Resep Ramuan Untuk Penderita Asam Lambung dari dr Zaidul Akbar Agar Aman Berpuasa

Selasa 04 April 2023, 18:30 WIB
Ilustrasi. dr Zaidul Akbar membagikan resep ramuan untuk mengatasi asam lambung | Foto: Pixabay/derneuemann

Ilustrasi. dr Zaidul Akbar membagikan resep ramuan untuk mengatasi asam lambung | Foto: Pixabay/derneuemann

SUKABUMIUPDATE.com - Asam lambung kerap menjadi masalah bagi sebagian orang, tak jarang saat asam lambung naik maka dapat mengganggu aktivitas termasuk menjalankan puasa Ramadan.

Puasa Ramadan sendiri merupakan salah satu ibadah wajib bagi setiap umat Islam yang beriman dan telah akil baligh serta sehat jasmani juga rohani.

Lalu bagaimana agar ibadah wajib tersebut tidak terganggu oleh masalah asam lambung? Berikut tips yang dibagikan dr Zaidul Akbar untuk mengatasi asam lambung agar tidak mengganggu puasa.

Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat Bagikan 3 Tips Agar Amal Puasa Diterima Allah SWT

Melansir dari SuaraTasikmalaya.id via Metro.suara.com, Dokter Zaidul Akbar membagikan sejumlah tips untuk memudahkan puasanya para penderita asam lambung, termasuk resep ramuan tiga bahan mujarab yaitu ramuan air, madu, dan garam.

"Air, madu dan garam adalah ramuan baik yang bisa membantu memperbaiki gangguan lambung," kata Dokter Zaidul Akbar, dikutip dari kanal YouTube-nya, pada Selasa (4/4/2023).

Selain ramuan tersebut, Anda bisa mempertimbangkan mengkonsumsi air tajin, yakni cairan kental yang berasal dari beras yang ditanak. Menurutnya air tajin baik dikonsumsi ketika berbuka puasa.

Lalu ada beberapa kiat lain yang bisa penderita asam lambung lakukan agar tetap aman saat berpuasa di bulan Ramadhan.

Baca Juga: Menjalankan Puasa Ramadan tapi Meninggalkan Salat Wajib? Ini Kata Ustadz Adi Hidayat

Seperti dengan bersikap ikhlas berpuasa demi Allah SWT. Pendakwah sekaligus praktisi kesehatan itu menegaskan pentingnya penderita asam lambung untuk memiliki niat kuat sebelum melaksanakan ibadah puasa.

Tentu sebaiknya niat puasa Ramadhan diucapkan dengan kesadaran yang penuh di dalam hati.
Tips berikutnya adalah dengan mengikuti pola atau petunjuk Nabi Muhammad SAW terkait buka puasa dan sahur.

"Misalkan nabi mencontohkan sahur, kata Nabi, 'Sahurlah kalian walaupun hanya dengan segelas air'. Tetapi maksudnya memberikan pedoman kepada kita, sahur itu harus ada sesuatu yang kita konsumsi," terang Dokter Zaidul Akbar.

Baca Juga: Apa Perbedaan Nuzulul Quran dan Lailatul Qadar? Ini Penjelasannya

Anda juga bisa mempertimbangkan untuk mengkonsumsi kurma saat sahur dan berbuka puasa. Pasalnya kandungan dalam kurma bisa diserap tubuh lebih cepat demi meningkatkan energi.

Selain itu, kurma juga memberi kehangatan bagi lambung yang bersifat dingin dan panas, sehingga cocok bagi penderita asam lambung.

Sedangkan kiat terakhir tentu saja para penderita asam lambung harus mengetahui makanan apa saja yang baik untuk dikonsumsi.

"Tidak boleh makan makanan olahan, kemasan, tinggi gula, gula olahan, minyak-minyakan, makanan-makanan yang memberikan iritasi ke lambung," tegas Dokter Zaidul Akbar.

Sumber: Metro.suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait Berita Terkini
Sukabumi30 November 2023, 12:43 WIB

Ikan Temang dan Deles Serbu Laut Sukabumi, Nelayan Tangkap Ratusan Ton

Ikan-ikan ini biasanya dijual kembali oleh pedagang keliling atau dikeringkan untuk dijadikan ikan asin.
Ikan temang dan deles di TPI Palangpang, Desa Ciwaru, Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa
Food & Travel30 November 2023, 12:30 WIB

Seru Banget! di Bandung Ada Tempat Camping di Pulau Tengah Danau, Cek Lokasinya!

