Sempat Lumpuhkan Akses Mobil, Kondisi Ambruknya Jalan di Cikangkung Sukabumi

Senin 11 Maret 2024, 13:39 WIB
Warga menangani jalan ambruk di Desa Cikangkung, Kecamatan Ciracap, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa

Warga menangani jalan ambruk di Desa Cikangkung, Kecamatan Ciracap, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa

SUKABUMIUPDATE.com - Jalan kabupaten ruas Cijoho-Cikangkung di Desa Cikangkung, Kecamatan Ciracap, Kabupaten Sukabumi, sempat tidak bisa dilewati mobil. Sebab, jalan sepanjang 2,4 kilometer sebagai alternatif menuju Ujunggenteng dan Surade ini ambruk pada bagian tengah tempat saluran air di wilayah Kampung Cileles.

"Awalnya jalan tersebut mengalami anjlok. Kemudian ditambah dengan hujan terus-menerus sehingga mengalami jebol (ambruk)," ucap pengguna jalan, Acep Fauzi (28 tahun), kepada sukabumiupdate.com, Senin (11/3/2024).

"Pernah beberapa kali warga berinisiatif memperbaiki menggunakan kayu, tapi tidak bertahan lama sehingga jebolnya semakin lebar, diperkirakan panjang 1,5 meter, sampai besinya terlihat. Akhirnya Minggu malam, akses Cijoho-Cikangkung ditutup untuk menghindari kecelakaan dan dialihkan lewat jalan desa ke Kampung Sukamandi," ujar Acep.

.

Baca Juga: Bikin Akses Baru, PT Wilton Respons Jalan Anjlok di Sukabumi Diduga Akibat Tambang

Sementara Kepala Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Pekerjaan Umum (PU) Wilayah Ciemas Dadang Koswara mengatakan bahwa untuk penanganan sementara jalan ruas Cijoho-Cikangkung akan dipasang pelat baja. "Kami sedang melakukan koordinasi dulu karena pelat baja semuanya dipakai," katanya menjelaskan langkah penanganan.

Namun berdasarkan informasi yang dihimpun, warga telah melakukan penanganan darurat menggunakan kayu sehingga sementara ini mobil sudah dapat melintas.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bola07 Mei 2024, 20:30 WIB

Misi Raih Tiket Olimpiade Paris 2024: Shin Tae-yong Berharap Kebugaran Pemain Terjaga

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong ingin kebugaran pemain terjaga jelang lawan Guinea.
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong ingin kebugaran pemain terjaga jelang lawan Guinea. (Sumber : pssi.org).
Sukabumi07 Mei 2024, 20:24 WIB

Perumdam TJM Perbaiki Pipa Bocor akibat Terlilit Akar Pohon di Parungkuda Sukabumi

Perumdam TJM Sukabumi Cabang Parakansalak melakukan perbaikan pada pipa distribusi utama berukuran 4 inci yang bocor akibat terlilit akar pohon.
Perbaikan pipa milik Perumdam TJM yang bocor akibat terlilit akar pohon mahoni di Parungkuda Sukabumi, Selasa (7/5/2024). (Sumber : Istimewa)
Sukabumi07 Mei 2024, 20:07 WIB

Tak Diberi Minuman Gratis, 2 Pemuda Mabuk Aniaya Penjual Jamu di Sukaraja Sukabumi

Berikut kronologi dan motif dua pemuda mabuk aniaya pria tua penjual jamu di Sukaraja Sukabumi. Kedua pelaku kini sudah diringkus polisi.
Tempat kejadian perkara dua pemuda mabuk aniaya pria tua penjual jamu yang berada di Sukaraja Sukabumi (Sumber : Istimewa)
Life07 Mei 2024, 20:00 WIB

7 Cara Menagih Hutang dengan Baik Agar Tidak Memutus Silaturahmi, Ampuh!

Begini Cara Menagih Hutang dengan Baik Agar Tidak Memutus Silaturahmi. Yuk Praktekkan!
Ilustrasi - Cara Menagih Hutang dengan Baik Agar Tidak Memutus Silaturahmi. (Sumber : Pexels/fauxels)
Sehat07 Mei 2024, 19:45 WIB

Teh Hijau: Manfaatnya untuk Meningkatkan Umur Panjang, Kolesterol dan Mengelola Gula Darah

Antioksidan dalam teh hijau mungkin memberikan manfaat, seperti melindungi kesehatan tulang, otak, dan jantung Anda.
Ilustrasi - Antioksidan dalam teh hijau mungkin memberikan manfaat, seperti melindungi kesehatan tulang, otak, dan jantung Anda. (Sumber : Freepik.com).
Life07 Mei 2024, 19:30 WIB

Bisa Bunda Terapkan,Inilah 5 Alasan Orang Tua Membesarkan Anak Tanpa Hukuman

alasan orang tua membesarkan anak tanpa hukuman, orang tua membesarkan anak tanpa hukuman, membesarkan anak tanpa hukuman.
Ilustrasi membesarkan anak tanpa hukuman (Sumber : pexels.com/@Harrison Haines)
Life07 Mei 2024, 19:15 WIB

Terapkan Yuk Bund, 5 Aktivitas Fisik Untuk Balita Yang Bisa Dilakukan Dirumah

Menjaga balita Anda tetap aktif secara fisik dan terhibur bukanlah hal yang mudah.
Ilustrasi aktivitas fisik balita (Sumber : pexels.com /@Tatiana Syrikova)
Keuangan07 Mei 2024, 19:00 WIB

10 Cara Menghindari Perilaku Konsumtif yang Membuat Hidup Sulit Kaya

Dengan menerapkan strategi-strategi ini, Anda dapat menghindari perilaku konsumtif yang dapat menghambat kemampuan Anda untuk membangun kekayaan dan mencapai tujuan keuangan Anda.
Ilustrasi. Suka belanja. Cara Menghindari Perilaku Konsumtif yang Membuat Hidup Sulit Kaya. (Sumber : Pixabay)
Sehat07 Mei 2024, 18:45 WIB

7 Penyebab Munculnya Ketombe di Kepala yang Jarang Diketahui

Ketombe adalah kondisi umum pada kulit kepala yang ditandai oleh pengelupasan kulit yang berlebihan.
ilustrasi ketombe di kepala (Sumber : pixabay.com /@mythjj1)
Life07 Mei 2024, 18:30 WIB

Menebak Kepribadian Seseorang Berdasarkan Bentuk Kuku, Kamu Coba yang Mana?

Tes kepribadian bisa dilihat dari bentuk kuku seseorang.
Ilustrasi - Tes kepribadian bisa dilihat dari bentuk kuku seseorang. (Sumber : Jagranjosh.com).