#banjir rob
Sukabumi28 Maret 2024, 00:26 WIB

Dinsos Bantu Warga Terdampak Banjir Rob di Pesisir Palabuhanratu Sukabumi

Dinsos Kabupaten Sukabumi salurkan bantuan berupa paket sembako kepada sejumlah warga yang terdampak banjir rob di Pesisir Palabuhanratu.
Bantuan sembako Dinsos Kabupaten Sukabumi untuk korban terdampak banjir rob diberikan secara simbolis oleh Camat Palabuhanratu kepada kepala Desa Jayanti. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi27 Maret 2024, 19:26 WIB

Pantai Muara Citepus Sukabumi Dipenuhi Sampah Jelang Libur Lebaran

Usai diterjang banjir rob, Pantai Muara Citepus di Palabuhanratu Sukabumi dipenuhi sampah. Begini kata Sekda.
Kondisi Pantai Muara Citepus Palabuhanratu Sukabumi yang dipenuhi sampah pasca banjir rob beberapa waktu yang lalu. (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi20 Maret 2024, 22:44 WIB

120 Warga Terdampak Banjir Rob di Palabuhanratu Sukabumi Terima Bantuan

Sebanayak 120 warga korban bencana gelombang tinggi atau banjir rob di pesisir pantai Palabuhanratu mendapatkan bantuan sembako hingga peralatan dapur, pada Selasa, 12 Maret 2024 lalu.
Warga terdampak banjir rob saat menerima bantuan sembako dan peralatan dapur dari Pemcam Palabuhanratu Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Sukabumi20 Maret 2024, 20:23 WIB

Disperkim Soal Kondisi RTH Pantai Citepus Pasca Banjir Rob Terjang Pesisir Sukabumi

Disperkim ungkap kondisi sejumlah fasilitas di RTH Pantai Citepus Palabuhanratu Sukabumi alami kerusakan ringan akibat dihantam banjir rob.
RTH Pantai Citepus Sukabumi. (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi17 Maret 2024, 17:49 WIB

Dispar Soal Kondisi Pantai Cisolok dan Minajaya Pasca Banjir Rob Terjang Pesisir Sukabumi

Dispar Kabupaten Sukabumi memastikan Pantai Cisolok dan Minajaya tak terdampak gelombang tinggi dan banjir rob belum lama ini.
Ilustrasi kondisi ombak di pesisir Pantai selatan Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi13 Maret 2024, 20:25 WIB

Belum Diresmikan Alun-Alun Gadobangkong Rusak Diterjang Gelombang, Ini Respons Sekda Sukabumi

Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman meninjau langsung Alun-alun Gadobangkong yang alami kerusakan akibat diterjang gelombang tinggi.
Kondisi kerusakan di area amphitheater Alun-alun laut Gadobangkong Palabuhanratu Sukabumi. (Sumber : SU/Ilyas)
Sukabumi13 Maret 2024, 16:27 WIB

Banjir Rob, Warga Ditepian Pantai Ujunggenteng Hingga Cisolok Sukabumi Diimbau Mengungsi

Seluruh masyarakat yang berada tepian pantai dari mulai pantai Ujunggenteng hingga Cisolok agar tetap berhati-hati.
Kasat Pol Airud Polres Sukabumi, AKP Tenda Sukendar mengimbau warga ditepian pantai dari Ujunggenteng hingga Cisolok agar mengungsi | Foto : Ilyas Supendi
Sukabumi12 Maret 2024, 20:06 WIB

Banjir Rob dan Badai Hantam Ratusan Perahu, Nelayan Ujunggenteng Rugi Miliaran Rupiah

Nelayan Ujunggenteng Sukabumi merugi miliaran rupiah usai perahu rusak dihantam banjir rob disertai badai dan gelombang tinggi.
Kondisi perahu yang rusak akibat banjir rob yang disertai badai di pesisir Ujunggenteng Kecamatan Ciracap, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa
Science12 Maret 2024, 16:55 WIB

Termasuk Pesisir Sukabumi, BMKG: Waspada Gelombang Tinggi 4 Meter di Laut Selatan Jawa