Nusa Manona menjadi destinasi wisata unik di Bandung yang menyediakan pengalaman camping di tengah danau yang cantik
Nusa Manona menjadi destinasi wisata unik di Bandung yang menyediakan pengalaman camping di tengah danau yang cantik (Sumber : Instagram/@nusamanona)
Sehat30 November 2023, 12:00 WIB

5 Cara Mengatasi Bekas Jerawat yang Menghitam dengan Bahan Alami

Ada beberapa cara untuk mengatasi bekas jerawat yang menghitam dengan bahan alami.
Ilustrasi. Ada beberapa cara untuk mengatasi bekas jerawat yang menghitam dengan bahan alami. (Sumber : Freepik)
Bola30 November 2023, 11:54 WIB

Hadapi Bandung United, Perssi Ngora Kalah di Laga ke-2 Piala Soeratin U-17 2023

Perssi Kota Sukabumi U-17 kembali kalah di laga kedua Piala Soeratin U-17 2023
Perssi Kota Sukabumi U-17 kembali kalah di laga kedua Piala Soeratin U-17 2023 (Sumber : Instagram/@perssikotasukabumi)
Life30 November 2023, 11:45 WIB

Perbedaan Kecemasan Situasional dan Kronis Yang Jarang Orang Ketahui

Dengan mengetahui perbedaan kecemasan situasional dan kecemasan kronis dapat membantu berkonsultasi dengan dokter mengenai gejala dan kekhawatiran yang dialami.
Ilustrasi. Perbedaan kecemasan situasional dan kecemasan kronis | Sumber : Freepik / @DCStudio
Entertainment30 November 2023, 11:30 WIB

Profil Happy Salma, Artis Sukabumi yang Akan ke Selabintana Desember 2023

Inilah Profil Happy Salma. Artis Sukabumi itu akan ke Selabintana bersama beberapa artis lain, diantaranya Ariel Tatum, Donna Agnesia hingga Dewi Gita di acara Sukabumi 1980.
Profil Happy Salma, Artis Sukabumi yang Akan ke Selabintana Desember 2023  Foto: Instagram/@happysalma
Jawa Barat30 November 2023, 11:03 WIB

PLN: Listrik Jabar Sudah Pulih 100 Persen, Tanggapi Kabar Hoaks Padam 18 Jam

Disinyalir, adanya sambaran petir yang mengenai jaringan transmisi mengakibatkan pembangkit terpengaruh.
PT PLN (Persero) berhasil memulihkan kondisi kelistrikan di beberapa lokasi di Jawa Barat yang sebelumnya terdampak gangguan. | Foto: PLN
Life30 November 2023, 11:00 WIB

Kamu Harus Peka! 9 Ciri Bahasa Tubuh Seorang Wanita yang Jatuh Cinta Kepadamu

Bahasa tubuh seorang wanita yang jatuh cinta dapat menunjukkan ketertarikan, perhatian, dan keintiman.
Ilustrasi - Bahasa tubuh seorang wanita yang jatuh cinta dapat menunjukkan ketertarikan, perhatian, dan keintiman. (Sumber : Freepik.com/@pressfoto).
Food & Travel30 November 2023, 10:47 WIB

Mulai 2024, Pulau Kunti dan Pantai Pasir Putih Sukabumi Ditutup untuk Wisatawan

Penutupan kegiatan wisata ini mulai dilakukan pada 1 Januari 2024.
Pulau Kunti di wilayah Cagar Alam Cibanteng di Desa Mandrajaya, Kecamatan Ciemas, Kabupaten Sukabumi. | Foto: SU/Ragil Gilang
Nasional30 November 2023, 10:21 WIB

NADIASA Dukung Kolaborasi Lintas Nazhir Wakaf Wujudkan Kemaslahatan Publik

H. Ayep Zaki, Dewan pengarah NADIASA sekaligus pendiri lembaga Doa Bangsa, mengapresiasi Rumah Wakaf Indonesia dengan Workshop Waqf Academy, yang mana kolaborasi Lintas Nazhir Wakaf ini guna mewujudkan Kemaslahan Publik.
NADIASA Dukung Kolaborasi Lintas Nazhir Wakaf Wujudkan Kemaslahatan Publik (Sumber : Istimewa)