7 Doa Setelah Sholat Fardhu yang Dapat Umat Muslim Amalkan

Sabtu 14 Oktober 2023, 05:00 WIB
Ilustrasi - Dalam doa setelah sholat fardhu, kita juga dapat memohon kebaikan dan keberkahan dari Allah SWT. (Sumber : Freepik.com/@rawpixel.com)

Ilustrasi - Dalam doa setelah sholat fardhu, kita juga dapat memohon kebaikan dan keberkahan dari Allah SWT. (Sumber : Freepik.com/@rawpixel.com)

SUKABUMIUPDATE.com - Doa setelah sholat fardhu adalah doa yang dibaca setelah selesai melaksanakan sholat wajib lima waktu.Membaca doa setelah sholat fardhu merupakan salah satu bentuk ibadah kepada Allah SWT. Dengan membaca doa, kita menunjukkan rasa syukur dan ketundukan kita kepada Allah SWT.

Dalam doa setelah sholat fardhu, kita dapat memohon pengampunan dan perlindungan dari Allah SWT. Allah SWT adalah Maha Pengampun dan Maha Pelindung, sehingga Dia akan mengampuni dosa-dosa kita dan melindungi kita dari segala bahaya.

Setelah sholat fardhu, berdoa adalah waktu yang tepat untuk memohon pengampunan Allah atas dosa-dosa yang telah dilakukan. Ini merupakan kesempatan untuk mendekatkan diri kepada-Nya dalam upaya untuk mendapatkan rahmat dan maghfirah (ampunan).

Baca Juga: 7 Cara Bicara yang Membuatmu Banyak Disukai Orang-orang, Yuk Lakukan

Dengan berdoa, seseorang dapat mengalami peningkatan dalam dimensi spiritual, emosional, dan mental, serta meningkatkan kualitas hidup mereka secara keseluruhan.

Berikut ini ada sejumlah doa setelah sholat fardhu yang dikutip via NU Online Jabar.

1. Doa Pertama

الحَمْدُ لِلهِ رَبِّ الْعَالَمِيْنَ حَمْداً يُوَافِي نِعَمَهُ وَيُكَافِئُ مَزِيْدَهُ. يَا رَبَّنَا لَكَ الحَمْدُ وَلَكَ الشُّكْرُ كَمَا يَنْبَغِي لِجَلَالِ وَجْهِكَ وَعَظِيْمِ سُلْطَانِكَ.

Artinya: “Dengan nama Allah yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Segala puji bagi Allah, Tuhan semests alam, dengan pujian yang sesuai dengan nikmatnya dan memungkinkan ditambah nikmatnya. Wahai Tuhan kami, hanya bagi-Mu segala puji, sebagaimana yang patut bagi keagungan-Mu dan kebesaran kekuasaan-Mu.

Baca Juga: 10 Ciri-Ciri Orang yang Akan Sukses di Masa Depan, Kamu Termasuk?

2. Doa Kedua

اَللّٰهُمَّ صَلِّ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ صَلاَةً تُنْجِيْنَا بِهَا مِنْ جَمِيْعِ الْأَهْوَالِ وَالْاٰفَاتِ وَتَقْضِيْ لَنَا بِهَا جَمِيعَ الْحَاجَاتِ وَتُطَهِّرُنَا بِهَا مِنْ جَمِيْعِ السَيِّئَاتِ وَتَرْفَعُنَا بِهَا عِنْدَكَ أَعْلَى الدَّرَجَاتِ وَتُبَلِّغُنَا بِهَـــا أَقْصَى الْغَايَاتِ مِنْ جَمِيْعِ الْخَيْرَاتِ فِى الْحَيَاةِ وَبَعْدَ الْمَمَـــاتِ

Artinya: “Ya Allah limpahkanlah rahmat kepada junjungan kami Nabi Muhammad, yang dengan shalawat itu, Engkau akan menyelamatkan kami dari semua keadaan yang menakutkan dan dari semua cobaan; dengan shalawat itu, Engkau akan mengabulkan hajat kami; dengan shalawat itu, Engkau akan menyucikan kami dari segala keburukan; dengan shalawat itu, Engkau akan mengangkat kami ke derajat paling tinggi; dengan shalawat itu pula, Engkau akan menyampaikan kami kepada tujuan yang paling sempurna dalam semua kebaikan, ketika hidup dan setelah mati.”

