Tunggu Dewan Baru, Komitmen Pemkab Sukabumi dan DPRD Soal Pemekaran

Selasa 23 Juli 2019, 09:01 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi, Komisi 1 Fraksi PAN, Asep Suherman menanggapi surat dari Pemerintah Provinsi Jawa Barat kepada Pemda Kabupaten Sukabumi, agar mempersiapkan usulan pembentukan Daerah Otonomi Baru (DOB) di tahun 2020. Ia menilai Pemda siap untuk melakukan DOB atau pemekaran. 

BACA JUGA: Pemprov Minta 2020 Pemkab Sukabumi Siapkan Pemekaran, KSU atau Jampang?

"Intinya Pemda siap untuk pemekaran sesuai dengan hasil moratorium," ujar Asep kepada sukabumiupdate.com melalui sambungan telepon, Selasa (23/7/2019).

Disisi lain, kata Asep persyaratan untuk pemekaran pemerintah Kabupaten Sukabumi itu sudah kadaluarsa dan akan segera diperbaiki, sesuai yang diintruksikan Sekda Provinsi Jabar.

"Saya sudah tanyakan ke bagian tata pemerintahan dan memang ada beberapa hal yang perlu direvisi, berkaitan dengan persayaratan pemerkaran tersebut," katanya.

Selain itu, tambah Asep ada beberapa tahapan yang harus dijalankan, diantaranya adalah komitmen Pemda dengan DPRD. Namun, karena saat ini sedang dalam masa transisi kemungkinan setelah pergantian anggota DPRD periode 2019-2024, baru dibahas kembali.

BACA JUGA: Pesan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi di Hari Pertama Masuk Sekolah

"Yang lainnya secara normatif Insya Allah Pemda akan mengikuti dan sesuai aturan yang dirujuk Pemrov Jabar," tandasnya.

Sebelumnya, Pemerintah Provinsi Jawa Barat meminta Pemerintah Kabupaten Sukabumi mempersiapkan usulan pembentukan Daerah Otonomi Baru (DOB) di tahun 2020. Bersama Kabupaten Bogor dan Garut, Pemkab Sukabumi harus menyiapkan anggaran di tahun 2020 untuk proses DOB tersebut.

Kabar baik tentang kembali bergulirnya DOB Kabupaten Sukabumi termuat dalam surat tertanggal 1 Juli 2019 perihal fasilitas penataan daerah yang ditujukan kepada Bupati Bogor, Sukabumi dan Garut. Surat ini memuat dua point penting, terkiat pengusulan  pembentukan daerah persiapan.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Life01 Mei 2024, 07:00 WIB

10 Tips Membahagiakan Diri Sendiri Saat Hidup Banyak Masalah

Yuk Coba Lakukan! Inilah Sederet Tips Membahagiakan Diri Sendiri Saat Hidup Banyak Masalah.
Ilustrasi. Me Time. Tips Membahagiakan Diri Sendiri Saat Hidup Banyak Masalah. (Sumber : Pexels/KripeshAdwani)
Food & Travel01 Mei 2024, 06:00 WIB

7 Langkah Simpel, Ini Cara Membuat Air Jeruk Nipis untuk Menurunkan Gula Darah

Air jeruk nipis dapat menjadi tambahan yang menyegarkan dan sehat untuk membantu mengatur kadar gula darah.
Ilustrasi. Ikuti Langkah Simpel Membuat Air Jeruk Nipis untuk Menurunkan Gula Darah. (Sumber : Freepik/@azerbaijan_stock)
Science01 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 1 Mei 2024, Berawan Pagi Hari dan Siang Potensi Hujan

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya 1 Mei 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya 1 Mei 2024. (Sumber : Freepik/wirestock)
Sukabumi Memilih30 April 2024, 23:51 WIB

Gerindra Pastikan Soal Dukungan di Pilkada Sukabumi Ikuti Arahan DPP

Ketua DPC Partai Gerindra Kabupaten Sukabumi, Yudha Sukmagara menegaskan soal dukungan terhadap bakal calon bupati / wakil bupati Sukabumi tidak akan mendahului arahan dari DPD Gerindra Jawa Barat dan DPP Gerindra.
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Yudha Sukmagara | Foto : ist
Sukabumi30 April 2024, 23:45 WIB

Gadis 16 Tahun Asal Kalibunder Sukabumi yang Hilang Akhirnya Ditemukan

Polisi akhirnya menemukan gadis 16 tahun asal Kalibunder Sukabumi yang hilang usai dijemput dua pria tak dikenal.
Gadis asal Kalibunder Sukabumi yang hilang usai dijemput 2 pria tak dikenal akhirnya ditemukan. (Sumber : Istimewa)
Life30 April 2024, 23:20 WIB

Segera Tangani, Ini 4 Alasan dan Cara Mengatasi Anak yang Berbohong

Anak-anak sering kali mulai berbohong untuk menutupi tindakan yang mereka tahu salah.
Ilustrasi mengatasi anak berbohong. / Sumber : pexels.com/@wutthichai charoenburi
Arena30 April 2024, 23:16 WIB

Pevoli Wanita Asal Kota Sukabumi Aulia Suci Ikut Seleksi Liga Voli Korea 2024

Pemain Voli asal kelahiran Subangjaya, Kota Sukabumi, Aulia Suci Nurfadila mengikuti try out atau tes untuk bisa masuk kuota pemain Asia di Liga Voli Korea 2024.
Aulia Suci Nurfadila, Pemain Voli kelahiran Subangjaya Kota Sukabumi | Foto : Instagram @auliasuciii21
Life30 April 2024, 23:05 WIB

Patut Dicoba, Berikut 8 Cara Mendorong Anak Agar Senang Berbagi

Berbagi adalah suatu hal yang sangat mulia. Dan Anda bisa mengajarkannya kepada anak Anda agar mereka bermurah hati.
Ilustrasi mendorong anak senang berbagi / Sumber : pexels.com/@cottonbro studio
Life30 April 2024, 22:55 WIB

Sensitif Terhadap Lingkungannya, Simak 8 Alasan Mengapa Bayi Sulit Tidur Di Malam Hari

Ingin menyempurnakan kebiasaan tidur bayi Anda? Kami punya solusi untuk menghentikan bayi Anda yang kesulitan tidur.
Ilustrasi bayi sulit tidur | Foto : pexels.com/@Tatiana Syrikova
Opini30 April 2024, 22:44 WIB

May Day dan Permasalahan Strategy Marketing

May Day, atau yang dikenal juga sebagai Hari Buruh Internasional, adalah momen penting yang diperingati di seluruh dunia untuk menghormati dan merayakan perjuangan buruh serta menegaskan pentingnya hak-hak pekerja·
Hari Buruh Internasional 1 mei 2024 dan Permasalahan Strategy Marketing | Foto : Pixabay