Dengarkan Pidato Kenegaraan, Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi: Lanjutkan Estafet Perjuangan

Jumat 14 Agustus 2020, 06:35 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sukabumi melaksanakan rapat paripurna dengan agenda mendengarkan pidato kenegaraan Presiden RI Joko Widodo, Jumat (14/8/2020).

Rapat paripurna DPRD menyaksikan siaran langsung Pidato Presiden dari Jakarta. Dalam Sidang Tahunan MPR di Gedung Parlemen itu, Jokowi tampil dengan pakaian adat Sabu asal Nusa Tenggara Timur (NTT). Paripurna ini dilakukan secara virtual dan para anggota DPRD menyaksikan pidato di layar LCD yang telah disiapkan.

BACA JUGA: Pidato Presiden 2020, Jokowi Tegaskan Tidak Pernah Main-main Berantas Korupsi

Dalam sambutannya Ketua DPRD Yudha Sukmagara menyampaikan, rapat paripurna dalam rangka persiapan menyambut HUT ke-75 berbeda dengan tahun sebelumnya. Karena saat ini Indonesia sedang menghadapi cobaan dan berjuang melawan Covid-19.

"Ini merupakan rangkaian acara dalam rangka menyambut HUT ke-75 RI kemerdekaan tahun 2020 untuk mengingatkan kita jasa-jasa para pejuang dan pengorbanan para pahlawan pendiri bangsa yang telah berjuang memerdekan negeri ini dari penjajah," ujar Yudha.

BACA JUGA: DPRD Kabupaten Sukabumi Nobar Pidato Kenegaraan Presiden RI Joko Widodo

"Tentunya hasil perjuangan dan pengorbanan para pahlawan dan penjuang ini perlu kita jaga dan mengisi melalui kebangkitan bersama untuk mewujudkan semangat persatuan bangsa di dalam melanjutkan estafet perjuangan dalam mewujudkan cita-cita kemerdekaan bangsa untuk membangun bangsa dan negeri ini," sambungnya.

Dijelaskan Yudha melalui tema Indonesia maju, pihaknya menyampaikan ajakan dan pesan kemerdekan bagi segenap jajaran pemda dan masyarakat kabupaten Sukabumi untuk mensyukuri nikmat kemerdekaan yang telah diperoleh dan kita gerakan Indonesia Maju.

BACA JUGA: Pidato Presiden 2020, Jokowi Tegaskan Tidak Pernah Main-main Berantas Korupsi

"Diharapkan pimpinan pemerintah daerah dan segenap masyarakat Kabupaten Sukabumi untuk selalu konsisten melaksanakan protokol kesehatan agar selamat dan terhindar dari Covid-19," tandasnya.

Pantauan dilapangan jajaran pimpinan DPRD kabupaten Sukabumi beserta Bupati Sukabumi Marwan Hamami dan wakil Bupati Adjo Sardjono serta dihadiri jajaran forkompida secara bersama sama menyimak pisato kenegaraan melalui layar monitor yang telah di sediakan.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sukabumi05 Mei 2024, 20:30 WIB

Pria Lajang di Cibadak Sukabumi Tewas Tergantung, Ditemukan oleh Sang Kakak

Berikut kronologi seorang pria lajang di Cibadak Sukabumi ditemukan tewas tergantung oleh sang kakak di dalam rumahnya.
Ilustrasi. Pria lajang di Cibadak Sukabumi ditemukan tewas tergantung di dalam rumah. Diduga depresi. | Sumber Foto: Istimewa
Motor05 Mei 2024, 20:00 WIB

Ganti Oli Teratur! 5 Cara Merawat Motor Injeksi Agar Awet dan Tetap Prima

Dengan mengikuti panduan ini, Anda dapat menjaga motor injeksi Anda agar tetap awet dan performanya optimal.
Ilustrasi. Kendaraan roda dua. Dengan mengikuti panduan ini, Anda dapat menjaga motor injeksi Anda agar tetap awet dan performanya optimal. Sumber foto : Pexels/Quang Nguyen Vinh
Sukabumi05 Mei 2024, 19:42 WIB

