Jangan Asal Manis, Ini Tips Menentukan Menu Buka Puasa yang Sehat

Sabtu 17 April 2021, 13:30 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Bulan Ramadan yang dinantikan akhirnya telah tiba. Setiap umat muslim berlomba-lomba untuk menjalankan puasa dengan sebaik-baiknya. Agar kegiatan ibadah puasa semakin bersemangat, biasanya Anda akan membuat menu buka puasa yang istimewa.

Tips Menyiapkan Menu Buka Puasa yang Sehat

Berbuka puasa sebaiknya mengkonsumsi makanan yang sehat. Setelah seharian menahan haus dan lapar, tubuh membutuhkan nutrisi agar bisa kembali segar. Berikut ini ada beberapa tips bagi Anda yang ingin menyiapkan menu buka puasa untuk keluarga:

1. Persiapkan Buah-buahan

Buah-buahan sebaiknya selalu ada di saat berbuka puasa. Buah yang segar seperti kurma baik dikonsumsi sebelum makan besar. Anda juga bisa mempersiapkan buah lainnya seperti buah pisang, semangka, pepaya dan buahan kaya nutrisi lainnya agar kebutuhan vitamin tubuh dapat terpenuhi.

2. Siapkan Nasi dan Sayuran Lezat

Menu berbuka puasa yang harus dipersiapkan selanjutnya adalah nasi dan sayuran. Nasi menjadi makanan pokok yang wajib ada di setiap buka puasa. Jangan lupa juga untuk mempersiapkan sayuran sehat dengan warna segar dan yang lainnya. 

Anda bisa memasak sayuran seperti bayam, kangkung, daun singkong, daun pepaya, wortel dan berbagai macam sayuran sehat lainnya. Sayuran yang sehat sangat penting agar tubuh cepat kembali berenergi sehingga siap menjalankan salat tarawih.

3. Minuman Manis Kaya Nutrisi

Saat berbuka puasa, memang sebaiknya Anda mengkonsumsi makanan yang manis. Akan tetapi bukan berarti Anda harus selalu minum teh manis. Lambung yang masih kosong bisa diisi dengan air hangat lalu teh manis dan juga buah kurma.

Pilihan takjil manis juga bisa menjadi menu istimewa saat berbuka. Beberapa takjil kekinian yang bisa Anda buat antara lain seperti es pisang ijo, kolak pisang, es kepal Milo, es buah, lain sebagainya.

4. Olahan Lauk Hewani

Agar buka puasa semakin bernutrisi dan menggugah selera, Anda juga bisa memasak lauk hewani dengan bumbu istimewa. Beberapa contoh lauk hewani yang lezat untuk berbuka antara lain seperti opor ayam, ayam goreng, ikan bakar, ikan goreng atau yang lainnya.

5. Olahan Lauk Nabati

Selain lauk hewani, Anda juga membutuhkan lauk nabati seperti tahu dan tempe. Anda bisa membuat olahan tahu tempe sederhana Misalnya saja seperti tahu tempe bacem, tahu tempe goreng, tahu tempe tepung atau yang lainnya.

Anda bisa berkreasi sesuka hati dan membuat menu istimewa yang kekinian. Dapatkan semua bahan yang dibutuhkan untuk membuat menu buka puasa dengan berbelanja di shopee.

Saat ini Shopee sedang mengadakan promo Shopee Big Ramadhan sale. Promo ini berlangsung dari tanggal 7 April hingga 11 Mei 2021. Adapun keuntungan yang didapatkan jika berbelanja saat promo antara lain goyang berkah 10M, murah lebay, COD gratis ongkir Rp 0. Langsung saja buka aplikasi Shopee dan belanja apapun kebutuhan menu buka puasa dengan mudah.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Nasional03 Mei 2024, 01:02 WIB

Jokowi Teken UU Desa Baru, Kades Dapat Uang Pensiun dan Bisa Menjabat Hingga 16 Tahun

