Daftar Perusahaan Rekrutmen Bersama BUMN 2023, Cek Link Pendaftarannya!

Kamis 11 Mei 2023, 11:00 WIB
Daftar Perusahaan Rekrutmen Bersama BUMN 2023, Cek Link Pendaftarannya! (Sumber : Istimewa)

Daftar Perusahaan Rekrutmen Bersama BUMN 2023, Cek Link Pendaftarannya! (Sumber : Istimewa)

SUKABUMIUPDATE.com - Daftar Perusahaan Rekrutmen Bersama BUMN 2023 menjadi salah satu informasi penting bagi para pelamar, tak hanya Link Pendaftarannya saja. Lowongan BUMN 2023 ini dibuka di beberapa perusahaan yang terbagi menjadi dua jenis yaitu di bidang Industri dan Jasa dengan masing-masing enam kategori. 

Rinciannya, Daftar Perusahaan Rekrutmen Bersama BUMN 2023 yang masuk di bidang jasa yakni kategori Jasa Telekomunikasi dan Media, Keuangan atau Perbankan, Asuransi dan Dana Pensiun, Logistik, Pariwisata dan Pendukung serta Jasa Infrastruktur.

Sementara untuk di bidang Industri, Rekrutmen Bersama BUMN 2023 akan di buka untuk kategori Industri Pangan dan Pupuk, Manufaktur, Energi, Minyak dan Gas, Kesehatan, Perkebunan dan Kehutanan serta Industri Mineral dan Batubara.

Baca Juga: Info Lowongan Kerja di Sukabumi untuk Lulusan SMA, Yuk Apply!

Melansir dari situs resmi FHCI BUMN, berikut Daftar Perusahaan Rekrutmen Bersama BUMN 2023 lengkap sesuai jenis dan kategorinya:

Daftar Perusahaan Rekrutmen Bersama BUMN 2023

Rekrutmen Bersama BUMN 2023 Segera Dibuka, Simak Jadwal Pendaftarannya!. |Rekrutmen Bersama BUMN 2023 Resmi Dibuka

1. Jasa Telekomunikasi dan Media

  • PT Danareksa (Persero)
  • PT Telekomunikasi Indonesia (Persero) Tbk
  • Perum Produksi Film Negara
  • Perum Percetakan Uang Republik Indonesia

2. Industri Pangan dan Pupuk

  • Perum Bulog
  • PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero)
  • PT Pupuk Indonesia (Persero)

3. Jasa Keuangan atau Perbankan

  • PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk
  • PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk
  • PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
  • PT Bank Mandiri (Persero) Tbk
  • PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk

4. Industri Manufaktur

  • PT Biro Klasifikasi Indonesia (Persero)
  • PT Len Industri (Persero)

5. Jasa Asuransi dan Dana Pensiun

  • PT Reasuransi Indonesia Utama (Persero)
  • PT Asuransi Jiwasraya (Persero)
  • PT Bahana Pembinaan Usaha Indonesia (Persero)
  • PT ASABRI (Persero)
  • PT TASPEN (Persero)

6. Industri Energi, Minyak dan Gas

  • PT Perusahaan Listrik Negara (Persero)
  • PT Pertamina (Persero)

7. Jasa Pariwisata dan Pendukung

  • PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero)
  • Perum Lembaga Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan Indonesia

8. Industri Kesehatan

  • PT Bio Farma (Persero)

9. Jasa Logistik

  • Perum Damri
  • PT Kereta Api Indonesia (Persero)
  • PT ASDP Indonesia Ferry (Persero)
  • PT Pelabuhan Indonesia (Persero)
  • PT Pos Indonesia (Persero)
  • PT Pelayaran Nasional Indonesia (Persero)

10. Industri Perkebunan dan Kehutanan

  • PT Perkebunan Nusantara III (Persero)
  • Perum Perhutani

11. Jasa Infrastruktur

  • Perum Perumnas
  • PT Adhi Karya (Persero) Tbk
  • PT Hutama Karya (Persero)
  • PT Semen Indonesia (Persero) Tbk
  • PT Wijaya Karya (Persero) Tbk
  • PT Jasa Marga (Persero) Tbk
  • PT Waskita Karya (Persero) Tbk
  • PT Pembangunan Perumahan (Persero) Tbk

12. Industri Mineral dan Batubara

  • PT Krakatau Steel (Persero) Tbk
  • PT Indonesia Asahan Aluminium

Baca Juga: Rekomendasi 5 Jurusan yang Cocok untuk Introvert, Calon Mahasiswa Cek!

