Siap-siap! Westlife Konser di Bandung, Gini Cara Dapat Promo Tiket dari DIGI bjb

Selasa 31 Januari 2023, 12:55 WIB
Westlife akan kembali manggung di Indonesia. Dalam konser musik bjb, DIGI Playlist Love Festival 2.0 (Sumber: Westlife)

Westlife akan kembali manggung di Indonesia. Dalam konser musik bjb, DIGI Playlist Love Festival 2.0 (Sumber: Westlife)

SUKABUMIUPDATE.com - Band Westlife akan menggelar konser di Lapangan Secapa AD Kota Bandung Jawa Barat, pada 11-12 Februari 2023. Konser bersama puluhan musisi tanah air ini hadir dalam DIGI Playlist Love Festival 2.0 tahun 2023.

Musisi legendaris Westlife pun dipastikan tampil sebagai headliner. Selain itu, terdapat pula musisi kenamaan seperti Sheila Majid dan Christian Bautista, Krisdayanti, Ten2Five, Kangen Band, Sherina, Mocca, dan sebagainya. Anda yang tertarik menyaksikan kemeriahan aksi panggung para musisi top di era 2000-an tersebut dapat mengikuti promo dari bank bjb untuk mendapat tiket harga spesial.

Tahun ini, bank bjb turut mendukung festival musik tersebut dengan rangkaian promo. Salah satunya adalah promo pembelian tiket melalui pembukaan rekening bank bjb dan aktivasi aplikasi DIGI by bank bjb.

Baca Juga: Hari Nelayan Palabuhanratu Sukabumi di Daftar 110 Event Nasional 2023, Cek Atraksinya!

Caranya, pengunjung melakukan pembukaan rekening bank bjb dan melakukan aktivasi aplikasi mobile banking bjb DIGI. Pengunjung kemudian dapat transaksi pembelian tiket melalui aplikasi DIGI.

Untuk pembelian tiket di kantor cabang bank bjb, pengunjung bisa memperoleh harga spesial Rp650.000 untuk tiket 2 day pass dari harga normal Rp450.000 (day 1) dan Rp550.000 (day 2) yang juga dapat dibeli melalui website etiket.id. Promo ini berlaku untuk periode 16 Januari 2023 hingga 9 Februari 2023. Selain itu, terdapat pula promo Fast Line. Promo ini berlaku pada 11-12 Februari 2023, hanya dengan melakukan aktivasi DigiCash by bank bjb.

Westlife bersama puluhan musisi tanah air ini hadir dalam DIGI Playlist Love Festival 2.0 tahun 2023.Westlife bersama puluhan musisi tanah air ini hadir dalam DIGI Playlist Love Festival 2.0 tahun 2023.

Tak hanya itu, pengunjung juga bisa memperoleh promo transaksi dari berbagai tenant yang hadir di DIGI Playlist Love Festival 2.0. Caranya mudah, cukup lakukan transaksi minimal Rp50.000 menggunakan DIGI atau DigiCash by bank bjb, maka pengunjung berhak memperoleh voucher diskon belanja senilai Rp25.000. Promo ini berlaku selama acara berlangsung.

Baca Juga: Lowongan Kerja Jawa Barat Lulusan S1 di Perusahaan Makanan, Yuk Apply!

Pemimpin Divisi Corporate Secretary bank bjb Widi Hartoto mengatakan, rangkaian promo yang dihadirkan di DIGI Playlist Love Festival 2.0 merupakan salah satu wujud dukungan bank bjb terhadap kemajuan industri hiburan tanah air. Antusiasme masyarakat pada festival musik dapat mendukung geliat ekonomi di sektor hiburan.

"Playlist Love Festival juga memiliki track record yang baik dari tahun ke tahun, selalu dipadati oleh puluhan ribu pengunjung. Diharapkan, promo bank bjb pada DIGI Playlist Love 2.0 tahun ini dapat meningkatkan antusiasme masyarakat pada festival musik, yang pada akhirnya akan mendorong pertumbuhan ekonomi," ungkap Widi.