Warga Keluhkan Bau Menyengat Sampah, Menumpuk di Belakang Pasar Surade Sukabumi

Warga keluhkan bau menyengat dari tumpukan sampah di belakang Pasar Surade Sukabumi.
Kondisi tumpukan sampah di belakang Pasar Surade, Kampung Cihideung, Surade Sukabumi. (Sumber : SU/Ragil Gilang)
Life05 Mei 2024, 19:30 WIB

Bunda Harus Tahu, Usia yang Tepat dan Kapan Menggunakan Teknik Disiplin Time-Out untuk Anak

Saat menggunakan Time-out, perhatikan baik-baik reaksi anak dan ikuti observasi Anda tentang cara terbaik memanfaatkan.
Ilustrasi - Saat menggunakan Time-out, perhatikan baik-baik reaksi anak dan ikuti observasi Anda tentang cara terbaik memanfaatkan. (Sumber : pexels.com/@Alexander Dummer).
Sehat05 Mei 2024, 19:00 WIB

Terselip di Balik Lemak! 7 Penyebab Kolesterol Tinggi yang Harus Anda Ketahui

Kolesterol diam-diam berbahaya, dan Anda harus mengetahui apa saja penyebabnya.
Ilustrasi - Kolesterol diam-diam berbahaya, dan Anda harus mengetahui apa saja penyebabnya. (Sumber : Freepik.com/jcomp).
Life05 Mei 2024, 18:30 WIB

Konsistensi Adalah Kuncinya, 5 Teknik dan Ide Disiplin Anak yang Bisa Bunda Terapkan

Ada berbagai teknik disiplin tentang yang bisa Anda terapkan pada anak yang dimana hal ini dapat berdampak positif.
Ilustrasi - Ada berbagai teknik disiplin tentang yang bisa Anda terapkan pada anak yang dimana hal ini dapat berdampak positif. (Sumber : pexels.com/@PNW Production).
Life05 Mei 2024, 18:00 WIB

Amalan dan Doa yang Dianjurkan Sebelum Menunaikan Ibadah Haji, Jemaah Harus Tahu!

Ada beberapa amalan dan doa yang dianjurkan dikerjakan oleh jemaah haji sebelum berangkat ke tanah suci.
Ilustrasi - Ada beberapa amalan dan doa yang dianjurkan dikerjakan oleh jemaah haji sebelum berangkat ke tanah suci. | (Sumber : kemenag.go.id)
Sukabumi05 Mei 2024, 17:55 WIB

Terungkap! Ini Sosok Ibu di Sukabumi yang Tega Buang Bayinya di Semak-semak

Polisi berhasil mengamankan ibu kandung yang tega buang bayinya sendiri di semak-semak kebun warga Gunungguruh Sukabumi. Ternyata mantan TKW
Sosok YS (46 tahun), ibu kandung yang tega buang bayinya sendiri di semak-semak kebun warga Gunungguruh Sukabumi (Sumber : Istimewa)
Life05 Mei 2024, 17:30 WIB

6 Kunci Menghindari Perceraian dalam Rumah Tangga, Suami Istri Wajib Tahu Ini!

Menghindari perceraian dalam rumah tangga memang keharusan yang harus dipahami masing-masing pasangan.
Ilustrasi - Menghindari perceraian dalam rumah tangga memang keharusan yang harus dipahami masing-masing pasangan. (Sumber : Pexels/ Timur Weber).
Sukabumi05 Mei 2024, 17:11 WIB

Duel Maut Tewaskan Pelajar SMP di Cikembar Sukabumi, Ini Kata Disdik

Dinas Pendidikan Kabupaten Sukabumi menyebut duel maut pelajar SMP di Cikembar Sukabumi ini terjadi di luar pengawasan sekolah.
Korban duel maut antarpelajar SMP di Cikembar Sukabumi dipulasara di RSUD Syamsudin SH. (Sumber : Istimewa)