Seperti diketahui, Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN resmi dibuka mulai hari ini, Kamis, 11 Mei hingga Sabtu, 20 Mei 2023 mendatang. Pelamar dapat melakukan registrasi online di website resmi BUMN. 

Link Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2023 : https://rekrutmenbersama.fhcibumn.id/ 

Jadwal Seleksi Rekrutmen Bersama BUMN

  • Registrasi Online & Seleksi Administrasi
  • Pengumuman Hasil Registrasi Online : 11 Mei - 20 Mei 2023
  • Tes Online Tahap 1 : Juni 2023
    - Jenjang D3, D4/S1, S2 : Tes Kemampuan Dasar (TKD) & Tes AKHLAK
    - Jenjang SMA/Sederajat : Tes Kemampuan Dasar (TKD)
  • Pengumuman Tes Online Tahap 1 : 12 Juni - 21 Juni 2023
  • Tes Online Tahap 2 : Juli 2023
    - Jenjang D3, D4/S1, S2 : Tes Bahasa Inggris
    - Jenjang SMA/Sederajat : Tes AKHLAK
  • Pengumuman Tes Online Tahap 2: 20 Juli - 22 Juli 2023*
  • Tes Seleksi di BUMN : Agustus 2023*
    - Tes Kompetensi Bidang (TKB), User Interview, Social Media Analitic, Digital Mindset dan Medical Check-Up (MCU)
  • Pengumuman Final Calon Pegawai BUMN : 9 Agustus - 24 Agustus 2023*
  • Inaugurasi: Agustus 2023*

Keterangan:

  • Jadwal dapat berubah berdasarkan keputusan Panitia Rekrutmen dan Seleksi, dalam hal ini Forum Human Capital Indonesia (FHCI).
  • Jadwal yang diberi tanda bintang masih dalam tahap konfirmasi sehingga dapat berubha sewaktu-waktu.

Cara Daftar Rekrutmen Bersama BUMN

1. Pelamar hanya dapat melamar melalui situs web https://rekrutmenbersama.fhcibumn.id dengan mengikuti petunjuk pendaftaran.
Tidak ada jalur lain yang digunakan untuk pengiriman lamaran.

2. Pelamar wajib memiliki alamat e-mail pribadi dan nomor telepon seluler yang masih aktif untuk dapat mengikuti proses seleksi. Pelamar dilarang menggunakan alamat e-mail milik orang lain/kantor dalam proses pendaftaran.

3. Tidak ada layanan untuk perubahan/koreksi seluruh data-data serta dokumen yang telah dikirim oleh pelamar.

4. Untuk memudahkan registrasi online Rekrutmen Bersama BUMN, persiapkan terlebih dahulu beberapa dokumen ini.

Setiap dokumen yang terdiri lebih dari 1 (seperti ijazah untuk 2 pendidikan), wajib untuk disatukan dalam 1 file dokumen.

Catatan: Seleksi Pegawai Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Mei 2023 juga terbuka untuk berbagai jenjang mulai dari SMA/Sederajat, Diploma (D3/D4), Sarjana (S1) hingga Magister (S2).

