Pilah Pilih Menu di Sop Durian Mozzarela Sukabumi

Sabtu 24 Februari 2018, 16:47 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Buah durian dimakan secara langsung saja rasanya begitu enak. Terus bagaimana kalau durian disajikan menjadi berbagai menu makanan?

Sop Durian Mozzarela Kota Sukabumi mungkin bisa menjawab rasa penasaran itu, sebab di restoran ini hampir seluruh menunya berbahan dasar buah yang memiliki duri-duri tajam di kulitnya ini.

BACA JUGA: Cobain Kerupuk Ulir Khas Surade Sukabumi Yuk, Dijamin Makan Makin Berselera

Menu yang bisa dipilih diantaranya sop durian biasa, sop durian alpukat, kopi durian pancake durian dan menu lainnya.

Soal harga tak usah khawatir, untuk satu menu berkisar dari  Rp 10 ribu sampai Rp 20 ribu.

Kalau bingung, bisa juga menikmati buahnya langsung tanpa olahan. Silahkan pilih karena jenis duriannya ada yang lokal atau impor. Untuk harga durian lokal, Medan, petruk jepara Rp 45 ribu per Kilogram sedangkan untuk durian impor seperti Montong Thailand, Musaking Malaysia harganya Rp 95 ribu per Kilogramnya.

BACA JUGA: Lotek Karamat, Makanan Khas Sunda yang Lezat di Kota Sukabumi

"Selain kami kembangkan aneka sop durian, juga menyediakan buah durian baik lokal atau impor, " ujar Saedevah Soemarna (42 tahun) karyawan Sop Durian Mozzarela.

Saat ini sudah ada buka sop durian Mozzarela di Jalan Siliwangi pintu Kisi Sukabumi, Jalan Pelabuhan II Cipanengah (depan kantor pengairan dan di Jln. Ra Kosasih Sukabumi dan Gg. Ampera Ciaul.

BACA JUGA: Manis dan Renyahnya Usaha Kremes Singkong Cikarang

Awalnya usaha Sop Durian Mozzarela ini hanya sebagai menu buka puasa di bulan ramadhan di dekat Gelanggang Olahraga Cisaat. Usaha ini mulai mengalami kemajuan pada tahun 2012.

"Dengan manajemen yang dimiliki, kami kembangkan sayap dengan tidak mengabaikan mutu serta kualitas rasa yang khas rasa sop durian karena itu merupakan resep dari orang tua kami (red - Amin Miftahulhuda), pak de tersebut orang tua kami sebagai pemilik utama, " jelas Saedevah yang berasal dari Sagaranten ini.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Sehat02 Mei 2024, 08:00 WIB

Boleh Aerobic! 8 Rekomendasi Olahraga yang Aman untuk Penderita Gula Darah

Boleh Aerobic! 8 Rekomendasi Olahraga yang Aman untuk Penderita Gula Darah
Ilustrasi. Aerobic. Rekomendasi Olahraga yang Aman untuk Penderita Gula Darah (Sumber : Pexels/KarolinaG)
Life02 Mei 2024, 07:00 WIB

9 Ciri Seseorang Menyayangimu dengan Tulus, Apakah Dia Melakukannya?

Inilah Sederet Ciri Seseorang Menyayangimu dengan Tulus, Apakah Dia Melakukannya?
Ilustrasi - Ciri Seseorang Menyayangimu dengan Tulus, Apakah Dia Melakukannya. (Sumber : Freepik.com)
Food & Travel02 Mei 2024, 06:00 WIB

9 Langkah Mudah Membuat Air Rebusan Daun Kumis Kucing untuk Menurunkan Gula Darah

Yuk Ikuti Langkah Mudah Berikut untuk Membuat Air Rebusan Daun Kumis Kucing guna Menurunkan Gula Darah.
Ilustrasi - Daun kumis kucing. Foto: Instagram/@kebonmojo
Science02 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 2 Mei 2024, Pagi Hari Cerah dan Siang Hujan Sedang

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Kamis 2 Mei 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Kamis 2 Mei 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)
Sukabumi01 Mei 2024, 22:58 WIB

Kepergok Warga, Maling Kotak Amal Kabur Tinggalkan Motor di Cicantayan Sukabumi

Berikut kesaksian warga terkait upaya pencurian kotak amal di Cicantayan Sukabumi. Pelaku kabur tinggalkan motor.
Motor maling kotak amal yang ditahan warga Kampung Cijabon RT 19/07, Desa Cimahi, Cicantayan Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Life01 Mei 2024, 21:37 WIB

6 Gaya Bicara yang Menjadikan Anda Lebih Berwibawa dan Berkharisma, Ini Caranya

Gaya bicara seseorang menentukan apakah nanti akan dipandang berwibawa atau justru diremehkan orang lain di masyarakat.
Ilustrasi. Gaya berbicara yang dipandang berwibawa. | Sumber foto : Pexels/Werner Pfenning
Life01 Mei 2024, 21:31 WIB

Fokus Pada Jangka Panjang, Ini 10 Tips Menerapkan Disiplin Pada Anak Tetap Konsisten

Penerapan disiplin pada anak tidaklah mudah, maka dari itu orang tua perlu melakukannya dengan konsisten.
Ilustrasi menerapkan disiplin tetap konsisten / Sumber : pexels.com/@Emma Bauso
Sehat01 Mei 2024, 21:00 WIB

8 Bahan Alami untuk Menurunkan Kadar Gula Darah Tinggi dalam Tubuh

Bahan alami ini dipercaya dapat membantu menurunkan gula darah secara efektif.
Ilustrasi - Bahan alami ini dipercaya dapat membantu menurunkan gula darah secara efektif. (Sumber : Freepik.com/jcomp).
DPRD Kab. Sukabumi01 Mei 2024, 20:56 WIB

May Day, Komisi IV DPRD Sukabumi Serap Aspirasi Buruh Terkait Upah Hingga Isu Pungli

Komisi IV DPRD Sukabumi serap aspirasi serikat buruh terkait upah hingga isu praktik pungli di perusahaan.
Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Sukabumi, Hera Iskandar terima kunjungan serikat buruh di momen May Day 2024. (Sumber : SU/Ilyas)
Sehat01 Mei 2024, 20:30 WIB

Pantangan! 4 Makanan dan Minuman yang Harus Dihindari Penderita Asam Urat

Beberapa makanan dan minuman dianjurkan dihindari bagi penderita asam urat karena memiliki kandungan purin tinggi.
Ilustrasi - Beberapa makanan dan minuman dianjurkan dihindari bagi penderita asam urat karena memiliki kandungan purin tinggi. (Sumber : pexels.com/@Julia Filirovska).