Termasuk pesisir Sukabumi. Berikut peringatan dini BMKG terkait gelombang tinggi hingga 4 meter di laut selatan Jawa pada tanggal 12-13 Maret 2024.
Ilustrasi. BMKG mengeluarkan peringatan dini gelombang tinggi hingga 4 meter pada 12-13 Maret 2024 di perairan Selatan jawa termasuk pesisir Sukabumi.| Foto: Pexels
Sukabumi12 Maret 2024, 16:10 WIB

Warga Pesisir Palabuhanratu Sukabumi Khawatir Banjir Rob Susulan

Diterjang gelombang tinggi hingga 4 meter, warga pesisir Palabuhanratu Sukabumi khawatir banjir rob susulan.
Kondisi di Pantai Kebon Kalapa, Desa Citepus, Palabuhanratu Sukabumi, usai dihantam gelombang tinggi pada Selasa (12/3/2024). (Sumber : SU/Ilyas)
Science19 November 2023, 20:31 WIB

Fenomena Bulan Perigee: BMKG Ingatkan Potensi Banjir Rob, Cek Daerah dan Waktunya!

BMKG memperingatkan potensi banjir rob mengingat adanya fenomena fase bulan perigee
Ilustrasi. Fenomena Bulan Perigee: BMKG Ingatkan Potensi Banjir Rob, Cek Daerah dan Waktunya! | Foto: iStock
Science16 Mei 2023, 17:15 WIB

Fase Bulan Baru, BMKG Peringatkan Potensi Banjir Rob Termasuk Pesisir Jawa Barat

BMKG memperingatkan potensi banjir rob di pesisir Indonesia termasuk Jawa Barat akibat adanya fase Bulan baru
Ilustrasi. BMKG memperingatkan potensi banjir rob di pesisir Indonesia termasuk Jawa Barat akibat adanya fase Bulan baru | Foto: iStock
Jawa Barat17 Januari 2023, 10:54 WIB

BMKG Ingatkan Waspada Banjir Rob di Pesisir Pantai Seluruh Jawa Barat

Fenomena super new moon atau fase bulan baru bersamaan dengan perigee (jarak terdekat bulan ke bumi) pada 21 Januari 2023.
Ketika banjir rob menerjang kawasan Pantai Citepus, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Juni 2022. | Foto: Istimewa
Science05 Januari 2023, 13:00 WIB

Bulan Purnama 6 Januari, BMKG Beri Peringatan Potensi Banjir Rob di Daerah Pesisir

Fenomena bulan pernama akan terjadi besok, 6 Januari 2023. Seiring dengan fenomena tersebut BMKG memberikan peringan adanya potensi banjir rob di kawasan pesisir di Indonesia.
Ilustrasi Fenomena Bulan Purnama 6 Januari, BMKG Beri Peringatan Ada Potensi Banjir Rob di Daerah Pesisir (Sumber : via theretreat)
Science02 Januari 2023, 21:00 WIB

Waspada Banjir Rob saat Fenomena Bulan Purnama 6 Januari, Termasuk Pesisir Jawa Barat

Fenomena Bulan Purnama 6 Januari 2023 dapat berpotensi menyebabkan banjir rob termasuk di pesisir Jawa Barat
Ilustrasi Bulan Purnama. Fenomena Bulan Purnama 6 Januari 2023 dapat berpotensi menyebabkan banjir rob termasuk di pesisir Jawa Barat | Foto: Pixabay
Science22 Desember 2022, 20:48 WIB

Peringatan Potensi Banjir Pesisir ROB Termasuk di Selatan Sukabumi

BMKG memberikan peringatan potensi terjadinya banjir ROB di Selatan Sukabumi
(Ilustrasi) BMKG memberikan peringatan potensi terjadinya banjir ROB di Selatan Sukabumi (Sumber : iStock)
Science26 Oktober 2022, 21:30 WIB

Bulan ke Titik Terdekat dengan Bumi, BMKG: Waspadai Banjir Rob

Saat bulan berada pada titik terdekatnya dengan Bumi, air laut bisa meluap dan menimbulkan banjir rob