Bayi Menangis Tak Selalu Lapar dan Mengantuk, Ini Alasan Lainnya

Senin 06 Agustus 2018, 02:47 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Tangisan bayi sering kali dikaitkan dengan dua hal, yaitu lapar dan kantuk. Namun dalam masa percepatan pertumbuhan atau yang dikenal dengan istilah growth sprut, bayi merasakan satu hal lain yang membuatnya menangis, yaitu rasa tidak nyaman di tubuh.

Dokter anak spesialis endokrinologi, di Pusat Medis Los Angeles Kaiser Permanente, Los Angeles, Amerika Serikat, mengatakan masuk akal jika bayi sering menangis karena terjadi pertumbuhan yang pesat di tubuhnya. "Ketika tendon dan otot mereka diregangkan di dalam tubuh, mungkin saja hal itu menimbulkan rasa sakit,” kata May.

Mungkin Anda tidak menyadarinya, namun setelah melewati masa growth spurt, bayi berkembang lebih pesat secara fisik juga kemampuan. Selain berat dan tinggi badan yang berkembang pesat, perhatikan apakah bayi tiba-tiba punya kemampuan baru, seperti mengoceh, tertawa, merespons panggilan, bertepuk tangan, atau tengkurap.

Sebab, otak bayi secara fisik ikut bertumbuh bersama pertumbuhan seluruh tubuh saat mereka belajar mengenal dunia. Pada masa itu pula, bagian tengkorak bayi tumbuh dan menyatu, sehingga ubun-ubun atau bagian lunak di puncak kepala bayi tertutup sempurna setelah mereka berusia setahun.

Clare Bush, asisten profesor pediatrik di Pusat Medis Univeritas Columbia, Amerika Serikat, mengatakan growth spurt pertama biasanya terjadi saat bayi berusia 7-10 hari. "Pada masa itu, bayi mulai belajar menyusu, ibu juga belajar menyusui, sehingga proses percepatan pertumbuhan terjadi lebih lancar," ucapnya.

Growth spurt selanjutnya biasanya berlangsung lebih dramatis karena disertai dengan tangisan yang seperti tiada henti. Selain mudah menangis atau rewel, dan memiliki kemampuan baru, ada dua ciri lain saat bayi mengalami growth spurt.

1. Bayi terus-menerus lapar
Bayi tiba-tiba menjadi rakus. Baru saja selesai makan, dia masih ingin melahap makanan lain yang dilihat. Minum susunya juga makin banyak dan dalam rentang waktu yang lebih singkat. Dalam masa growth spurt, proses metabolisme bayi akan berjalan lebih cepat. Kalori yang terbakar membuat pertumbuhan lebih cepat untuk membangun cadangan sel-sel lemak atau otot.

2. Pola tidur berubah
Jika biasanya anak tidur dengan durasi lebih lama dan sekarang menjadi singkat atau sebaliknya, bisa jadi dia sedang mengalami proses growth spurt. Satu hal yang pasti, tidur berperan penting dalam produksi hormon pertumbuhan.

 

Sumber: Tempo

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Life18 Mei 2024, 19:00 WIB

9 Cara Terbaik Mendisiplinkan Anak Agar Menjadi Penurut dan Tidak Berontak

Mendisiplinkan anak adalah cara terbaik agar mereka dapat patuh dan menjadi penurut.
Ilustrasi - Mendisiplinkan anak adalah cara terbaik agar mereka dapat patuh dan menjadi penurut. (Sumber : Pexels.com/@Kampus Production)
Life18 Mei 2024, 12:00 WIB

6 Kebiasaan Baik yang Akan Membawa Keberuntungan Hidup di Masa Depan, Yuk Terapkan!

Keberuntungan hidup terkadang didapatkan oleh sebab kebiasaan baik yang sering dilakukan secara konsisten. Ini penting diketahui semua orang selama hidup.
Ilustrasi - Kebiasaan penting yang bisa membawa keberuntungan hidup di masa depan kelak. (Sumber : Pexels.com/Tranmautritam).
Nasional18 Mei 2024, 11:44 WIB

Kritik Program Susu Gratis, Drh Slamet Sebut Jadi Celah untuk Pemburu Rente

Impor susu segar akan berdampak negatif pada industri susu dalam negeri.
Anggota Komisi IV DPR RI F-PKS drh Slamet. | Foto: Istimewa
Sukabumi18 Mei 2024, 11:34 WIB

Huni Rumah Tak Layak, Nasib Keluarga Korban Kecelakaan di Cibadak Sukabumi

Kondisi rumah yang ditempati keluarga Hendi sangat mengkhawatirkan.
Fitria (kerudung kuning) bersama anaknya di rumah mereka di Kampung Pangadegan RT 19/08 Desa Sundawenang, Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi. | Foto: SU/Ibnu Sanubari
Sehat18 Mei 2024, 11:30 WIB

5 Manfaat Almond Untuk Wanita, Bantu Diet dan Turunkan Kolesterol

Manfaat kesehatan kacang Almond bagi wanita apabila dikonsumsi.
Ilustrasi - Manfaat kesehatan kacang Almond bagi wanita apabila dikonsumsi. (Sumber : pixabay/@stevepb).
Jawa Barat18 Mei 2024, 11:24 WIB

Gegara Iphone, Kades di Cianjur Divonis 9 Bulan! Coblos Surat Suara Caleg di Pemilu 2024

Kasus ini terbongkar berkat keberanian netizen memposting video aksi curang kades soemantri. Sang kades diduga mencoblos surat suara DPRD Kabupaten yang berwarna hijau
Ilustrasi surat suara. tergiur janji manis caleg (calon legislatif), Kepala Desa Mentengsari, di Cianjur, Jawa Barat, Somantri nekat melakukan kecurangan pada pemilu 2024 lalu (Sumber: istimewa)
Sehat18 Mei 2024, 11:00 WIB

Alami Asam Urat? Konsumsi 5 Makanan Kering Ini Untuk Cegah Hiperurisemia

Beberapa makanan kering ini bisa cegah Hiperurisemia bagi penderita asam urat.
Ilustrasi - makanan kering ini bisa cegah Hiperurisemia bagi penderita asam urat. (Sumber : pixabay/@akirEVarga).
Nasional18 Mei 2024, 10:53 WIB

Benih Lobster Senilai Rp 35 M dari Palabuhanratu Gagal Diselundupkan ke Singapura

Terduga pelaku membawa benih lobster ke Pulau Bangka menggunakan truk.
(Foto Ilustrasi) Polda Kepulauan Bangka Belitung menggagalkan upaya penyelundupan 177.600 ekor benih lobster mutiara dari Palabuhanratu menuju Singapura. | Foto: Istimewa
Kecantikan18 Mei 2024, 10:30 WIB

7 Kesalahan Memakai Parfum yang Bikin Aroma Wangi Cepat Hilang, Yuk Hindari!

Jarang orang ketahui sebenarnya dalam memakai parfum ada cara tertentu agar tahan lama dan tidak salah dalam pemakaian.
Ilustrasi - Kesalahan memakai parfum yang harus diperhatikan banyak orang. (Sumber : Pexels.com/cottonbro studio).
Sukabumi18 Mei 2024, 10:23 WIB

Minta Dikirim Uang, Fakta Hilangnya Gadis Sukabumi Setelah Pamit Kerja ke Bogor

Nurlela dijemput seorang laki-laki menggunakan sepeda motor.
Foto Nurlela (21 tahun). Nurlela adalah warga Desa Sindangraja, Kecamatan Curugkembar, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa