Potensi Hujan Petir di Beberapa Wilayah, Prakiraan Cuaca Jawa Barat 5 Mei 2023

Jumat 05 Mei 2023, 06:30 WIB
Ilustrasi. Prakiraan cuaca Jawa Barat 5 Mei 2023 dimana potensi hujan disertai petir bakal terjadi di beberapa wilayah| Foto: Pixabay

Ilustrasi. Prakiraan cuaca Jawa Barat 5 Mei 2023 dimana potensi hujan disertai petir bakal terjadi di beberapa wilayah| Foto: Pixabay

SUKABUMIUPDATE.com - Untuk warga Jawa Barat, khususnya warga Sukabumi dan sekitarnya yang berniat bepergian atau beraktivitas di luar rumah, cek dulu prakiraan cuaca dari Badan Meteorologi dan Geofisika (BMKG) untuk wilayah Jawa Barat berikut ini.

Dimana didalamnya termasuk wilayah Kota dan Kabupaten Sukabumi pada Jumat, (5/5/2023). Berdasarkan prakiraan yang dikeluarkan BMKG, sebagian besar wilayah Jawa Barat diperkirakan berpotensi mengalami hujan.

Untuk Sukabumi sendiri berpotensi mengalami cuaca berawan saat pagi. Namun, berpotensi terjadi hujan saat siang hingga malam.

Baca Juga: Waspada Potensi Hujan Lebat, Petir dan Angin Kencang di Jawa Barat Sepekan ke Depan

Berikut prakiraan cuaca Wilayah Jawa Barat dilansir dari laman BMKG.

Pagi (07.00 - 13.00 WIB)

BMKG memperkirakan cuaca cerah berawan terjadi hampir di seluruh wilayah Jawa Barat.

Siang (13.00 – 19.00 WIB)

Diperkirakan hujan intensitas sedang lebat berpotensi terjadi hampir di seluruh wilayah Jawa Barat.

Bahkan beberapa wilayah diperkirakan berpotensi mengalami hujan yang disertai dengan sambaran petir yaitu Bogor, Lembang dan Sukabumi.

Baca Juga: Gunung Everest Keluarkan Suara Menakutkan di Malam Hari, Ilmuwan Ungkap Alasannya

Malam (19.00 – 01.00 WIB)

Diperkirakan hujan intensitas sedang lebat berpotensi terjadi hampir di seluruh wilayah Jawa Barat.

Bahkan beberapa wilayah diperkirakan berpotensi mengalami hujan yang disertai dengan sambaran petir yaitu Banjar, Ciamis, Palabuhanratu dan Singaparna.

Dini Hari (01.00 – 07.00 WIB)

BMKG memperkirakan cuaca berawan berpotensi terjadi di sebagian besar wilayah Jawa Barat.

Selain itu beberapa wilayah diperkirakan berpotensi mengalami hujan ringan yaitu Banjar dan Ciamis.

Baca Juga: Peneliti Ungkap Data Satelit Temukan Lebih dari 19.000 Gunung Api Bawah Laut

Peringatan Dini

Waspada potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir dan terjadinya angin kencang dengan durasi singkat dan bersifat lokal pada rentang waktu antara menjelang siang hingga menjelang malam hari di sebagian wilayah Bogor, Depok, Bekasi, Karawang, Subang, Sukabumi, Cianjur, Purwakarta, Bandung Barat, Cimahi, Bandung, Sumedang, Majalengka, Indramayu dan Cirebon.