3. Doa Ketiga

اَللهُمَّ اِنَّا نَسْئَلُكَ سَلاَمَةً فِى الدِّيْنِ وَالدُّنْيَا وَاْلآخِرَةِ وَعَافِيَةً فِى الْجَسَدِ وَصِحَّةً فِى الْبَدَنِ وَزِيَادَةً فِى الْعِلْمِ وَبَرَكَةً فِى الرِّزْقِ وَتَوْبَةً قَبْلَ الْمَوْتِ وَرَحْمَةً عِنْدَ الْمَوْتِ وَمَغْفِرَةً بَعْدَ الْمَوْتِ اَللهُمَّ هَوِّنْ عَلَيْنَا فِىْ سَكَرَاتِ الْمَوْتِ وَالنَّجَاةَ مِنَ النَّارِ وَالْعَفْوَ عِنْدَ الْحِسَابِ

Artinya: :Ya Allah kami meminta kepadamu keselamatan Agama, kesehatan jasmani, tambahan Ilmu, keberkahan dalam rizqi, Taubat sebelum mati, Rahmat ketika hendak mati dan Ampunan setelah mati. Ya Allah, ringankanlah kami ketika sedang sakaratul Maut, selamatkan dari api neraka, dan ampunilah ketika sedang proses hisab.”

Baca Juga: 11 Ciri Orang Tua yang Kelak Anaknya Akan Sukses di Masa Depan

4. Doa Keempat

رَبَّنَا لَا تُزِغْ قُلُوبَنَا بَعْدَ إِذْ هَدَيْتَنَا وَهَبْ لَنَا مِن لَّدُنكَ رَحْمَةً ۚ إِنَّكَ أَنتَ ٱلْوَهَّابُ

Artinya: “Ya Tuhan kami, janganlah Engkau jadikan hati kami menyimpang pada kesesatan setelah Engkau beri petunjuk kepada kami, dan karuniakanlah kepada kami rahmat dari sisi-Mu, karena sesungguhnya Engkau Maha Pemberi (Karunia).

5. Doa Kelima

اَللّٰهُمَّ اغْفِرْلِيْ وَلِوَالِدَيَّ وَارْحَمْهُمَاكَمَارَبَّيَانِيْ صَغِيْرَا

Artinya: “Ya Allah, ampunilah dosaku dan dosa kedua orang tuaku, dan belas kasihilah mereka berdua sebagaimana mereka berbelas kasih kepadaku di waktu aku kecil.”

6. Doa Keenam

رَبَّنَا آتِنَا فِي الدُّنْيَا حَسَنَةً وَفِي الْآخِرَةِ حَسَنَةً وَقِنَا عَذَابَ النَّار

Artinya: “Ya Tuhan kami, berilah kami kebaikan di dunia dan kebaikan di akhirat, dan selamatkanlah kami dari siksa neraka.”

Baca Juga: 40 Kata-kata Motivasi Untuk Diri Sendiri Agar Semangat Menjalani Hidup

7. Doa Ketujuh

أَسْتَغْفِرُ اللهَ الْعَظِـيْمِ الَّذِيْ لَااِلَهَ اِلَّا هُوَ الْحَيُّ الْقَيُّوْمُ وَأَتُوْبُ إِلَيْهِ

Latin: "Astaghfirullah Hal'adzim, Aladzi Laailaha Illahuwal Khayyul Qoyyuumu Wa Atuubu Ilaiih."


Selanjutnya ditutup dengan shalawat.

وصلى الله على سيدنا محمد وعلى اله وصحبه وسلم والحمد لله رب العالمين

Sumber: NU Online Jabar/Agung Gumelar

 

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sehat16 Februari 2025, 19:35 WIB

Mengenal Perkembangan Bayi Usia 1 Bulan: Fisik, Kognitif, Sosial, dan Emosional

Usia 1 bulan adalah periode penting bagi bayi untuk mulai belajar, tumbuh, dan mengenal dunia. Dengan memberikan perhatian, kasih sayang, dan stimulasi yang tepat, Anda sudah membantu mendukung perkembangan mereka di setiap aspek kehidupan.
Ilustrasi perkembangan fisik, kognitif, sosial, dan emosional bayi usia 1 bulan (Sumber :Freepik/@freepik)
Life16 Februari 2025, 19:00 WIB