Sumber: BUMN

AYO! main games di Sukabumi Update Games
Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Inspirasi27 Juli 2024, 08:00 WIB

Info Loker Teknik di Perusahaan Makanan, Posisi Operator Peralatan

Info Loker Teknik Posisi Operator Peralatan. Rekrutmen Pegawai Tetap untuk posisi Operator Peralatan ini dibuka hingga 18 Agustus 2024 mendatang.
Ilustrasi. Info Loker Teknik (Sumber : Freepik/@pvproductions)
Life27 Juli 2024, 07:00 WIB

10 Ciri Orang Tidak Punya Rasa Bersalah, Perhatikan Sikapnya!

Menghadapi seseorang yang tidak punya rasa bersalah bisa sangat menantang.
Ilustrasi. Ciri Orang Tidak Punya Rasa Bersalah, Perhatikan Sikapnya! (Sumber : Pexels/YanKrukau)
Science27 Juli 2024, 06:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 27 Juli 2024, Cek Dulu Yuk Langit di Akhir Pekan

Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca cerah dan cerah berawan pada Sabtu 27 Juli 2024.
Ilustrasi - Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca cerah dan cerah berawan pada Sabtu 27 Juli 2024. (Sumber : Pixabay.com).
Inspirasi26 Juli 2024, 22:02 WIB

Jatim Media Summit Bagikan Tips Bikin Konten Video Disukai Penonton di Medsos

Sebelum memulai membuat konten video, alangkah baiknya untuk mengenal audiens atau penonton. Cari tahu apa yang mereka suka dan dibutuhkan.
Jatim Media Summit, Kamis (25/7/2024) | Foto : Ist
Sukabumi26 Juli 2024, 21:26 WIB

Ini Dugaan Penyebab Kebakaran Gudang Limbah Pabrik di Parungkuda Sukabumi

Warga ungkap asal muasal api yang menjadi penyebab kebakaran gudang limbah pabrik di Parungkuda Sukabumi.
Petugas Damkar berjibaku memadamkan kebakaran yang melanda gudang limbah pabrik kain di Parungkuda Sukabumi. | Foto: Istimewa
Jawa Barat26 Juli 2024, 21:11 WIB

16 Rumah Dilaporkan Rusak, Pj Gubernur Jabar Tinjau Lokasi Gempa di Kuningan

Pj Gubernur Jabar Bey Machmudin meninjau sejumlah lokasi yang terdampak bencana gempa bumi di Kabupaten Kuningan, Jumat (26/7/2024).
Pj Gubernur Jabar Bey Machmudin saat meninjau lokasi terdampak gempa di Kuningan. (Sumber : Humas Jabar)
Sehat26 Juli 2024, 21:00 WIB

Oatmeal Hingga Minyak Kelapa, 7 Cara Mengatasi Kulit Kering yang Dapat Anda Lakukan

Cuaca dingin dan kering, sering mencuci tangan, atau paparan sinar matahari berlebihan dapat membuat kulit kering.
Ilustrasi - Dengan perawatan yang tepat, kulit kering dapat diatasi dan kembali sehat. (Sumber : Freepik.com).
Sukabumi26 Juli 2024, 20:56 WIB

Langganan Banjir, Warga Minta Pengerukan Sungai Cibening Purabaya Sukabumi

Warga berharap adanya penanganan Sungai Cibening Kecamatan Purabaya, Kabupaten Sukabumi yang mengalami pendangkalan serta penyempitan
Forkopimcam dan relawan saat sedang membersihkan Sungai Cibening Purabaya Kabupaten Sukabumi | Foto : Ist
Life26 Juli 2024, 20:30 WIB

10 Ciri Orang Memiliki Dendam Namun Bersikap Pura-pura Baik Pada Kita

Senyuman orang yang memiliki dendam mungkin tampak dipaksakan atau tidak tulus. Ekspresi wajah sering kali tidak selaras dengan kata-kata mereka.
Ilustrasi. Ciri Orang Memiliki Dendam Namun Bersikap Pura-pura Baik Pada Kita (Sumber : Pexels/YanKrukau)
Opini26 Juli 2024, 20:07 WIB

Menengok Pilkada Sukabumi yang Kering Gagasan

Kurang lebih empat bulan lagi, tepatnya pada tanggal 27 November 2024, masyarakat Kabupaten Sukabumi akan memilih Bupati dan Wakil Bupati yang baru
Ilustrasi kepala daerah menyampaikan gagasan membangun Sukabumi | Foto : Pixabay