Sumber: BMKG

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Science02 Mei 2024, 10:52 WIB

Termasuk Sukabumi! Hujan Diprediksi Guyur Jabar pada Dasarian Pertama Mei 2024

Waspadai bencana hidrometeorologis berupa genangan banjir, tanah longsor, pohon tumbang, dan dampak kerusakan lainnya.
(Foto Ilustrasi) BMKG memprediksi curah hujan semakin berkurang pada dasarian pertama Mei 2024 di Jabar. | Foto: Pexels/Cottonbro Studio
Food & Travel02 Mei 2024, 10:31 WIB

8 Air Rebusan Herbal Alami yang Bisa Membantu Mengobati Asam Urat

Sangat penting untuk diingat bahwa rebusan bahan alami untuk asam urat ini sebaiknya tidak dianggap sebagai pengganti perawatan medis yang diresepkan oleh dokter.
Ilustrasi. Ilustrasi. Air Rebusan Herbal Alami yang Bisa Membantu Mengobati Asam Urat. | Foto: Pixabay/mirkostoedter
Life02 Mei 2024, 10:18 WIB

Ajarkan Disiplin, 5 Alasan Penting Menetapkan Batasan pada Anak yang Patut Diketahui

Menetapkan batasan pada anak berarti menetapkan pedoman perilaku meskipun tidak ada aturan resmi dalam rumah tangga.
Ilustrasi menetapkan batasan pada anak. | Foto: Pexels.com/@Luna Lovegood
Life02 Mei 2024, 10:08 WIB

Bangun Hubungan Sehat dengan Anak, Begini 5 Cara Menggunakan Teknik Disiplin Positif

Disiplin positif kemungkinan besar akan efektif bagi pengasuh mana pun dan dapat membantu memastikan bahwa anak-anak belajar dari kesalahan mereka.
Ilustrasi menggunakan teknik disiplin positif pada anak. | Foto: Pexels.com/@Ketut Subiyanto
Cek Fakta02 Mei 2024, 10:00 WIB

Hoaks! Sulfur Dioksida dari Vulkanik Erupsi Gunung Ruang Menyebar ke Pulau Jawa

Klaim hoaks ini dibuktikan dengan peta penyebaran SO2 dari situs windy.com.
(Foto Ilustrasi) Beredar unggahan hoaks di Facebook soal dampak erupsi Gunung Ruang di Sulawesi Utara. | Foto: Istimewa
Life02 Mei 2024, 10:00 WIB

5 Strategi Sederhana untuk Menemukan Kebahagiaan dalam Kehidupan Sehari-hari

Menerapkan strategi sederhana ini seperti menambahkan percikan warna kebahagiaan ke dalam kehidupan sehari-hari Anda.
Ilustrasi. Menerapkan strategi sederhana ini seperti menambahkan percikan warna kebahagiaan ke dalam kehidupan sehari-hari Anda. (Sumber : Freepik)
Life02 Mei 2024, 09:40 WIB

Terapkan Yuk, Berikut 5 Teknik Disiplin Positif yang Patut Dicoba pada Anak

Disiplin positif memotivasi anak untuk membuat pilihan yang lebih baik dengan mengarahkan mereka ke aktivitas yang lebih produktif dan memuji mereka ketika mereka berperilaku tepat.
Ilustrasi teknik disiplin positif. | Foto: Pexels.com/@Jonathan Borba
Inspirasi02 Mei 2024, 09:30 WIB

Loker Human Resources and General Affair Manager di Perusahan Makanan 2024

Berikut Informasi Lowongan Kerja Bidang Human Resources and General Affair Manager di Perusahan Makanan Tahun 2024.
Ilustrasi. Wawancara Kerja. Loker Human Resources and General Affair Manager di Perusahan Makanan 2024 (Sumber : Freepik/Yanalya)
Sehat02 Mei 2024, 09:00 WIB

7 Pengobatan Rumahan untuk Mengatasi Darah Tinggi (Hipertensi), Sehat dan Alami!

Pengobatan rumahan ini sangat efektif untuk mengobati darah tinggi.
Ilustrasi teh hijau - Pengobatan rumahan ini sangat efektif untuk mengobati darah tinggi. | (Sumber : Freepik.com)
Life02 Mei 2024, 08:58 WIB

Harus Dihilangkan, 10 Alasan Tidak Sehat Orang Tua Hindari Mendisiplinkan Anak

Mendisiplinkan anak memang tidaklah mudah dan perlu kerja keras. Namun dengan alasan apa pun, hal itu tetap harus dilakukan.
Ilustrasi alasan tidak sehat mendisiplinkan anak. | Foto: Pexels.com/@Nothing Ahead