Suara Anies Baswedan di Sukabumi, Fikri Abdul Ajiz Rekrut Relawan dari Desa hingga Kota

Sabtu 24 Desember 2022, 13:27 WIB
Relawan sahabat Fikri  dari sejumlah korcam dan kordes di dapil 2 Kabupaten Sukabumi (Sumber: dok. Fikri Abdul Ajiz)

Relawan sahabat Fikri dari sejumlah korcam dan kordes di dapil 2 Kabupaten Sukabumi (Sumber: dok. Fikri Abdul Ajiz)

SUKABUMIUPDATE.com - Wakil Ketua Dewan Pengurus Wilayah atau DPW Partai NasDem (Nasional Demokrat) Jawa Barat, Fikri Abdul Ajiz terus bergerak mensosilisasikan Anies Baswedan sebagai calon Presiden pada Pemilu 2024 mendatang.

Fikri terus merekrut relawan pemenangan dari setiap kecamatan, desa serta kelurahan di Sukabumi, baik kota maupun kabupaten.

"Saat ini setiap dapil (daerah pemilihan) yang ada di kota dan kabupaten sukabumi sudah ada relawan pemenangan. Target kita merata di semua kecamatan, desa dan kelurahan," jelas Fikri kepada sukabumiupdate.com, Sabtu (24/12/2022).

Baca Juga: Dari Nagrak Hingga Cugenang, Perjalanan Fikri Abdul Ajiz Bantu Korban Gempa Cianjur

Pria yang juga berprofesi sebagai praktisi hukum ini menjelaskan bawah saat ini sudah terbentuk tim pemenangan di 30 korcam (kordinator kecamatan) dan kurang lebih 200 koordinator desa (kordes).

"Kita terus bergerak, merekrut warga yang memiliki visi dan tujuan politik yang sama pada pemilu 20224 mendatang," ungkap Fikri yang akan memperkuat Partai Nasdem dari Gedung Parlemen di Senayan.

Deklarasi relawan sahabat Fikri dan Anies Baswedan di Sukabumi, Partai NasdemDeklarasi relawan sahabat Fikri dan Anies Baswedan di Sukabumi, Partai Nasdem

Ia menjadi salah satu, calon anggota DPR RI Partai Nasdem yang ditugaskan berjuang di daerah pemilihan Sukabumi (kota dan kabupaten), atau Jawa Barat IV.

Baca Juga: Poltracking Indonesia: Pemilih Anies Baswedan di Jabar Tumbuh, Gerus Basis Prabowo

"Tentu kita berjuang untuk perubahan yang lebih baik bagi Indonesia, Jawa Barat dan Sukabumi (kota dan kabupaten) dimasa mendatang. Sukabumi harus punya wakil rakyat yang bisa berjuang untuk mengatasi permasalahan warga, mulai dari ekonomi, kesehatan, sosial, pendidikan dan infrastruktur," lanjut Fikri.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Life19 April 2024, 18:00 WIB

Sedang Alami Luka Batin? Amalkan Doa Kesehatan Mental ini Dari Rasulullah SAW

Doa kesehatan mental ini untuk memohon rahmat dan pertolongan Allah SWT dalam setiap masalah hidup.
Doa kesehatan mental ini untuk memohon rahmat dan pertolongan Allah SWT dalam setiap masalah hidup. | Foto : Pixabay
Jawa Barat19 April 2024, 17:34 WIB

PLN Operasikan SPKLU Khusus Angkot Listrik di Kota Bogor

PLN berkolaborasi dengan Pemerintah Kota Bogor mengoperasikan SPKLU khusus ALIBO.
Tampilan Angkot Listrik Bogor (ALIBO) dan SPKLU PLN yang terletak di Kantor PLN UP3 Bogor. (Sumber : Istimewa)
Musik19 April 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Illusion Dua Lipa yang Viral

Inilah Lirik dan Terjemahan Lagu Illusion Dua Lipa yang Viral di Media Sosial, khususnya platform musik.
Ilustrasi. Gitar | Chord Gitar Before You Go Lewis Capaldi, Cover Lagu Galau Malam Minggu (Sumber : pixabay.com/@pvproductions)
Sukabumi19 April 2024, 16:15 WIB

Pingsan dan Kejang Setelah Tes Lari, Siswi Sukabumi Meninggal saat Seleksi Paskibraka

Kayla meninggal setelah mengikuti tahapan tes lari bersama peserta lain.
Suasana rumah duka Kayla Nur Syifa di Desa Cibentang, Kecamatan Gunungguruh, Kabupaten Sukabumi, Jumat (19/4/2024). | Foto: SU/Asep Awaludin
Inspirasi19 April 2024, 16:13 WIB

6 Tanda Orang Tua yang Belum Dewasa dalam Mendidik Anak, Nomor 5 Sering Diabaikan

Orang tua yang tidak dewasa dalam mendidik anak akan terlihat pada pola asuhnya yang terlihat kurang bijaksana
Tanda-tanda orang tua yang belum dewasa dalam mendidik anak | Foto : Pexels/Gustavo Fring
Sehat19 April 2024, 16:00 WIB

3 Cara Membuat Rebusan Bunga Telang untuk Menurunkan Gula Darah Tinggi

Bunga telang (Clitoria ternatea) telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional untuk membantu menurunkan gula darah pada penderita diabetes.
Ilustrasi - Bunga telang (Clitoria ternatea) telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional untuk membantu menurunkan gula darah pada penderita diabetes. (Sumber : Freepik.com/@azerbaijan_stockers).
Sukabumi19 April 2024, 15:25 WIB

Inilah Finalis Terpilih Pasanggiri Mojang Jajaka Kabupaten Sukabumi 2024

Dinas Pariwisata (Dispar) Kabupaten Sukabumi telah sukses menggelar acara Pasanggiri Mojang Jajaka tahun 2024
Dinas Pariwisata Kabupaten Sukabumi menggelar Pasanggiri Mojang Jajaka Sukabumi 2024 | Foto : Ilyas Supendi
Inspirasi19 April 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Sebagai Cleaning Service di Salah Satu Coffe di Kota Sukabumi

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Cleaning Service Lokasi Penempatan di Kota Sukabumi. (Sumber : Freepik.com/jcomp)
Sukabumi19 April 2024, 14:48 WIB

Gaji Belum Dibayar, Buruh Pabrik Tripleks Mengadu ke Disnakertrans Sukabumi

Terdapat 89 buruh yang belum menerima gaji, baik berstatus aktif maupun non-aktif.
Buruh pabrik pengolahan kayu tripleks (plywood) saat mendatangi kantor Disnakertrans Kabupaten Sukabumi pada Jumat (19/4/2024). | Foto: SU/Asep Awaludin
Opini19 April 2024, 14:36 WIB

Kartini Hari Ini: Refleksi Pemikiran Pemberdayaan Perempuan dalam Konteks Multikulturalisme

Pemikiran Kartini tentang emansipasi perempuan masih memiliki relevansi. Namun, dalam mengaplikasikan pemikiran tersebut, perlu dipertimbangkan juga konteks multikulturalisme yang menjadi realitas masyarakat Indonesia saat ini
Dr. Tetty Sufianty Zafar, MM, Dosen Universitas Muhammadiyah Sukabumi/Sekretaris Forum Doktor Sukabumi/Pembina Research & Literacy Institute | Foto : Sukabumi Update