiritasi. Kemudian, dahak menjadi sarana keluarnya mereka dari saluran pernapasan bagian bawah. 

Singkatnya, zat ini membantu menjaga paru-paru Anda bersih dari kuman yang masuk ke saluran udara Anda.

Dan dibawah ini kami bagikan tips mengeluarkan dahak di tenggorokan secara alami seperti melansir dari lama H&B.

Baca Juga :

1. Konsumsi Banyak Cairan

Dengan tidak minum cukup cairan, Anda bisa membuat dahak lebih mudah menumpuk di saluran udara Anda. Menyeruput air, jus, atau bahkan sup ayam dapat membantu membuat lendir lebih encer dan membuatnya tetap bergerak. 

Ini dapat membantu mengeluarkan dahak berlebih yang menumpuk di sistem pernapasan.

2. Berhentilah Merokok

Studi menunjukkan merokok dapat menyebabkan tubuh memproduksi lebih banyak dahak. Maka, berhenti dari kebiasaan merokok dapat mendukung proses pembersihan lendir dan mengeluarkan dahak dari tenggorokan Anda.

3. Cobalah Gunakan Semprotan Hidung atau Larutan

Jika Anda mengalami penyumbatan lendir di hidung atau tenggorokan, Anda bisa mencoba membersihkannya dengan semprotan hidung. Ini dapat berupa obat atau hanya larutan garam yang disterilkan.

4. Gunakan Pelembab Udara

Lingkungan yang kering dapat berkontribusi pada penumpukan dan ketebalan dahak, sehingga memberikan kelembaban ekstra dapat membantu mengeluarkan dahak.

Anda dapat mencoba menggunakan pelembab udara atau menghirup uap air hangat untuk membuka dan melembabkan saluran udara. 

Uap juga bisa membantu memecah lendir yang kental sehingga lebih mudah untuk batuk.

5. Coba Berkumur dengan Air Garam

Berkumur air garam juga dipercaya dapat membantu mengencerkan lendir sehingga lebih mudah untuk mengeluarkan dahak dari saluran pernafasan Anda. 

Selain itu, sebuah penelitian juga menemukan pengobatan rumahan sederhana ini dapat membantu mencegah infeksi saluran pernapasan bagian atas.

Demikian informasi mengenai cara mengeluarkan dahak yang penting untuk diketahui. Selain cara di atas, menggunakan minyak kayu putih dan kompres hangat juga dapat membantu mengeluarkan dahak. Semoga informasi ini bermanfaat ya!

Baca Juga :

SOURCE: SUARA.COM

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi01 Mei 2024, 22:58 WIB

Kepergok Warga, Maling Kotak Amal Kabur Tinggalkan Motor di Cicantayan Sukabumi

Berikut kesaksian warga terkait upaya pencurian kotak amal di Cicantayan Sukabumi. Pelaku kabur tinggalkan motor.
Motor maling kotak amal yang ditahan warga Kampung Cijabon RT 19/07, Desa Cimahi, Cicantayan Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Life01 Mei 2024, 21:37 WIB

6 Gaya Bicara yang Menjadikan Anda Lebih Berwibawa dan Berkharisma, Ini Caranya

Gaya bicara seseorang menentukan apakah nanti akan dipandang berwibawa atau justru diremehkan orang lain di masyarakat.
Ilustrasi. Gaya berbicara yang dipandang berwibawa. | Sumber foto : Pexels/Werner Pfenning
Life01 Mei 2024, 21:31 WIB

Fokus Pada Jangka Panjang, Ini 10 Tips Menerapkan Disiplin Pada Anak Tetap Konsisten

Penerapan disiplin pada anak tidaklah mudah, maka dari itu orang tua perlu melakukannya dengan konsisten.
Ilustrasi menerapkan disiplin tetap konsisten / Sumber : pexels.com/@Emma Bauso
Sehat01 Mei 2024, 21:00 WIB

8 Bahan Alami untuk Menurunkan Kadar Gula Darah Tinggi dalam Tubuh

Bahan alami ini dipercaya dapat membantu menurunkan gula darah secara efektif.
Ilustrasi - Bahan alami ini dipercaya dapat membantu menurunkan gula darah secara efektif. (Sumber : Freepik.com/jcomp).
DPRD Kab. Sukabumi01 Mei 2024, 20:56 WIB

May Day, Komisi IV DPRD Sukabumi Serap Aspirasi Buruh Terkait Upah Hingga Isu Pungli

Komisi IV DPRD Sukabumi serap aspirasi serikat buruh terkait upah hingga isu praktik pungli di perusahaan.
Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi, Hera Iskandar terima kunjungan serikat buruh di momen May Day 2024. (Sumber : SU/Ilyas)
Sehat01 Mei 2024, 20:30 WIB

Pantangan! 4 Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari Penderita Asam Urat

Beberapa makanan dan minuman dianjurkan dihindari bagi penderita asam urat karena memiliki kandungan purin tinggi.
Ilustrasi - Beberapa makanan dan minuman dianjurkan dihindari bagi penderita asam urat karena memiliki kandungan purin tinggi. (Sumber : pexels.com/@Julia Filirovska).
Life01 Mei 2024, 20:00 WIB

8 Manfaat Menangis untuk Kesehatan Mental, Melepaskan Emosi yang Terpendam

Salah Satu Manfaat Menangis untuk Kesehatan Mental Yakni Menjadi Sarana Melepaskan Emosi yang Terpendam.
Ilustrasi. Bersedih. Manfaat Menangis untuk Kesehatan Mental. (Sumber : Pexels/CottonbroStudio)
Sukabumi01 Mei 2024, 19:57 WIB

Termasuk dari Bule, Uluran Tangan Berdatangan Bantu Titin Penghuni Rumah Reyot di Sukabumi

Bantuan mulai berdatangan untuk mak Titin, janda paruh baya asal Surade Sukabumi yang sebatang kara huni rumah reyot.
Seorang Bule asal Australia saat berkunjung ke rumah Mak Titin di Surade Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Life01 Mei 2024, 19:30 WIB

7 Sikap Sederhana yang Membuat Kamu Bisa Dikagumi Banyak Orang

Ingatlah bahwa sikap-sikap sederhana ini tidak datang dengan sendirinya. Dibutuhkan usaha dan latihan untuk menjadikannya kebiasaan.
Ilustrasi - Ingatlah bahwa sikap-sikap sederhana ini tidak datang dengan sendirinya. Dibutuhkan usaha dan latihan untuk menjadikannya kebiasaan. (Sumber : Freepik.com)
Sehat01 Mei 2024, 19:00 WIB

10 Tips Pola Tidur yang Baik untuk Penderita Asam Urat

Setiap orang memiliki kebutuhan tidur yang berbeda, jadi carilah pola tidur yang paling cocok untuk penderita asam urat dan konsultasikan dengan dokter jika memiliki masalah tidur yang berkelanjutan.
Ilustrasi. Nyenyak. Tips Pola Tidur yang Baik untuk Penderita Asam Urat. (Sumber : Pexels/KetutSubiyanto)