Seorang Anak Meninggal Akibat Kebiasaan Hirup Deodoran Semprot, Kok Bisa?

Selasa 17 Mei 2022, 10:40 WIB

SUKABUMIUDPATE.com - Seorang ibu dari Australia menceritakan jika anak perempuannya yang berusia 16 tahun meninggal dunia setelah menghirup deodoran semprot.

Karena kejadian itu, sang ibu memperingatkan orang tua agar berhati-hati dalam menggunakan deodoran semprot.

photoIlustrasi Menggunakan Deodoran Spray - (Freepik)</span

Anne Ryan menemukan anaknya, Brooke Ryan, berbaring telungkup di lantai kamar tidurnya pada 3 Februari 2022 di rumahnya. Saat itu, Ryan yakin anaknya meninggal karena sindrom kematian mendadak dan menderita serangan jantung.

Sedangkan, kematian mendadak akibat menghirup deodoran spray bisa terjadi pada orang muda yang sehat setelah satu sesi penggunaan inhalansia tersebut.

Baca Juga :

Institut Nasional Penyalahgunaan Narkoba memperkirakan bahwa antara 100 dan 200 orang Amerika meninggal karena menghirup deodoran spray atau inhalasi per tahun.

Brooke merupakan salah satu korban meninggal terakhir dari penyalahgunaan inhalansia atau menghirup deodoran spray.

"Setiap kali saya bangun, saya selalu memikirkannya. Saya selalu berharap dia kembali, tetapi tidak bisa," kata Ryan dikutip dari News Week oleh suara.com.

Ryan bercerita bahwa Brooke adalah anak yang penuh semangat dan memiliki banyak cita-cita, yakni ingin menjadi pengacara, fisioterapis dan ahli kecantikan.

Tapi, Brooke memiliki masalah kesehatan mental, termasuk kecemasan yang makin parah sejak pandemi Covid-19.

Di sisi lain, Ibu dan anggota keluarga lainnya tidak tahu kalau Brooke memiliki kebiasaan menghirup deodoran spray. Kini, ia pun memberi tahu semua orangtua tanda-tanda seseorang menyalahgunakan inhalansia seperti itu, antara lain:

  • Sering sakit kepala
  • Penggunaan deodoran atau semprotan aerosol lainnya secara berlebihan
  • Noda dan bau kimia pada handuk dan pakaian
  • Disorientasi atau bicara cadel
  • Mual atau kehilangan nafsu makan

Baca Juga :

SOURCE: SUARA.COM

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi03 Mei 2024, 20:08 WIB

Kronologi Pasutri Tewas Tertabrak KA Siliwangi di Sukabumi, Korban Sudah Diteriaki

Warga ceritakan detik-detik suami istri tewas tertabrak kereta api KA Siliwangi di Kebonpedes Sukabumi.
Tempat Kejadian Perkara Pasutri tertabrak kereta api di Kampung Babakansirna, Rt 03/04, Desa/Kecamatan Kebonpedes, Sukabumi. (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Keuangan03 Mei 2024, 20:00 WIB

10 Kebiasaan Sepele yang Bisa Membuat Hidupmu Miskin, Jangan Lakukan!

Waspada Terhadap Kebiasaan Sepele yang Bisa Membuat Hidupmu Miskin, Jangan Lakukan!
Finansial Terbatas. Kebiasaan Sepele yang Bisa Membuat Hidup Miskin | Foto : Karolina Grabowska/Pexels
Gadget03 Mei 2024, 19:30 WIB

Begini Langkahnya, 7 Tips Mengatasi Memori Internal yang Penuh di HP Android

Ada beberapa cara untuk mengatasi memori internal HP yang penuh.
Ilustrasi. Ada beberapa cara untuk mengatasi memori internal HP yang penuh.(Sumber : Freepik/@rawpixel.com)
DPRD Kab. Sukabumi03 Mei 2024, 19:11 WIB

Pelajar Sukabumi Darurat Kekerasan Seksual, DPRD: Penguatan Ilmu Agama, Sekolah dan Rumah

Wakil Ketua DPRD Kabupaten Budi Azhar merespon dua kasus kekerasan seksual yang melibatkan pelajar.
Budi Azhar Mutawalli, Wakil Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi | Foto: Aji
Sukabumi Memilih03 Mei 2024, 19:10 WIB

50 Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi Hasil Pemilu 2024 Ditetapkan, Berikut Daftar Namanya

Sah! Berikut daftar nama Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi hasil Pemilu 2024.
KPU gelar rapat pleno terbuka penetapan perolehan kursi parpol dan penetapan calon angggota DPRD Kabupaten Sukabumi hasil Pemilu 2024, Kamis 2 Mei 2024. (Sumber : Istimewa)
Life03 Mei 2024, 19:00 WIB

Biasa Menjadi Luar Biasa: 10 Kebiasaan Kecil yang Membuatmu Dihormati dan Disegani

Menjadi orang yang disegani dan dihormati membutuhkan waktu dan usaha.
Ilustrasi -Menjadi orang yang disegani dan dihormati membutuhkan waktu dan usaha. (Sumber : pexels.com/Alexander Suhorucov)
Nasional03 Mei 2024, 18:35 WIB

57 Pemimpin Redaksi Deklarasi ICEC di Hari Pers Internasional, Cek Visi dan Misinya!

ICEC sendiri bertujuan untuk bertukar ide dan keahlian dalam mengelola dan memimpin media. Selain itu, untuk membangun redaksi yang berpihak pada kepentingan publik.
Perwakilan dari 57 Pemimpin Redaksi meneken deklarasi Perhimpunan Pemimpin Redaksi Indonesia (Indonesia Chief Editors Club/ICEC). (Sumber: istimewa)
Sukabumi03 Mei 2024, 18:12 WIB

Warga Ungkap Fakta, Suami Istri Tewas Tertabrak Kereta Api di Kebonpedes Sukabumi

Kecelakaan menimpa dua warga tertabrak kereta api atau KA Siliwangi terjadi di perlintasan kereta tepatnya di Desa Kebonpedes, Kecamatan Kebonpedes, Kabupaten Sukabumi, Jumat (3/5/2024), sekitar pukul 16.07 WIB.
Sepasang suami istri tertabrak kereta api KA Siliwangi di Kebonpedes Sukabumi | Foto : Asep Awaludin
Life03 Mei 2024, 18:00 WIB

Doa Pengantin Baru Agar Rumah Tangganya Diberi Keberkahan dan Keharmonisan

Bagi pengantin baru dianjurkan untuk membaca doa agar rumah tangganya diberikan keberkahan oleh Allah SWT.
Ilustrasi seseorang sedang berdoa. - Bagi pengantin baru dianjurkan untuk membaca doa agar rumah tangganya diberikan keberkahan oleh Allah SWT.(Sumber : istockphoto.com/@golfcphoto)
Sukabumi03 Mei 2024, 17:55 WIB

PT KAI Soal Palang Pintu, Pasutri Tewas Disambar KA Siliwangi di Kebonpedes Sukabumi

Dua pemotor yang berboncengan dilaporkan tewas setelah disambar kereta api yang tengah melaju di perlintasan tanpa palang pintu di Kebonpedes Sukabumi.
Lokasi kejadian dua pemotor disambar kereta api saat melintasi perlintasan tanpa palang pintu di Kebonpedes Sukabumi. (Sumber : Istimewa)