WhatsApp Rilis Fitur Screen Share, Simak Beberapa Hal yang Perlu Diketahui

Minggu 13 Agustus 2023, 11:15 WIB
(Foto Ilustrasi) WhatsApp meluncurkan fitur Screen Share. | Foto: Pixabay

(Foto Ilustrasi) WhatsApp meluncurkan fitur Screen Share. | Foto: Pixabay

SUKABUMIUPDATE.com - Setelah menguji Screen Share dalam versi beta selama hampir beberapa bulan, WhatsApp akhirnya meluncurkan fitur itu ke semua pengguna. Fitur ini, seperti namanya, memungkinkan pengguna berbagi layar ponsel dan PC dengan orang lain selama panggilan video.

Tetapi, tidak semua konten bisa dibagikan dan WhatsApp juga memiliki beberapa langkah pengamanan. Berikut hal yang perlu diketahui tentang fitur Screen Share dikutip dari Gadgets Now lewat tempo.co.

Fitur Screen Share WhatsApp memungkinkan pengguna untuk berbagi tampilan layar ponsel atau PC mereka dengan pengguna lain selama melakukan panggilan video. Ini tersedia untuk obrolan individu dan grup.

Baca Juga: Fitur Baru WhatsApp, Kunci Sandi untuk Verifikasi Akun

Screen Share memungkinkan pengguna untuk melihat pratinjau dokumen, file, halaman web, video, foto, dan hal-hal lain dari ponsel atau PC mereka ke orang lain.

WhatsApp telah menambahkan privacy screen untuk aplikasi dan layanan perbankan serta beberapa hal sensitif. WhatsApp secara otomatis mematikan layar saat memasukkan kata sandi atau saat mengirim uang menggunakan Unified Payments Interface (UPI) atau aplikasi perbankan.

WhatsApp juga telah memperkenalkan Mode Landscape untuk integrasi fitur berbagi layar yang lebih baik. Ini memungkinkan pengguna memutar ponsel mereka dalam mode lanskap untuk tampilan yang lebih baik dari konten yang ada di layar atau apa yang dibagikan pengguna lain.

Mode ini secara otomatis memprioritaskan window Screen Share dan memindahkan layar video pengguna ke sisi kanan atau di bawah untuk tablet atau PC.

Sama seperti Google Meet, Teams, atau aplikasi konferensi video lainnya, pengguna memiliki opsi untuk memilih apakah mereka ingin membagikan seluruh tampilan atau hanya window tertentu.

Misalnya, jika Chrome terbuka di PC Anda, maka hanya Chrome yang dapat dibagikan melalui fitur Screen Share dan bukan seluruh tampilan. Selama Screen Share berlangsung, pengguna dapat melakukan screenshot.

Sumber: Tempo.co

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Life03 Mei 2024, 15:30 WIB

Begini 5 Ciri Orang Miskin Banyak Gaya Padahal Keuangan Terbatas

Updaters, Inilah Sederet Ciri Orang Miskin Banyak Gaya Padahal Keuangan Terbatas. Coba Perhatikan Baik-baik!
Ilustrasi. Konsumtif. Ciri Orang Miskin Banyak Gaya Padahal Keuangan Terbatas. (Sumber : Pexels/AlexandraMaria)
Sukabumi03 Mei 2024, 15:21 WIB

Sadisnya Pelajar SMP Sukabumi Ini, 47 Adegan Bunuh dan Sodomi Bocah SD

Kasus tewasnya bocah sd di Cipetir Kadudampit Sukabumi yang tubuhnya ditemukan dengan leher terjerat celana
Rekontruksi penyidikan perkaran pembunuhan disertai tindak asusila bocah sd oleh pelajar SMP di Sukabumi (Sumber: su/awal)
Inspirasi03 Mei 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja di Sukabumi Sebagai Chef/Cook, Cek Disini Kualifikasinya!

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja di Sukabumi Sebagai Chef/Cook, Cek Disini Kualifikasinya!(Sumber : Freepik.com/@wirestock)
Sukabumi03 Mei 2024, 14:50 WIB

Rotary Club Berikan Donasi Rp 100 Juta untuk Penyintas Tanah Longsor di Cibadak Sukabumi

Rotary Club International ikut memberikan bantuan kepada para penyintas bencana tanah longsor di Kampung Cibatu Hilir, RT 01 RW 11, Desa Sekarwangi, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi
Rotary Club International memberikan bantuan kepada korban longsor Cibadak Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari
Food & Travel03 Mei 2024, 14:25 WIB

Menikmati Lukisan Alam: Meronanya Sunset di Pantai Minajaya Sukabumi

Salah satu daya tariknya adalah hamparan batu karang yang unik dan ombak yang relatif tenang, ditambah saat cuaca bagus menjadi lukisan alam yang indah dengan sunset yang merona.
Sunset di pantai minajaya, Surade Kabupaten Sukabumi Jawa Barat (Sumber: istimewa/kang baban)
Bola03 Mei 2024, 14:15 WIB

Jokowi Minta Timnas Indonesia U-23 Rebut Tiket Olimpiade Paris 2024 di Laga Play-off

Jokowi mengapresiasi perjuangan timnas Indonesia yang berlaga di Piala Asia U-23 2024.
Jokowi mengapresiasi perjuangan timnas Indonesia yang berlaga di Piala Asia U-23 2024. (Sumber : X/@jokowi).
Bola03 Mei 2024, 14:00 WIB

Hadapi Bali United, Bek Persib Alberto Rodriguez Antusias Tatap Championship Series

Alberto Rodriguez antusias hadapi Bali United di Championship Series.
Alberto Rodriguez antusias hadapi Bali United di Championship Series. (Sumber : X@persib)
Sukabumi03 Mei 2024, 13:49 WIB

Disperkim Segera Bangun Tugu Nol Kilometer Kabupaten Sukabumi, Lokasi Mulai Dirapihkan

Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (Disperkim) telah memulai melakukan penataan area lokasi yang akan menjadi tempat pembangunan Tugu Nol Kilometer Kabupaten Sukabumi yang berada di Alun-Alun Palabuhanratu.
Penataan area pembangunan tugu nol kilometer Kabupaten Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Life03 Mei 2024, 13:48 WIB

Hadiahi Perilaku Baik, Ini 8 Cara Mengajarkan Keterampilan Disiplin Diri pada Anak

Apa pun jenis disiplin yang Anda gunakan pada anak, tujuan akhir dari strategi pengasuhan Anda adalah untuk mengajarkan disiplin diri pada anak.
Ilustrasi mengajarkan keterampilan disiplin diri pada anak. | Foto: Pexels.com/@Andrea Piacquadio
Sukabumi03 Mei 2024, 13:36 WIB

Penguatan P2WKSS, Pemkot Sukabumi Tingkatkan Peran Perempuan dalam Pembangunan

Ineu Nuraeni menjelaskan soal P2WKSS dan lokus program di Kelurahan Sukakarya.
Rapat koordinasi program P2WKSS pada Jumat (3/5/2024) di Balai Kota Sukabumi. | Foto: Website KDP Kota Sukabumi