Urban Legend: Misteri Tanjakan Batu Babi di Jalur Cirebon-Kuningan

Misteri Tanjakan Batu Babi di Jalur Cibeber Cirebon-Kuningan adalah Salah satu Cerita Rakyat yg masih bertahan dengan ke unikan asal usulnya.
Urban Legend: Misteri Tanjakan Batu Babi di Jalur Cirebon-Kuningan (Sumber : Foto: Google Maps/ist).
Nasional16 Februari 2025, 18:11 WIB

Prabowo Subianto Umumkan Program Makan Bergizi Gratis dengan Dana Pemangkasan Anggaran

Presiden Prabowo Subianto mengumumkan dana Rp 24 triliun dari pemangkasan anggaran akan digunakan untuk program Makan Bergizi Gratis, guna mengatasi kelaparan dan meningkatkan gizi anak Indonesia.
Prabowo Subianto menyampaikan pidato penuh semangat pada perayaan HUT ke-17 Partai Gerindra di Sentul International Convention Center, Bogor. (Sumber : Instagram/@prabowo)
Bola16 Februari 2025, 18:10 WIB

Hasil Liga 1: Persib Bandung Gagalkan Pesta Kemenangan Persija Jakarta

Selain melanjutkan catatan tak terkalahkan di laga tandang, hasil imbang ini mengokohkan posisi Persib Bandung di puncak klasemen Liga 1 2024/2025.
Striker Persib Bandung, David da Silva, mencoba menanduk bola di depan gawang Persija Jakarta pada pertandingan pekan ke-23 Liga 1 2024/2025. (Sumber : PERSIB.co.id)
Sukabumi16 Februari 2025, 18:01 WIB

2 Pekan Berlalu, Keluarga Uje asal Cidadap Sukabumi Masih Berjuang di Tengah Puing Kebakaran

Lebih dari sekadar kehilangan harta benda, mereka juga harus menghadapi cobaan lain, yakni kondisi kesehatan Iis, istri Uje, yang mengidap penyakit jantung.
Uje bersama istri, anak dan ibunya. (Sumber : Istimewa)
Life16 Februari 2025, 18:00 WIB

3 Ayat Al-Quran yang Bisa Mempercepat Terkabulnya Doa, Yuk Amalkan!

Ustadz Adi Hidayat bagikan amalan dari 2 ayat Al-Quran yang bisa mempercepat terkabulnya doa.
Ilustrasi - Ustadz Adi Hidayat bagikan amalan dari 2 ayat Al-Quran yang bisa mempercepat terkabulnya doa. (Sumber : Pexels.com/@Alena Darmel)
Bola16 Februari 2025, 17:53 WIB

Jordi Amat Berpeluang Hadapi Cristiano Ronaldo di Liga Champions Asia Elite, Begini Skenarionya

Jordi Amat berpeluang menghadapi Cristiano Ronaldo di Liga Champions Asia Elite. Jika JDT turun peringkat dan Al Nassr tetap di posisi ketiga, duel seru di babak 16 besar bisa terjadi!
Jordi Amat siap berhadapan dengan Cristiano Ronaldo di Liga Champions Asia Elite jika skenario mempertemukan JDT dan Al Nassr di babak 16 besar! Pertarungan seru di lapangan menanti! (Sumber : Instagram/@jordiamat5)
Sehat16 Februari 2025, 17:50 WIB

Telur Rebus: Cara Merebus, Kandungan Nutrisi dan Cara Menyimpannya

Telur rebus adalah alternatif makanan sehat yang mudah diolah dan kaya akan manfaat gizi. Untuk menjaga kesegarannya, simpan telur di dalam kulkas maksimal selama seminggu.
Ilustrasi cara penyimpanan telur rebus (Sumber: Freepik/@freepik)
Bola16 Februari 2025, 17:30 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Uzbekistan di Piala Asia U-20 2025

Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Uzbekistan di Piala Asia U-20 2025 berikut ini.
Timnas Indonesia vs Uzbekistan di Piala Asia U-20 2025. (Sumber : X@TimnasIndonesia).
Musik16 Februari 2025, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu ‘earthquake’ - Jisoo, Trending Satu di YouTube Music Indonesia

Jisoo BLACKPINK Comeback dengan Proyek Solo Terbaru, "Earthquake" Trending #1 di YouTube Music Indonesia.
Lirik lagu earthquake yang dipopulerkan oleh member BLACKPINK, Kim Jisoo. (Sumber : YouTube/@JISOO).