Presiden Jokowi menandatangani pengesahan UU Desa baru, Kades dapat uang pensiun hingga jabat 2 periode.
Ilustrasi Kepala Desa atau Kades. | Foto : Sukabumi Update
Jawa Barat03 Mei 2024, 00:01 WIB

Bahas UHC, Sekda Kabupaten Sukabumi Hadiri Monev Implementasi JKN

Sekda Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman hadiri acara monev Implementasi Inpres Nomor 1 Tahun 2022 tentang Optimalisasi Pelaksanaan Program JKN di Bandung.
Sekda Kabupaten Sukabumi didampingi perangkat daerah hadiri acara monev implementasi inpres terkait JKN di Bandung. (Sumber : Dokpim Pemkab Sukabumi)
Sukabumi02 Mei 2024, 22:39 WIB

Longsor di Parungkuda Sukabumi, Akses Jalan Desa Langensari Tertutup Dapuran Bambu

Akses jalan Desa Langensari Parungkuda Sukabumi tertutup longsor dapuran bambu.
P2BK bersama sejumlah relawan tengah melakukan penanganan longsor dapuran bambu yang menutup badan jalan di Kampung Sindangsari RT 1/2, Desa Langensari, Parungkuda Sukabumi, Kamis (2/5/2024). (Sumber : Istimewa)
Opini02 Mei 2024, 22:12 WIB

Mengarahkan Kompas Pendidikan: Sebuah Renungan di Hari Pendidikan Nasional

Sistem pendidikan harus menyediakan ruang yang cukup untuk pembelajaran empati, kejujuran, dan keberanian moral.
Ilustrasi. Seputar Hardiknas 2024 | Foto: Pixabay/sasint
Keuangan02 Mei 2024, 21:56 WIB

Masih Dibuka, Pendaftar Tahara di BPR Cicurug Sukabumi Diprediksi Terus Meningkat

Pendaftaran calon nasabah Tabungan Hari Raya (Tahara) Perumda BPR Sukabumi cabang Cicurug masih dibuka hingga 8 Mei 2024.
Kepala Pemasaran BPR Sukabumi Cabang Cicurug, Jujun Junaedi. (Sumber : SU/Ibnu)
Opini02 Mei 2024, 21:33 WIB

Menjadi Pembaca Kritis: Memilah Informasi di Era Media Baru

Pembaca kritis tidak hanya menerima informasi mentah-mentah, tertapi mampu memahami konteks informasi, menganalisis isi dan sumbernya, serta mengevaluasi kebenarannya.
Ilustrasi memilah informasi di zaman hadirnya media baru. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi02 Mei 2024, 21:17 WIB

Pengantar ke Neraka! Bank Emok-Rentenir Dilarang Keras Masuk Kutamara Sukabumi

Spanduk tolak rentenir dan bank emok terbentang di Kampung Kutamara Surade Sukabumi. Praktik riba disebut sudah rusak rumah tangga dan pengantar ke neraka.
Spanduk penolakan hadirnya praktik riba akibat rentenir hingga bank emok yang dipasang ormas Gempa di Kampung Kutamara Surade Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Bola02 Mei 2024, 21:00 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Irak di Perebutan Tempat ke-3 Piala Asia U-23 2024

Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Irak U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya.
Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Irak U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : Instagram/@jagad_stadium/Ist).
Sehat02 Mei 2024, 20:30 WIB

Sulit Tidur dan Sangat Mengganggu! 4 Cara Mengobati Sakit Asam Urat di Malam Hari

Ada beberapa cara mengobati sakit asam urat di malam hari.
Ilustrasi - Ada beberapa cara mengobati sakit asam urat di malam hari. (Sumber : Freepik.com/DC Studio).
Life02 Mei 2024, 20:15 WIB

6 Minuman yang Bisa Menenangkan Pikiran saat Stres, Cemas dan Galau, Yuk Dicoba!

Sejumlah minuman bermanfaat untuk membantu menenangkan pikiran di saat sedang mengalami stres, cemas dan galau. Patut menjadi rekomendasi sebagai menu harian.
Ilustrasi minuman yang menenangkan pikiran. | Sumber foto : Pexels/Anna Tarazevich