Kamis 30 Jun 2022, 23:06 WIB

Burdan Jampang, Atlet One Pride MMA Asal Sukabumi

SUKABUMIUPDATE.com - Burdan, pemuda warga Kecamatan Lengkong, Kabupaten Sukabumi menjadi pria pertama dari Sukabumi yang ikut andil dalam perhelatan akbar One Pride Mixed Martial Art (MMA) yang diselenggarakan salah satu televisi swasta nasional. Pria kelahiran Dili, Timor Leste, 19 Oktober 1993 itu lolos seleksi pada September tahun lalu.

Video Update