Link Nonton Drama Taxi Driver 2 Episode 1, Mulai Tayang Hari Ini!

Jumat 17 Februari 2023, 17:30 WIB
Taxi Driver 2 menjadi salah satu Drama Korea yang paling ditunggu-tunggu menyusul suksesnya season pertama drama tersebut | Foto: Instagram/@taxidriver_sbs

Taxi Driver 2 menjadi salah satu Drama Korea yang paling ditunggu-tunggu menyusul suksesnya season pertama drama tersebut | Foto: Instagram/@taxidriver_sbs

SUKABUMIUPDATE.com - Untuk kamu yang penasaran dengan alur cerita Drama Korea (Drakor) Taxi Driver Season 2 bisa menyimak sinopsisnya terlebih dulu.

Drama Taxi Driver Season 2 sendiri dijadwalkan akan tayang di SBS mulai 17 Februari 2023. Season 2 ini dirilis menyusul sukses season pertama drama Korea tersebut.

Untuk kamu yang sedang mencari link nonton Taxi Driver 2 episode 1 dapat diakses malam ini dan akan tayang di VIU.

Di Taxi Driver 2 ini diketahui sejumlah bintang ternama akan beradu akting. Shin Jae Ha dan lainnya akan bergabung dengan para pemeran dari musim pertama yaitu Lee Je Hoon, Kim Eui Sung, Pyo Ye Jin, Jang Hyun Jin, dan Bae Yoo Ram.

Baca Juga: 5 Fakta Menarik Film Titanic yang Akan Tayang Lagi 10 Februari 2023

Penasaran dengan alur cerita drama Korea Taxi Driver 2, berikut sinopsisnya sebelum kamu menonton drama tersebut.

Sinopsis Taxi Driver season 2

Masih sama seperti musim pertamanya, drama korea Taxi Driver 2 akan menceritakan aksi heroik dari taksi pelangi.

Pada episode pertama, cerita masih akan fokus pada aksi solo Do Gi (Lee Je-hoon) dalam membalas dendam masa lalunya sekaligus dari para penumpang taksi yang dikendarainya. Namun kali ini, peran rekan-rekannya seperti Go Eun (Pyo Ye Jin) akan lebih berani.

Sebelumnya, perlu Anda tahu bahwa Do Gi adalah mantan kapten pasukan khusus Korea. Maka tidak heran jika dia selalu bisa memberikan aksi terbaik setiap kali berhadapan dengan musuh.

Baca Juga: Sinopsis Film Maggie Ceritakan Wabah Zombie yang Menegangkan dan Menyedihkan

Do Gi dikenal ahli dalam beladiri, senjata, hingga menyamar. Hal inilah yang membuat Jang Seong Cheol (Kim Eui Sung) mempercayai Do Gi dalam setiap aksinya. Terlebih kedua pria ini memiliki kisah pilu yang sama di masa lalu yaitu melihat orang tua meninggal dengan cara yang sadis.

Lantas, bagaimana aksi yang akan dilakukan Do Gi bersama tim taksi pelangi? Temukan jawabannya hanya di Taxi Driver season 2 yang bisa Anda saksikan melalui VIU, lengkap dengan subtitle Bahasa Indonesia.

Fakta tentang Taxi Driver season 2

Di samping ceritanya yang semakin seru, berikut adalah fakta tentang Taxi Driver yang akan membuat kisah di dalamnya semakin layak dinantikan.

  • Do Gi akan menunjukkan dirinya saat memiliki rambut gondrong dan mendekam di penjara. Diduga ini adalah kisah masa lalunya.
  • Absennya Esom sebagai Kang Ha-ma
  • Kehadrian On Ha-jun(Shin Jae Ha) sebagai tim baru dari Rainbow Taxi
  • Berjumlah 16 episode dan tayang di SBS, bukan lagi OCN.
  • Baca Juga: Terbaru Aming, Inilah 7 Artis Tanah Air yang Memutuskan untuk Hijrah

Daftar Pemain Taxi Driver season 2

  1. Lee Je-hoon sebagai Kim Do-gi
  2. Pyo Ye-jin sebagai Ahn Go Eun
  3. Kim Eui-sung sebagai Jang Sung-chul
  4. Jang Hyuk-jin sebagai Choi Kyung-goo
  5. Cha Ji-yeon sebagai The Godmother
  6. Shin Jae-ha sebagai On Ha-jun
  7. Lee Ho-cheol sebagai sekretaris Gu
  8. Shim So-young sebagai Rim Bok-ja

Link Nonton Taxi Driver 2 episode 1

Sebelum menonton lanjutan kisah Taxi Driver, pastikan Anda sudah berlangganan layanan streaming VIU supaya tidak ada iklan yang mengganggu.