Sumber: Advertorial

 

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Life26 April 2024, 16:30 WIB

6 Kebiasaan Penting yang Melatih Diri Jadi Penyabar dalam Hidup, Ini Kuncinya

Kebiasaan tertentu akan melatih diri menjadi pribadi yang penyabar ketimbang emosian, baperan (bawa perasaan) dan marah-marah dalam kehidupan ini.
Ilustrasi. Orang Sabar. Kebiasaan penting yang melatih diri jadi penyabar. Sumber foto : Pixabay/Alena Darmel
Sukabumi26 April 2024, 16:25 WIB

Rumah Tak Layak Huni Popon Guru Honorer di Waluran Sukabumi Dibedah Bupati

Rumah tak layak huni Popon guru honorer asal Waluran Sukabumi dirobohkan untuk dibangun kembali oleh Bupati.
Rumah Popon guru honorer di Waluran Sukabumi dirobohkan untuk dibangun kembali oleh Bupati. (Sumber : Istimewa)
Bola26 April 2024, 16:00 WIB

Prediksi RANS Nusantara vs Persija Jakarta di Liga 1: H2H, Susunan Pemain, dan Skor Akhir

RANS FC akan menjalani laga hidup mati saat melawan Persija, demi menjaga asa tetap di Liga 1.
RANS FC akan menjalani laga hidup mati saat melawan Persija, demi menjaga asa tetap di Liga 1. (Sumber : X/@persija/rans.nusantara).
Life26 April 2024, 15:30 WIB

6 Didikan Orang Tua yang Membuat Pola Pikir Anak Semakin Dewasa, Ini Rahasianya

Anak akan memiliki pola pikir dewasa ketika orang tuanya mengajarkan beberapa hal penting sudah semenjak belia. Ini penting untuk pertumbuhan seorang anak kelak.
Ilustrasi. Didikan yang membuat pola pikir anak dewasa. Sumber Foto : Pexels/RDNE Stock Project
Musik26 April 2024, 15:15 WIB

Konser Dua Hari di Indonesia, Berikut Profil dan Daftar Lagu Milik Penyanyi IU

IU akan menggelar konser bertajuk H.E.R selama dua hari di Indonesia. Penggemar menyambut antusias kedatangan penyanyi tersebut sampai tiketnya langsung sold out dan menambah kursi.
IU yang akan menggelar konser H.E.R selama dua hari pada tanggal 27-28 April 2024 di ICE BSD, Tangerang. (Sumber Foto: Instagram /@ dlwlrma)
Sukabumi26 April 2024, 15:02 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sukabumi Hadiri Podcast Perlindungan Sosial di Radio Swara Perintis

Program BPJS Ketenagakerjaan ini memberikan perlindungan sosial kepada pekerja.
BPJS Ketenagakerjaan Sukabumi di acara podcast Radio Swara Perintis Sukabumi, Kamis, 25 April 2024. | Foto: Istimewa
Inspirasi26 April 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sebagai Mechanic dengan Penempatan di Sukabumi, Cek Kualifikasinya

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Sebagai Mechanic dengan Penempatan di Sukabumi, Cek Kualifikasinya. (Sumber : Freepik.com/@Drazen Zigic).
Life26 April 2024, 14:19 WIB

Jangan Bandingkan Anak, 9 Trik Pengasuhan Umum yang Harus Dihindari Orang Tua

Hanya karena beberapa nasihat dan taktik tertentu telah ada selama beberapa generasi, bukan berarti nasihat tersebut bagus.
Ilustrasi pengasuhan yang harus dihindari. | Foto: Pexels.com/@Sonam Prajapati
Sukabumi26 April 2024, 14:10 WIB

Kerugian Rp 928 Juta! Polisi Bongkar Investasi Bodong Berkedok Koperasi di Sukabumi

YK diduga melakukan penipuan dan penggelapan dengan modus mencari dan membujuk korban untuk menginvestasikan sejumlah uang dan sewa hunian.
YK (53 tahun) saat diperiksa di Mapolres Sukabumi Kota. YK adalah ketua koperasi Murni Berkah Jaya yang diduga melakukan penipuan dalam kasus investasi bodong. | Foto: Humas Polres Sukabumi Kota
Sehat26 April 2024, 14:00 WIB

Berapa Seharusnya Kadar Kolesterol Normal? Simak Kisarannya Berdasarkan Usia

Penting untuk mengetahui pedoman kadar kolesterol normal agar Anda siap hidup sehat.
Ilustrasi - Penting untuk mengetahui pedoman kadar kolesterol normal agar Anda siap hidup sehat. (Sumber : Freepik.com/@wirestock)