Mudah! Resep Membuat Kue Dongkal atau Awug yang Bisa Dicoba di Rumah

Selasa 09 Agustus 2022, 08:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Dongkal atau Dodongkal merupakan Kudapan tradisional yang memiliki cita rasa manis dan banyak digemari oleh banyak orang.

Kue Dongkal ini menurut beberapa sumber merupakan Kudapan khas Betawi dan Sunda. Jika di Betawi disebut dengan nama kue Dongkal, beda di Jawa Barat Kudapan ini dikenal dengan nama Awug atau Dodongkal.

Kudapan Tradisional ini sebenarnya cukup mudah dibuat serta bahan yang dibutuhkan pun bisa dengan mudah ditemukan.

Berikut resep membuat kue Dongkal yang bisa kamu coba dirumah seperti dikutip dari laman Resep Dapur Ema.

Baca Juga :

Bahan Membuat Kue Dongkal

  • siapkan 200 gram tepung beras.
  • kamu butuh 100 gram Gula Aren, serut.
  • berikut 1 lembar daun pandan.
  • berikut 1 sdt garam.
  • menyiapkan 50-70 ml air hangat.
  • menyiapkan 1 sdt garam.
  • menyiapkan 100 gram Kelapa parut, kukus.
photo(Ilustrasi) dodongkal. - (istimewa)</span

Langkah mengolah Kue Dongkal

  1. Pertama, Kukus tepung beras dan daun pandan selama 20 menit dengan dialasi serbet bersih. Biarkan hingga dingin..
  2. Tuang tepung beras dalam wadah tambahkan garam. Beri air hangat sedikit demi sedikit sambil diuleni pakai tangan (digaleuy/diawug) sampai berbutir namun bila dikepal bisa menggumpal..
  3. Ayak dengan saringan agak kasar sambil digesek menggunakan tangan Agar butirannya merata. Siapkan 2 buah cetakan ukuran d-12cm.
  4. Tuang tepung dalam cetakan sebanyak 2 sdm (sendok makan), Tak perlu ditekan, cukup rata saja. tambahkan gula aren asal menutupi tepung. Ulangi hingga hampir memenuhi cetakan dengan lapisan terakhir tepung..
  5. Siapkan panci kukusan. Gunakan gelas dengan dasar tebal untuk menaruh cetakan. Kukus Kue, jangan lupa bagian tengah dilubangi agar bagian dalam juga matang.
  6. Kukus selama 30 menit api sedang agak kecil saja. Setelah matang, angkat, keluarkan dari cetakan secara perlahan. sajikan dengan Kelapa parut kukus.
Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Bola03 Mei 2024, 14:00 WIB

Hadapi Bali United, Bek Persib Alberto Rodriguez Antusias Tatap Championship Series

Alberto Rodriguez antusias hadapi Bali United di Championship Series.
Alberto Rodriguez antusias hadapi Bali United di Championship Series. (Sumber : X@persib)
Sukabumi03 Mei 2024, 13:49 WIB

Disperkim Segera Bangun Tugu Nol Kilometer Kabupaten Sukabumi, Lokasi Mulai Dirapihkan

Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (Disperkim) telah memulai melakukan penataan area lokasi yang akan menjadi tempat pembangunan Tugu Nol Kilometer Kabupaten Sukabumi yang berada di Alun-Alun Palabuhanratu.
Penataan area pembangunan tugu nol kilometer Kabupaten Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Life03 Mei 2024, 13:48 WIB

Hadiahi Perilaku Baik, Ini 8 Cara Mengajarkan Keterampilan Disiplin Diri pada Anak

Apa pun jenis disiplin yang Anda gunakan pada anak, tujuan akhir dari strategi pengasuhan Anda adalah untuk mengajarkan disiplin diri pada anak.
Ilustrasi mengajarkan keterampilan disiplin diri pada anak. | Foto: Pexels.com/@Andrea Piacquadio
Sukabumi03 Mei 2024, 13:36 WIB

Penguatan P2WKSS, Pemkot Sukabumi Tingkatkan Peran Perempuan dalam Pembangunan

Ineu Nuraeni menjelaskan soal P2WKSS dan lokus program di Kelurahan Sukakarya.
Rapat koordinasi program P2WKSS pada Jumat (3/5/2024) di Balai Kota Sukabumi. | Foto: Website KDP Kota Sukabumi
Life03 Mei 2024, 13:30 WIB

6 Alasan Kenapa Perantau Dikenal Punya Mental Tangguh dan Petarung, Ini Penyebabnya

Para perantau pada umumnya akan memiliki mental tanggung dan petarung. Sebab, berada di lingkungan baru membentuknya sedemikian rupa.
Ilustrasi. Alasan perantau punya mental tangguh. Sumber foto : Pexels/GustavoFring
Science03 Mei 2024, 13:25 WIB

Prediksi Temperatur di Jawa Barat, BMKG Soal Suhu Panas di Indonesia dan Asia

Kepala Stasiun Geofisika BMKG Bandung, Teguh Rahayu, pada Kamis 2 Mei 2024 menjelaskan bahwa fenomena ini dipengaruhi oleh gerak semu matahari.
peta temperatur wilayah pada Jumat (3/5/2024) (Sumber: zoom.earth)
Sukabumi03 Mei 2024, 13:16 WIB

Dipasang Bronjong, Dinas PU Tangani Longsor Tebing Di Jalan Surade Sukabumi

UPTD Pekerjaan Umum Jampangkulon Kabupaten Sukabumi melaksanakan kegiatan pemasangan bronjong pada lokasi longsor di ruas jalan Kadaleman-Mareleng Sta 3+800 di Desa Kadaleman, Kecamatan Surade.
Pemasangan bronjong di lokasi longsor di jalan ruas Kadaleman-Mareleng, Kecamatan Surade, Kabupaten Sukabumi | Foto : Ragil Gilang
Sehat03 Mei 2024, 13:00 WIB

Langkah Simpel Membuat Teh Daun Mangga untuk Menurunkan Kadar Gula Darah

Daun mangga dapat dibuat teh dan dimanfaatkan untuk menurunkan kadar gula darah dalam tubuh.
Ilustrasi - Daun mangga dapat dibuat teh dan dimanfaatkan untuk menurunkan kadar gula darah dalam tubuh. (Sumber : YouTube/G Family Thai).
Life03 Mei 2024, 12:30 WIB

6 Cara Mendidik Anak Agar Jadi Orang yang Berakhlak dan Beradab, Yuk Terapkan!

Cara mendidik anak agar menjadi orang yang berakhlak dan beradab memang impian semua orang tua. Yuk, terapkan!
Ilustrasi. Cara mendidik anak agar berakhlak dan beradab. Sumber foto : Pexels/GustavoRing
Bola03 Mei 2024, 12:00 WIB

Peluang Terakhir ke Olimpiade Paris 2024: Timnas Indonesia U-23 vs Guinea di Laga Play-off

Meskipun kalah dari Irak di perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024, Garuda Muda masih memiliki peluang lolos melalui babak play-off melawan Guinea, wakil Afrika.
Meskipun kalah dari Irak di perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024, Garuda Muda masih memiliki peluang lolos melalui babak play-off melawan Guinea, wakil Afrika. (Sumber : pssi.org)