4 Kesalahan Saat Pakai Produk Perawatan Kulit

Senin 15 Oktober 2018, 09:10 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Menggunakan produk perawatan kulit seperti berinvestasi untuk mendapatkan manfaat di masa sekarang dan mendatang. Produk perawatan kulit diharapkan mampu membuat kulit terlihat segar.

Setelah selektif memilih produk perawatan tertentu yang disesuaikan dengan jenis dan kebutuhan kulit, kini saatnya menggunakan produk tersebut dan merasakan manfaatnya. Memiliki produk perawatan kulit yang berkualitas dan cocok buat kulit, belum tentu kamu bisa mendapatkan khasiatnya karena bisa jadi ada kekeliruan saat memakai.

Akibatnya, kulit malah jadi kusam dan rentan berjerawat. Jadi, apa saja kesalahan yang biasa terjadi saat memakai produk perawatan kulit?

1. Tidak membilas dengan bersih
Mencuci muka dengan facial wash adalah rutinitas kecantikan yang sering dilakukan. Pastikan kamu sudah membilas sisa-sisa facial wash dengan bersih karena busa yang tertinggal bisa masuk ke pori-pori dan memicu jerawat.

2. Tidak memakai tabir surya
Rutinitas memakai sunscreen atau tabir surya adalah langkah yang tidak boleh terlewat. Pakai tabir surya setiap hari, bahkan jika tak keluar rumah sekalipun. Sebab, efek sinar matahari dapat membuat kulitmu jadi lebih kusam, muncul kerutan, dan meninggalkan noda hitam yang sulit dihilangkan.

3. Tidak pakai pelembap
Pelembap merupakan salah satu produk perawatan kecantikan yang wajib dipakai apapun jenis kulitmu. Jika kulitmu bersih dan lembap, maka akan terasa kenyal dan terhindar dari jerawat. Bagi kamu yang memiliki kulit berminyak, sebaiknya memilih pelembap berbahan dasar air atau gel supaya tidak makin berminyak.

4. Kebiasaan pencet jerawat
Memang geregetan kalau ada jerawat yang muncul. Ingin rasanya memencet sampai inti jerawat keluar. Tapi kamu harus tahan dan hindari kebiasaan itu karena dapat memicu infeksi dan bikin bekas jerawat yang susah hilang.

Sumber: Tempo

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Life05 Mei 2024, 22:08 WIB

Tindak Lanjuti Perilaku Buruk, 7 Cara Terbaik untuk Melakukan Time-Out Pada Balita

Dengan konsistensi dan penegakan aturan yang tenang, kerja keras Anda dalam menerapkan time-out yang besar kemungkinan akan menghasilkan hasil berupa lebih banyak perilaku yang baik.
Ilustrasi cara melakukan time-out pada balita. | Sumber Foto : pexels.com/@Arina Krasnikova
Sukabumi05 Mei 2024, 21:12 WIB

Diperbaiki Swadaya, Rumah Lansia di Surade Sukabumi Terdampak Gempa Garut Mulai Dipugar

Rumah Lansia di Surade Sukabumi terdampak Gempa M6,2 Garut diperbaiki secara swadaya.
Terdampak gempa M6,2 di laut Garut, Rumah Maemunah Warga Surade Sukabumi mulai diperbaiki secara swadaya, Minggu (5/5/2024). (Sumber : SU/Ragil)
Sehat05 Mei 2024, 21:00 WIB

2 Cara Menghilangkan Rasa Sakit Asam Urat dalam Waktu 10 Menit

Pengobatan rumahan terbaik untuk meringankan rasa sakit akibat asam urat dalam 10 menit atau kurang.
Ilustrasi - Pengobatan rumahan terbaik untuk meringankan rasa sakit akibat asam urat  dalam 10 menit atau kurang. (Sumber : Freepik.com/@Drazen Zigic)
Sukabumi05 Mei 2024, 20:30 WIB

Pria Lajang di Cibadak Sukabumi Tewas Tergantung, Ditemukan oleh Sang Kakak

Berikut kronologi seorang pria lajang di Cibadak Sukabumi ditemukan tewas tergantung oleh sang kakak di dalam rumahnya.
Ilustrasi. Pria lajang di Cibadak Sukabumi ditemukan tewas tergantung di dalam rumah. Diduga depresi. | Sumber Foto: Istimewa
Motor05 Mei 2024, 20:00 WIB

Ganti Oli Teratur! 5 Cara Merawat Motor Injeksi Agar Awet dan Tetap Prima

Dengan mengikuti panduan ini, Anda dapat menjaga motor injeksi Anda agar tetap awet dan performanya optimal.
Ilustrasi. Kendaraan roda dua. Dengan mengikuti panduan ini, Anda dapat menjaga motor injeksi Anda agar tetap awet dan performanya optimal. Sumber foto : Pexels/Quang Nguyen Vinh
Sukabumi05 Mei 2024, 19:42 WIB

Warga Keluhkan Bau Menyengat Sampah, Menumpuk di Belakang Pasar Surade Sukabumi

Warga keluhkan bau menyengat dari tumpukan sampah di belakang Pasar Surade Sukabumi.
Kondisi tumpukan sampah di belakang Pasar Surade, Kampung Cihideung, Surade Sukabumi. (Sumber : SU/Ragil Gilang)
Life05 Mei 2024, 19:30 WIB

Bunda Harus Tahu, Usia yang Tepat dan Kapan Menggunakan Teknik Disiplin Time-Out untuk Anak

Saat menggunakan Time-out, perhatikan baik-baik reaksi anak dan ikuti observasi Anda tentang cara terbaik memanfaatkan.
Ilustrasi - Saat menggunakan Time-out, perhatikan baik-baik reaksi anak dan ikuti observasi Anda tentang cara terbaik memanfaatkan. (Sumber : pexels.com/@Alexander Dummer).
Sehat05 Mei 2024, 19:00 WIB

Terselip di Balik Lemak! 7 Penyebab Kolesterol Tinggi yang Harus Anda Ketahui

Kolesterol diam-diam berbahaya, dan Anda harus mengetahui apa saja penyebabnya.
Ilustrasi - Kolesterol diam-diam berbahaya, dan Anda harus mengetahui apa saja penyebabnya. (Sumber : Freepik.com/jcomp).
Life05 Mei 2024, 18:30 WIB

Konsistensi Adalah Kuncinya, 5 Teknik dan Ide Disiplin Anak yang Bisa Bunda Terapkan

Ada berbagai teknik disiplin tentang yang bisa Anda terapkan pada anak yang dimana hal ini dapat berdampak positif.
Ilustrasi - Ada berbagai teknik disiplin tentang yang bisa Anda terapkan pada anak yang dimana hal ini dapat berdampak positif. (Sumber : pexels.com/@PNW Production).
Life05 Mei 2024, 18:00 WIB

Amalan dan Doa yang Dianjurkan Sebelum Menunaikan Ibadah Haji, Jemaah Harus Tahu!

Ada beberapa amalan dan doa yang dianjurkan dikerjakan oleh jemaah haji sebelum berangkat ke tanah suci.
Ilustrasi - Ada beberapa amalan dan doa yang dianjurkan dikerjakan oleh jemaah haji sebelum berangkat ke tanah suci. | (Sumber : kemenag.go.id)