120 Pencari Kerja di Kota Sukabumi Dilatih Menjahit Hingga Budidaya Ikan

Senin 14 Juni 2021, 18:03 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Sebanyak 120 orang pencari kerja mengikuti program peningkatan kualitas dan produktivitas tenaga kerja yang diselenggarakan oleh Dinas Tenaga Kerja Kota Sukabumi. Program tersebut dibuka secara resmi oleh Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi, Senin, 14 Juni 2021, bertempat di Balai latihan Kerja (BLK) Dinas Tenaga Kerja kota Sukabumi. Adapun pelatihan yang diberikan terdiri dari pelatihan tata boga, menjahit dan budidaya ikan.

Dilansir dari siaran persnya, Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi mengatakan bahwa angka pengangguran di Kota Sukabumi pada tahun ini hampir mencapai 12 persen yang menunjukan dampak dari pandemi Covid – 19 sudah merambat ke sektor ekonomi. Dijelaskan pula dalam upaya memulihkan perekonomian, Pemerintah berupaya menciptakan tenaga kerja berbasiskan keterampilan, dengan harapan mampu membuka unit usaha sendiri setelah tuntas mengikuti pelatihan.

Sementara itu Kepala Dinas Tenaga Kerja Kota Sukabumi, Didin Syarifudin menjelaskan, kegiatan ini diadakan dalam rangka meningkatkan pengetahuan teknis para pencari kerja serta mempertemukan perusahaan sebagai penyedia lapangan kerja dengan para pencari kerja

Penyelenggaraan pelatihan untuk tahun ini berbeda dengan tahun sebelumnya, karena khusus untuk pelatihan menjahit, para peserta diuji terlebih dahulu dan dalam pelatihan akan diikutsertakan dalam uji kompetensi dari Badan Sertifikat Nasional (BSN).

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi21 Mei 2024, 18:17 WIB

Curi 20 Motor di Sukabumi: 5 Pelaku Curanmor Ditangkap, 2 Ditembak

Polisi berhasil meringkus komplotan sindikat Curanmor di Sukabumi. 20 motor disita dan dua pelaku ditembak.
Barang bukti motor hasil curanmor. (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Life21 Mei 2024, 18:00 WIB

Doa-doa Pendek Setelah Sholat Fardhu yang Bisa Dihafal, Baca Yuk

Doa-doa pendek ini dapat dibaca dan mudah sekali untuk dihafal.
Ilustrasi. Berdoa.Doa-doa pendek ini dapat dibaca dan mudah sekali untuk dihafal. Sumber Foto : Pexels/Alena Darmel
Sukabumi21 Mei 2024, 17:52 WIB

Syukuran Hari Nelayan Palabuhanratu ke-64: Menuju Festival Gelar Budaya Nasional

Ribuan warga antusias tumpah ruah turut memeriahkan rangkaian kegiatan Festival dan Gelar Budaya Hari Nelayan ke-64 tahun 2024 Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi
Prosesi larung saji hari nelayan ke 64 di teluk Palabuhanratu Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Sehat21 Mei 2024, 17:30 WIB

4 Cara Alami Mengobati Serangan Asam Urat di Rumah Saat Kambuh

Asam urat yang kambuh dapat di obati dengan cara-cara alami ala rumahan.
Ilustrasi - Asam urat yang kambuh dapat di obati dengan cara-cara alami ala rumahan. (Sumber : Freepik)
Musik21 Mei 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Fire! Alan Walker, "You Burnt That Bridge"

Lirik dan Terjemahan Lagu Fire! Alan Walker, "You Burnt That Bridge"
Lirik dan Terjemahan Lagu Fire! Alan Walker, "You Burnt That Bridge" (Sumber : YouTube/AlanWalker)
Sukabumi21 Mei 2024, 16:54 WIB

Tepergok Curi Motor, Pemuda Bertopi Hitam Ditangkap Warga di Parungkuda Sukabumi

Seorang pria di Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi mengalami nasib sial setelah aksinya yang akan mencuri motor tepergok warga, pada Senin, 20 Mei 2024. Aksi tersebut terekam kamera CCTV
Rekaman CCTV saat diduga pelaku melancarkan aksinya di Kampung Pangkalan RT 17/04, Desa Babakanjaya, Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi, Senin, 20 Mei 2024 |  Foto : Capture video CCTV/Ibnu Sanubari
Sehat21 Mei 2024, 16:45 WIB

10 Manfaat Mengkonsumsi Yogurt Setiap Hari, Bisa Tingkatkan Kekebalan Tubuh

Mengkonsumsi yogurt setiap hari ternyata memiliki manfaat baik, seperti meningkatkan kekebalan tubuh di musim panas. Karena di dalamnya ada berbagai kandungan nutrisi yang cocok membantu kesehatan badan
Manfaat yogurt jika dikonsumsi setiap hari, salah satunya bisa tingkatkan kekebalan tubuh (Sumber : Pixabay.com/@ponce_photography)
Sukabumi21 Mei 2024, 16:32 WIB

Srikandi PLN - YBM PLN Sukabumi Bantu Penderita Tumor Wajah di Gegerbitung Sukabumi

Srikandi PLN dan YBM PLN Sukabumi kembali melaksanakan aksi sosial. Kali ini dengan memberikan bantuan sejumlah uang tunai untuk bantuan pengobatan kepada Indriani (26 tahun), penderita tumor wajah
Srikandi PLN dan YBM PLN Sukabumi memberikan bantuan uang tunai kepada penderita tumor wajah di Gegerbitung Sukabumi | Foto : Ist
Life21 Mei 2024, 16:30 WIB

10 Cara Terbaik Mengasuh Anak Tanpa Memarahinya, Ayah Bunda Ayo Lakukan!

Dengan menggunakan pendekatan yang positif dan membangun, alih--alih marah, orang tua dapat mendisiplinkan anak secara efektif dan membentuk hubungan yang kuat dan penuh kasih sayang dengan mereka.
Ilustrasi. Cara Baik Mengasuh Anak Tanpa Memarahinya, Ayah Bunda Ayo Lakukan! (Sumber : Pexels.com/AlexGreen)
Keuangan21 Mei 2024, 16:25 WIB

Uang Kuliah Makin Mahal, Menyimak Argumen Mahasiswa Versus Nadiem Makarim

UKT di sejumlah perguruan tinggi negeri yang naik dari tahun sebelumnya dalam kisaran 25 persen hingga 100 persen, memicu gelombang penolakan dan protes dari publik khususnya mahasiswa.
Spanduk viral, aksi mahasiswa yang menolak kenaikan UKT 2024 (Sumber: istimewa)