Jadi Debat Heboh Susi dan Menteri Edhy, Ini 5 Manfaat Makan Lobster

Rabu 18 Desember 2019, 11:00 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Belakangan, kabar Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo yang akan membuka keran ekspor benih lobster menjadi salah satu hal yang banyak diperbincangkan.

Kebijakan ini menimbulkan pro dan kontra di tengah masyarakat, mengingat menteri sebelumnya, Susi Pudjiastuti justru melarang benih-benih lobster tersebut diekspor ke negara lain.

Terkait hal tersebut, Edhy memiliki pendapat tersendiri atas wacananya untuk melegalkan ekspor benih lobster. Menurutnya banyak pihak yang menggantungkan hidup dari komoditas tersebut dan itu perlu diperhatikan. Selain itu penyelundupan pun makin marak bila ekspor tetap dilarang.

Nah, dibalik polemik tersebut, lobster adalah salah satu hewan laut yang dikenal dengan beragam manfaat luar biasa, serta rasanya yang sangat lezat. Mulai dari dibakar, hingga menjadi ditambahkan dalam salad, tak ada alasan untuk Anda tak menyentuh hidangan satu ini. 

Berikut adalah lima manfaat kesehatan lobster, yang harus kamu ketahui, dilansir dari Her World.

1. Penuh protein dan rendah lemak

Lobster dikemas penuh dengan protein dan lemak yang rendah. Jadi, jika Anda sedang diet, hewan laut satu ini akan menjadi makanan yang sempurna untuk dimasukkan dalam rencana makan Anda. Protein akan membuat Anda kenyang dalam waktu yang lebih lama, sementara elemen rendah lemak akan menjaga berat badan Anda proporsional.

2. Rendah kolesterol

Kolesterol dalam lobster juga cukup rendah. Artinya ini bagus untuk kesehatan jantung Anda, karena kadar kolesterol yang tinggi dapat menyebabkan masalah seperti henti jantung dan serangan jantung.

3. Melindungi kesehatan jantung

Tekanan darah Anda juga akan memengaruhi kesehatan jantung Anda, dan dengan kadar asam lemak omega-3 yang baik yang dimiliki lobster, ini akan menurunkan serta mengurangi risiko aritmia (masalah dengan detak jantung Anda).

4. Kandungan seng tingkatkan fungsi otak

Asam lemak omega-3 dapat meningkatkan fungsi otak. Sementara kandungan seng di dalam lobster juga dmembuat aktivitas otak lebih baik, bersamaan dengan memberi dorongan pada sistem kekebalan tubuh Anda. Mineral ini juga membantu jaringan Anda pulih dari cedera lebih cepat.

5. Melindungi tubuh dari radikal bebas

Tidak berhenti sampai di situ, lobster juga memiliki selenium, yang membantu merangsang aktivitas kelenjar tiroid. Selenium juga melindungi tubuh Anda terhadap radikal bebas.  

 

Sumber : suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sehat26 April 2024, 07:00 WIB

9 Manfaat Minum Air Putih Hangat di Pagi Hari, Bisa Mengurangi Perut Kembung

Rutinitas pagi yang tenang dan santai, seperti minum air hangat, dapat membantu mengurangi tingkat stres dan meningkatkan kesejahteraan secara keseluruhan.
Ilustrasi. Minum Air Hangat. Manfaat Minum Air Putih Hangat di Pagi Hari (Sumber : pexels.com/AndreaPiacquadio)
Food & Travel26 April 2024, 06:00 WIB

Cara Membuat Air Rebusan Kencur untuk Meredakan Nyeri Sendi, Ini 8 Langkahnya!

Meskipun kencur memiliki banyak manfaat kesehatan, selalu disarankan untuk berkonsultasi dengan ahli kesehatan sebelum menggunakannya secara teratur, terutama jika Anda memiliki kondisi kesehatan tertentu atau sedang mengonsumsi obat-obatan lain.
Ilustrasi. Air Rebusan Kencur. (Sumber : Instagram/@meygaahuang)
Bola26 April 2024, 05:12 WIB

Timnas Indonesia Lolos Semifinal Piala Asia U-23 2024 usai Menang Dramatis atas Korsel

Fenomenal! Timnas Indonesia berhasil lolos semifinal Piala Asia U-23 2024 usai taklukan Korsel lewat drama adu pinalti.
Rafael Struick (kanan) cetak dua gol untuk Timnas Indonesia U-23 di laga versus Korsel. (Sumber : IG AFC Asian Cup)
Science26 April 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 26 April 2024, Waspada Hujan Petir di Siang Hari

Cuaca Jawa Barat dan sekitarnya termasuk Sukabumi pada 26 April 2024, yang berpotensi hujan deras disertai petir pada siang hari.
Ilustrasi - Cuaca Jawa Barat dan sekitarnya termasuk Sukabumi pada 26 April 2024, yang berpotensi hujan deras disertai petir pada siang hari. | Foto: Freepik.com/wirestock
Life26 April 2024, 00:02 WIB

5 Manfaat Penerapan Pola Asuh Paralel Pada Anak, Salah Satunya Kurangi Masalah Emosional

Keberhasilan mengasuh anak secara paralel tergantung pada menjaga interaksi dengan mantan Anda seminimal mungkin. Karena pola asuh ini memiliki manfaat baik untuk anak.
Ilustrasi manfaat penerapan pola asuh paralel / Sumber Foto: Freepik/@tirachardz
Sukabumi25 April 2024, 23:51 WIB

Tersambar Petir, Rumah di Nagrak Sukabumi Hangus Terbakar

Berikut kronologi kebakaran rumah di Nagrak Sukabumi. Peristiwa terjadi setelah petir menyambar rumah tersebut.
Kondisi kebakaran rumah di Nagrak Sukabumi akibat tersambar petir. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi25 April 2024, 23:23 WIB

Hujan Deras, Banjir Rendam Jalan Raya dan Belasan Rumah di Cidahu Sukabumi

Dipicu hujan deras, jalan raya dan belasan rumah terendam banjir di Pasirdoton Cidahu Sukabumi.
Kondisi jalan raya Cidahu Sukabumi dan rumah warga yang terendam banjir. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi Memilih25 April 2024, 22:18 WIB

PKB Gagas Poros Ketiga, Siapkan Figur untuk Lawan Asjap dan Iyos di Pilkada Sukabumi

ewan Pimpinan Cabang Partai Kebangkitan Bangsa (DPC PKB) Kabupaten Sukabumi saat ini tengah membuka penjaringan bakal calon bupati / wakil bupati Sukabumi yang akan diusung dalam Pilkada 2024.
Logo Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) | Foto : Ist
Bola25 April 2024, 21:54 WIB

Kalahkan Borneo FC 2-1, Persib Segel Runner-up Regular Series Liga 1 2023/2024

Dua gol Persib Bandung atas Borneo FC disumbangkan David da Silva menit 20 dan Ciro Alves (70).
Para pemain Persib merayakan gol ke gawang Borneo FC pada pertandingan pekan ke-33 Liga 1 2023/2024 di Stadion Si Jalak Harupat, (Sumber : PERSIB.co.id)
Sukabumi Memilih25 April 2024, 21:39 WIB

Tiga Partai Bahas Draft Koalisi, Sepakat Usung Asep Japar di Pilkada Sukabumi?

Menjelang perhelatan Pilkada Sukabumi 2024, sejumlah elit partai tengah sibuk melakukan komunikasi dengan sesama partai untuk membangun koalisi.
Pertemuan Golkar PPP dan Gerindra membahas draf koalisi | Foto : Ist