Drh Slamet Gelar Sosialisasi 4 Pilar di Surade

Selasa 26 Juni 2018, 05:30 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Anggota DPR/MPR RI dari Fraksi PKS menggelar sosialisasi 4 pilar MPR RI di Gedung Majelis Muzakaroh Center, Jalan Sukarata, Surade Kabupaten Sukabumi. Kali ini, sosialisasii 4 pilar melibatkan remaja dan pemuda di kecamatan Surade.

"Sosialisasi kali ini cenderung istimewa karena pesertanya mayoritas diikuti oleh para pelajar dan pemuda," ujar anggota DPR/MPR RI drh slamet kepada awak media disela-sela agenda, Selasa (26/6/2018).

BACA JUGA: Jelang Idul Fitri, drh Slamet Pastikan Pemerintah Melayani Dengan Baik

Menurut slamet, dilibatkannya pelajar dan pemuda dalam agenda sosialisasi kali ini bukan tanpa tujuan jelas. Pasalnya para pelajar dan pemuda ini diharapkan bisa memahami makna dari  4 pilar MPR RI.

"Target utamanya, bagaimana para pelajar ini bisa memahami Pancasila sebagai dasar dan ideologi, UUD 45 sebagai konstitusi negara serta ketetapan MPR, NKRI sebagai bentuk negara dan Bhineka Tunggal Ika sebagai semboyan negara," tegas Slamet.

Slamet menjelaskan, dengan sosialiasi 4 pilar ini dirinya berharap bangsa kita semakin kuat dan utuh dengan berbagai macam keberagamannya.

MPRRI, sambung dia, mengadenkan kegiatan sosialisasi 4 pilar karena dianggap penting dan masih sesuai dengan kebutuhan kekinian.

BACA JUGA: Soal Ribuan E-KTP Tercecer, Slamet: Ini Bukti Buruknya Pemerintahan Jokowi

Selain sosialisasi, kata Slamet, dalam momentum tersebut dirinya juga bisa menyerap aspirasi dari daerah yang tentunya akan menjadi bahan ketika rapat dengar pendapat (RDP) dengan pihak terkait.

"Saya berharap dengan kegiatan itu semua kepentingan bisa tersalurkan, baik kepentingan negara terkait 4 pilar maupun kepentingan masyarakat yang dianggap bisa merubah nasib hidup orang banyak," tandasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Life30 April 2024, 22:33 WIB

Tetapkan Aturan, Terapkan 5 Teknik Pengendalian Impuls yang Berhasil untuk Anak-anak

Adalah normal bagi anak kecil untuk bersikap impulsif secara fisik. Memukul, melompat dari furnitur, atau berlarian di toko kelontong adalah masalah pengendalian impuls yang umum.
Ilustrasi pengendalian impuls pada anak | Foto : pexels.com/@Eren Li
Life30 April 2024, 22:27 WIB

Ajarkan Strategi Mengatasinya, Ini 5 Cara Mengajari Anak Tentang Perasaannya

Ketika anak melakukan kesalahan dengan melampiaskan sesuatu karena marah mereka frustasi, anggaplah ini sebagai kesempatan untuk mengajari mereka cara berbuat lebih baik di lain waktu.
Ilustrasi mengajari anak tentang perasaanya | Foto : Pexels.com/@Tran Lang
Life30 April 2024, 22:20 WIB

Ajarkan Perilaku Yang Pantas, Berikut 6 Cara Merespon Pukulan Anak

Ketika anak memukul anda, maka anda akan merasa malu jika hal itu dilakukan didepan orang banyak. Naun lakukan hal berikut untuk merespon pukulan anak
Ilustrasi merespon pukulan anak | Foto pexels.com/@Ketut Subiyanto
Sukabumi30 April 2024, 22:07 WIB

Tempati Rumah Tidak Layak, Janda di Cibadak Sukabumi Butuh Bantuan

Seorang janda, Nyai (54 tahun) dengan satu anak, warga Kampung Gunung Karang RT 2/9, Desa Tenjojaya, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi, tinggal di rumah dengan kondisi tidak layak
Nyai (54 tahun) seorang janda membutuhkan bantuan untuk perbaikan rumah yang tidak layak huni | Foto : Ibnu Sanubari
Sukabumi30 April 2024, 21:33 WIB

Akui Sempat Kolaps, PT BDJ Sukabumi Akhirnya Tunaikan Tunggakan Upah Pekerja

Direktur Utama PT Bahtera Dingga Jaya (BDJ) Sukabumi Jane Maureen mengakui jika perusahaanya sempat kolaps hingga menunggak pembayaran upah pada sejumlah karyawannya.
Suasana pembayaran upah pekerja di PT BDJ Sukabumi di Jalan Raya Panggeleseran - Babakan, Desa Parakanlima, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi pada Selasa (30/4/2024) | Foto : Asep Awaludin
Life30 April 2024, 21:16 WIB

Tetap Fokus Pada Pengembangan, Berikut 5 Tips Mengatasi Amukan Balita yang Tidak Terkendali

Amukan balita seringkali membuat kita kelelahan, namun jangan khawatir berikut beberapa tips untuk mengatasinya.
Ilustrasi mengatasi amukan balita / pexels.com/@Kevin Fai
Sukabumi30 April 2024, 21:08 WIB

Dorong Putera Daerah Maju Pilkada Sukabumi 2024, Haji Ucok: Banyak yang Mampu

Tokoh Sukabumi, Ucok Haris Maulana Yusuf melempar wacana sekaligus mendorong agar putera puteri terbaik Sukabumi maju dalam perhelatan pemilihan bupati / wakil bupati yang akan dihelat pada 27 November 2024 mendatang.
H. Ucok Haris Maulana Yusuf | Foto : Facecook H Ucok Hari MY
Sehat30 April 2024, 21:00 WIB

7 Cara Mengobati Asam Urat Secara Alami, Sehat dan Dijamin Efektif

Mengatasi asam urat dapat dilakukan dengan obat-obatan alami.
Ilustrasi Teh Jahe Mengatasi asam urat dapat dilakukan dengan obat-obatan alami ala rumahan. (Sumber : Freepik/jcomp)
Life30 April 2024, 20:55 WIB

11 Kegiatan untuk Meningkatkan Perkembangan Balita, Salah Satunya Dorong Permainan Pura-Pura

Dorong perkembangan kognitif dan bahasa dengan aktivitas belajar sehari-hari yang menyenangkan untuk balita ini.
Ilustrasi perkembangan balita / Sumber : pexels.com/@pixabay
Life30 April 2024, 20:40 WIB

Memiliki Kontrol Impuls yang Buruk, Waspadai 4 Alasan Anak Berani Mencuri

Dalam kebanyakan kasus, mencuri terjadi karena rasa ingin tahu, kurangnya batasan atau pemahaman, tekanan teman sebaya, dan/atau pencarian sensasi.
Ilustrasi alasan anak berani mencuri / Sumber : pexels.com/@Alexey domidov