150 Tenant Fashion Muslim dan Banyak Diskon! DIGI Ramadhan 1444 H bank bjb

Minggu 09 April 2023, 13:02 WIB
bank bjb menggelar bazaar fashion muslim bertajuk DIGI Ramadhan 1444 H: Ramadhan Fashion Market. (Sumber: bjb)

bank bjb menggelar bazaar fashion muslim bertajuk DIGI Ramadhan 1444 H: Ramadhan Fashion Market. (Sumber: bjb)

SUKABUMIUPDATE.com - bank bjb menggelar bazaar fashion muslim bertajuk DIGI Ramadhan 1444 H: Ramadhan Fashion Market. Acara ini akan diselenggarakan di Trans Convention Center - The Trans Luxury Hotel, Jalan Gatot Subroto, Kota Bandung.

Program mendukung UMKM ini akan dimulai pada pada Kamis 13 April 2023 hingga Minggu 16 April 2023. Menghadirkan 150 tenant fashion muslim, brand hijab, dan aneka aksesori unik lainnya.

Sepanjang acara berlangsung, bank bjb mengedepankan penerapan transaksi cashless melalui produk Digital Banking bank bjb, yakni bjb DIGI, DigiCash dan QRIS bank bjb.

Selain menghadirkan berbagai brand fashion muslim yang banyak digandrungi masyarakat, bank bjb juga menawarkan promo menarik bagi pengunjung yang bertransaksi secara cashless di DIGI Ramadhan 1444 H Ramadhan Fashion Market.

Pemimpin Divisi Corporate Secretary bank bjb Widi Hartoto mengatakan, pengunjung yang bertransaksi menggunakan channel Digital Banking bank bjb berhak mendapat potongan harga sebesar Rp25.000.

"Syaratnya mudah, pengunjung hanya perlu berbelanja minimal senilai Rp100.000 dengan menggunakan bjb DIGI dan DigiCash by bank bjb," ungkap Widi.

Baca Juga: THR Lebaran di Rumah Baru, Ada Hadiah Diskon hingga Voucher Belanja dari bank bjb

Promo potongan harga tersebut berlaku bagi 10 transaksi pertama/merchant/hari. Batas transaksi pengunjung dengan harga promo adalah satu kali transaksi per hari.

Tak hanya itu, para merchant juga berkesempatan meraih hadiah senilai total Rp 5.000.000 untuk 5 merchant terpilih. Hadiah diberikan kepada 5 pedagang yang memiliki transaksi pada QRIS by bank bjb sebanyak 50 transaksi per hari, dengan volume transaksi minimal Rp50.000.000 selama periode berlangsung.

Widi Hartoto mengatakan, gelaran DIGI Ramadhan 1444 H Ramadhan Fashion Market adalah salah satu bentuk sosialisasi transaksi cashless pada masyarakat. Di samping itu, acara ini sekaligus juga merupakan wujud dukungan terhadap bisnis UMKM di bidang fashion.

"Inovasi transaksi cashless melalui channel digital bank bjb diharapkan dapat memudahkan masyarakat dalam melakukan jual beli, karena prosesnya lebih praktis dan aman. Acara ini juga adalah bentuk dukungan perusahaan terhadap kemajuan bisnis UMKM di bidang fashion yang saat ini tengah menggeliat," ungkap Widi.

Sumber: rilis bjb (advertorial)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Science03 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 3 Mei 2024, Termasuk Sukabumi, Cianjur dan Bogor

Prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat 2 Mei 2024 dimana cuaca berawan berpotensi terjadi di berbagai wilayah termasuk Sukabumi dan sekitarnya.
Ilustrasi. Prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat 2 Mei 2024 dimana cuaca berawan berpotensi terjadi di berbagai wilayah termasuk Sukabumi dan sekitarnya. | Foto: Pixabay
Nasional03 Mei 2024, 01:02 WIB

Jokowi Teken UU Desa Baru, Kades Dapat Uang Pensiun dan Bisa Menjabat Hingga 16 Tahun

Presiden Jokowi menandatangani pengesahan UU Desa baru, Kades dapat uang pensiun hingga jabat 2 periode.
Ilustrasi Kepala Desa atau Kades. | Foto : Sukabumi Update
Jawa Barat03 Mei 2024, 00:01 WIB

Bahas UHC, Sekda Kabupaten Sukabumi Hadiri Monev Implementasi JKN

Sekda Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman hadiri acara monev Implementasi Inpres Nomor 1 Tahun 2022 tentang Optimalisasi Pelaksanaan Program JKN di Bandung.
Sekda Kabupaten Sukabumi didampingi perangkat daerah hadiri acara monev implementasi inpres terkait JKN di Bandung. (Sumber : Dokpim Pemkab Sukabumi)
Sukabumi02 Mei 2024, 22:39 WIB

Longsor di Parungkuda Sukabumi, Akses Jalan Desa Langensari Tertutup Dapuran Bambu

Akses jalan Desa Langensari Parungkuda Sukabumi tertutup longsor dapuran bambu.
P2BK bersama sejumlah relawan tengah melakukan penanganan longsor dapuran bambu yang menutup badan jalan di Kampung Sindangsari RT 1/2, Desa Langensari, Parungkuda Sukabumi, Kamis (2/5/2024). (Sumber : Istimewa)
Opini02 Mei 2024, 22:12 WIB

Mengarahkan Kompas Pendidikan: Sebuah Renungan di Hari Pendidikan Nasional

Sistem pendidikan harus menyediakan ruang yang cukup untuk pembelajaran empati, kejujuran, dan keberanian moral.
Ilustrasi. Seputar Hardiknas 2024 | Foto: Pixabay/sasint
Keuangan02 Mei 2024, 21:56 WIB

Masih Dibuka, Pendaftar Tahara di BPR Cicurug Sukabumi Diprediksi Terus Meningkat

Pendaftaran calon nasabah Tabungan Hari Raya (Tahara) Perumda BPR Sukabumi cabang Cicurug masih dibuka hingga 8 Mei 2024.
Kepala Pemasaran BPR Sukabumi Cabang Cicurug, Jujun Junaedi. (Sumber : SU/Ibnu)
Opini02 Mei 2024, 21:33 WIB

Menjadi Pembaca Kritis: Memilah Informasi di Era Media Baru

Pembaca kritis tidak hanya menerima informasi mentah-mentah, tertapi mampu memahami konteks informasi, menganalisis isi dan sumbernya, serta mengevaluasi kebenarannya.
Ilustrasi memilah informasi di zaman hadirnya media baru. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi02 Mei 2024, 21:17 WIB

Pengantar ke Neraka! Bank Emok-Rentenir Dilarang Keras Masuk Kutamara Sukabumi

Spanduk tolak rentenir dan bank emok terbentang di Kampung Kutamara Surade Sukabumi. Praktik riba disebut sudah rusak rumah tangga dan pengantar ke neraka.
Spanduk penolakan hadirnya praktik riba akibat rentenir hingga bank emok yang dipasang ormas Gempa di Kampung Kutamara Surade Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Bola02 Mei 2024, 21:00 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Irak di Perebutan Tempat ke-3 Piala Asia U-23 2024

Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Irak U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya.
Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Irak U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : Instagram/@jagad_stadium/Ist).
Sehat02 Mei 2024, 20:30 WIB

Sulit Tidur dan Sangat Mengganggu! 4 Cara Mengobati Sakit Asam Urat di Malam Hari

Ada beberapa cara mengobati sakit asam urat di malam hari.
Ilustrasi - Ada beberapa cara mengobati sakit asam urat di malam hari. (Sumber : Freepik.com/DC Studio).