Antigen Negatif, Penggali Kubur di Sukabumi Meninggal Usai Memakamkan Warga

Kamis 24 Juni 2021, 21:45 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Seorang penggali kubur ditemukan meninggal dunia di gang atau jalan kecil samping Puskesmas Cicurug, Kabupaten Sukabumi Jawa Barat pada Kamis (24/6/2021). Pria 56 tahun ini meninggal tak lama setelah ia bertugas menjadi petugas gali kubur di TPU atau Tempat Pemakaman Umum Astana Gunung,

Pria bernama Aas ini ditemukan warga tergeletak sekitar pukul 10.00 WIB. Aas ditemukan oleh warga yang berjalan kaki di jalan tersebut, lalu melapor ke ketua RT 03/04 Kampung Nyalindung Kelurahan Cicurug Kabupaten Sukabumi.

Aas sendiri tercatat sebagai warga setempat. Ia ditemukan sekitar 200 meter dari rumahnya. Petugas Puskesmas Cicurug langsung mengevakuasi korban dan dinyatakan sudah meninggal dunia.

Tim medis juga melakukan tes antigen covid-19 dan hasilnya negatif. Jenazah kemudian dibawa pulang dan langsung dimakamkan oleh keluarganya di TPU Astana Gunung. 

Baca Juga :

11 Nakes di Kabupaten Sukabumi Positif Corona, Kasus Tertinggi Hari Ini di Cicurug

Menurut keterangan tetangganya, Aas sebelumnya ikut membantu prosesi pemakaman di TPU Astana Gunung. Pria ini memang menjadi relawan penggali kubur di TPU tersebut, sedangkan profesi sehari-harinya adalah pedagang sate di Parungkuda.

"Bapak abis menggali kuburan dan memakamkan warga yang meninggal. Setelah itu Pak Aas berangkat untuk jualan sate. Mungkin karena kecapean, beliau meninggal di jalan waktu mau naik angkot," ujar pria yang meminta untuk namanya tidak dicantumkan kepada sukabumiupdate.com, Kamis.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Sehat15 Mei 2024, 10:30 WIB

Rendah Lemak, 7 Makanan yang Aman Dikonsumsi Penderita Kolesterol Tinggi

Produk susu rendah lemak atau non-lemak, seperti susu skim, yogurt rendah lemak, dan keju rendah lemak, merupakan sumber kalsium dan protein yang baik tanpa kandungan lemak jenuh yang tinggi.
Tumis Bayam. Makanan Rendah Lemak yang Aman Dikonsumsi Penderita Kolesterol (Sumber : via MAHI)
Sukabumi15 Mei 2024, 10:26 WIB

Termasuk di Minimarket, 41 Juru Parkir Liar di Kota Sukabumi Ditertibkan Aparat

Juru parkir liar yang terjaring operasi dibawa ke Mapolres Sukabumi Kota.
Operasi penertiban juru parkir liar di Kota Sukabumi, Selasa, 14 Mei 2024. | Foto: Website Pemkot Sukabumi
Life15 Mei 2024, 10:15 WIB

10 Penyebab Stres Saat Menyusui Yang Perlu Diketahui, Yuk Para Ibu Terapkan

Stres adalah reaksi dan respons alami tubuh terhadap perubahan. Merasa stres dari waktu ke waktu adalah hal yang wajar, bahkan karena hal ini bisa terjadi karena peristiwa positif sekalipun.
Stres saat menyusui akan mempengaruhi kualitas ASI (Sumber : pexels.com/@Sarahchai)
Life15 Mei 2024, 10:00 WIB

6 Latihan Sederhana Ini Dapat Membantu Anak Tumbuh Tinggi, Bunda Harus Tahu!

Beberapa latihan sederhana sangat efektif untuk menambah tinggi badan anak.
Ilustrasi - Beberapa latihan sederhana sangat efektif untuk menambah tinggi badan anak. (Sumber : pexels.com/@Kampus Production)
Sehat15 Mei 2024, 09:30 WIB

6 Makanan yang Tidak Aman Dikonsumsi Penderita Kolesterol

Meskipun kolesterol dalam makanan tidak memiliki dampak sebesar lemak jenuh dalam meningkatkan kadar kolesterol LDL, tetap penting untuk memperhatikan asupan kolesterol.
Ilustrasi. Kue Cemilan Manis.  | Contoh Makanan yang Tidak Aman Dikonsumsi Penderita Kolesterol. Sumber: Freepik
Sukabumi15 Mei 2024, 09:24 WIB

BAPPEDA Libatkan Banyak Pihak Susun Dokumen RADPG Kota Sukabumi

FGD ini merupakan tahapan terpenting dalam penyusunan dokumen RADPG.
BAPPEDA Kota Sukabumi menggelar FGD penyusunan dokumen RADPG pada Selasa, 14 Mei 2024 di Goalpara Tea Park. | Foto: Website Pemkot Sukabumi
Internasional15 Mei 2024, 09:03 WIB

Kunker ke Turki, Pimpinan Pansus RUU Kelautan Drh Slamet Bahas Keamanan Maritim

Slamet sebagai pimpinan Pansus RUU Kelautan bertemu dengan sejumlah mitra kerja.
Anggota Komisi IV DPR RI F-PKS drh Slamet kunker ke Turki pada akhir April 2024. | Foto: Istimewa
Sehat15 Mei 2024, 09:00 WIB

3 Cara Menghilangkan Kristal Asam Urat dari Sendi yang Sering Terasa Sakit

Asam urat adalah suatu kondisi rematik yang menyakitkan yang disebabkan oleh penumpukan asam urat dalam tubuh.
Ilustrasi. Asam urat adalah suatu kondisi rematik yang menyakitkan yang disebabkan oleh penumpukan asam urat dalam tubuh.  (Sumber : Freepik/@freepik)
Inspirasi15 Mei 2024, 08:31 WIB

Ayep Zaki: Dana Abadi Jaminan Komunitas yang Abadi

Dana Abadi berbasis Wakaf menjamin keabadian perjuangan komunitas dengan segala marwahnya.
Silaturahmi LW Doa Bangsa ke sekretariat Yayasan Balad Tin Indonesia di Bandung pada Kamis, 9 Mei 2024. | Foto: Istimewa
Inspirasi15 Mei 2024, 08:30 WIB

Loker Kartap di Perusahaan Makanan, Cek Deadline Daftarnya!

Terkait Loker Kartap di Perusahaan Makanan, Pelamar wajib tahu bahwa hanya kandidat sesuai kualifikasi yang akan dihubungi melalui telepon atau email resmi Indofood!
Ilustrasi. Loker Kartap di Perusahaan Makanan, Cek Deadline Daftarnya! Foto: Pixabay