Agung Pratama Putra Maju di Pilkades Serentak Desa Karangtengah Sukabumi

Sabtu 15 Juli 2023, 19:00 WIB
Agung Pratama Putra (APP). | Foto: Istimewa

Agung Pratama Putra (APP). | Foto: Istimewa

SUKABUMIUPDATE.com - Setelah pada 5 Juli 2023 melakukan pendaftaran, pada 14 Juli 2023 Agung Pratama Putra (APP) melakukan penyerahan berkas pendaftaran ke panitia Pilkades Karangtengah, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi.

Dalam pencalonannya sebagai kepala desa, Agung memiliki visi mewujudkan Desa Karangtengah yang Bersih, Inovatif, Sehat, dan Aman (BISA). Agung sendiri merupakan sosok yang memiliki banyak pengalaman di bidang sosial kemasyarakatan.

Dia adalah Founder dan Ketua Umum Forum Peduli Karangtengah dari tahun 2016. Berbagai kegiatan organisasi yang bergerak di bidang sosial masyarakat ini telah banyak dirasakan manfaatnya oleh warga setempat yakni penduduk Desa Karangtengah.

Agung juga menjabat Wakil Ketua Badan Pengusaha Pemuda Pancasila (BP3) Kabupaten Sukabumi.

Baca Juga: Minta Panitia Bekerja Sesuai Aturan, Wabup Sukabumi: Pilkades Emosionalnya Tinggi

Adapun niatnya maju dalam pencalonan kepala desa tahun ini adalah mengabdi kepada warga Desa Karangtengah dalam ruang lingkup pemerintahan desa. Kemudian mengabdi kepada NKRI dalam konteks kehidupan berbangsa dan bernegara.

"Kami ingin melakukan perubahan di berbagai sektor mulai peningkatan SDM dan pengelolaan sumber daya di desa. Lalu melakukan pengalokasian anggaran secara tepat sasaran, transparansi informasi, dan membawa pemerintahan desa yang berbasis digital," katanya.

"Mari sama-sama sukseskan pilkades di desa kita dengan menjaga ketertiban dan keharmonisan di masyarakat. Ciptakan pilkades yang berkualitas dengan adu gagasan dan tolak politik uang," imbuh Agung.

Diketahui, sebanyak 71 desa di 38 kecamatan di Kabupaten Sukabumi akan menggelar Pilkades Serentak Siklus II Gelombang II pada September 2023.(ADV)

Sumber: Siaran Pers

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Life30 April 2024, 17:34 WIB

Ajarkan Keterampilan Khusus, Ini 7 Cara Mengajari Anak Agar Tangguh Secara Mental

Dalam membangun kekuatan mental anak, dibutuhkan komitmen dan konsistensi. Namun dengan komunikasi yang teratur, dan berupaya membangun kepercayaan diri dan harga diri mereka secara teratur, Anda akan memberikan kekuatan mental.
Ilustrasi anak tangguh secara mental / Sumber : pexels.com/@Allan Mas
Opini30 April 2024, 17:29 WIB

MAY DAY dan Masa Depan Tenaga Kerja Indonesia

Hari Buruh Internasional atau May Day, memiliki kronologis yang panjang dan kompleks· Berikut adalah gambaran umum tentang bagaimana Hari Buruh Internasional berkembang:
Dr. Tetty Sufianty Zafar, MM / Dosen Universitas Muhammadiyah Sukabumi / Sekretaris Forum Doktor Sukabumi/Pembina Research & Literacy Institute
Life30 April 2024, 17:27 WIB

6 Kebiasaan Harian yang Merapuhkan Mental Anda Secara Perlahan, Yuk Hindari!

Kebiasaan tertentu rupanya bisa membaut mental seseorang lemah, hancur dan rapuh. Tak ayal kebiasaan ini wajib dihindari agar tidak menghambat kesuksesan.
Ilustrasi. Kebiasaan yang membuat mental rapuh. | Sumber foto : Pexels/Liza Summer
Life30 April 2024, 17:13 WIB

Buat Aturan yang Jelas, Begini 10 Cara Mencegah Masalah Perilaku Pada Anak

Disiplin merupakan tindakan yang sangat penting untuk kehidupan anak. Namun jika anak belum disiplin cobalah tips ini untuk mencegahnya.
Ilustrasi mencegah masalah perilaku pada anak / Sumber : pexels.com/@Nothing Ahead
DPRD Kab. Sukabumi30 April 2024, 17:00 WIB

DPRD Sukabumi Paripurna Penyampaian Rekomendasi LKPJ Bupati TA 2023

DPRD Kabupaten Sukabumi menggelar Rapat Paripurna dalam rangka Penyampaian Rekomendasi DPRD kepada Bupati mengenai LKPJ TA 2023.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami hadiri rapat Paripurna DPRD yang beragendakan penyampaian rekomendasi LKPJ 2023. (Sumber : Dokpim Pemkab Sukabumi)
Musik30 April 2024, 17:00 WIB

Lirik Lagu Tak Pantas Mytha Lestari, OST Film Ipar Adalah Maut

Berikut Lirik Lagu Tak Pantas Mytha Lestari, Salah Satu OST Film Ipar Adalah Maut
Lirik Lagu Tak Pantas Mytha Lestari OST Ipar Adalah Maut. Foto : YouTube/MDMusic
Life30 April 2024, 16:30 WIB

9 Sikap Sederhana dalam Kehidupan Sehari-hari yang Membuatmu Semakin Dihormati

Sikap-sikap sederhana dalam kehidupan sehari-hari dapat membuat seseorang semakin dihormati oleh orang lain.
Sikap-sikap sederhana dalam kehidupan sehari-hari dapat membuat seseorang semakin dihormati oleh orang lain. (Sumber : Freepik.com)
Sukabumi30 April 2024, 16:09 WIB

Gadis di Kalibunder Sukabumi Hilang Usai Dijemput 2 Pria Tak Dikenal, Keluarga Lapor Polisi

Kasus Ela Nopianti gadis di Kalibunder Sukabumi yang hilang diduga dibawa kabur dua pria tak dikenal itu tengah diselidiki kepolisian.
Foto Ela Nopianti (16 tahun), gadis putus sekolah asal Kalibunder Sukabumi yang hilang usai dijemput dua laki-laki tak dikenal. (Sumber : Istimewa)
Sehat30 April 2024, 16:00 WIB

7 Makanan Rendah Protein Purin untuk Penderita Asam Urat

Yuk, Ketahui Rekomendasi Makanan Rendah Protein Purin untuk Penderita Asam Urat Berikut!
Ilustrasi. Buah apel. | Makanan Rendah Protein Purin untuk Penderita Asam Urat. Foto: Freepik/@drobotdean
Inspirasi30 April 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Maintenance Officer Minimal SMA/SMK, Penempatan Kota Sukabumi

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi lowongan kerja - Lowongan Kerja Maintenance Officer Minimal SMA/SMK, Penempatan Kota Sukabumi. | (Sumber : Istimewa)