VIU

https://viu.com/ott/id/id/all/playlist-taxi_driver_2-playlist-26273758 

Demikian informasi mengenai link nonton Taxi Driver 2 episode 1. Jika Anda belum sempat menonton Taxi Driver season 1, Anda juga bisa menyaksikannya di VIU.

Sumber: Suara.com/Hillary Sekar Pawestri

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Inspirasi28 Maret 2024, 20:42 WIB

5 Skill yang Wajib Dipelajari dalam Dunia Kerja agar Disayang Atasan

Penting untuk memiliki keterampilan yang tidak hanya relevan dengan bidang pekerjaan yang diinginkan, tetapi juga mencakup kemampuan interpersonal, manajemen waktu, dan adaptabilitas.
Ilustrasi dunia kerja. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi28 Maret 2024, 20:02 WIB

Disdik Sukabumi Ungkap Alasan Rekrut Kepala Sekolah SD dari Guru SMP dan TK

Sekretaris Dinas Pendidikan Kabupaten Khusyairin menjelaskan proses rekrutmen sebagian calon kepala sekolah yang tidak hanya berasal dari guru SD saja, namun juga dari Guru SMP dan guru TK.
Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Sukabumi | Foto : Sy
Sehat28 Maret 2024, 20:00 WIB

8 Makanan Yang Membantu Mengatasi Asam Lambung, Yuk Cobain

Ada beberapa makanan yang aman dikonsumsi untuk mengatasi asam lambung.
Ilustrasi Yoghurt - Ada beberapa makanan yang aman dikonsumsi untuk mengatasi asam lambung. | Foto: Pixabay/Pexels
Bola28 Maret 2024, 19:45 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara FC, Duel 2 Mantan Pemain Serie A

Berikut link live streaming Persib Bandung vs Bhayangkara FC di pekan ke-30 Liga 1
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara FC, Duel 2 Mantan Pemain Serie A (Sumber : Instagram/persib, bhayangkarafc)
Life28 Maret 2024, 19:23 WIB

6 Cara Sederhana untuk Menjadi Orang Bijaksana dalam Hidup, Ini Kuncinya

Menjadi orang yang bijaksana sangat penting untuk membantu diri lebih arif dan tidak mudah tergesa-gesa serta mengerti tentang hakikat kehidupan.
Ilustrasi orang bijaksana. (Sumber foto : Pexels/Daryl Johnson)
KATA WARGANET28 Maret 2024, 19:13 WIB

Yusril, Sang Maha Guru untuk Jabatan

Pernyataan Mahfud MD yang beredar di sosmed bahwa Yusril Ihza Mahendra adalah Mahaguru Hukum Tatanegara, kini viral
Syaefufin Simon, Penulis | Foto : dok.pribadi
Life28 Maret 2024, 19:00 WIB

10 Persiapan Menjelang Pernikahan yang Harus Diperhatikan Calon Pengantin

Catin Yuk Simak, Ini Sederet Persiapan Menjelang Pernikahan yang Harus Diperhatikan Calon Pengantin!
Ilustrasi. Cincin Pernikahan | 10 Persiapan Menjelang Pernikahan yang Harus Diperhatikan Calon Pengantin (Sumber : pixabay.com/@JeffBalbalosa)
Sukabumi28 Maret 2024, 18:51 WIB

Kronologi Mobil Pikap Terjun ke Jurang 25 Meter di Cireunghas Sukabumi, Sopir Terluka

Berikut kronologi kecelakaan tunggal mobil pikap terjun ke jurang sedalam 25 meter di Cireunghas Sukabumi.
Kondisi mobil pikap yang masuk jurang sedalam 25 meter di Cireunghas Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Sehat28 Maret 2024, 18:42 WIB

6 Penyebab Berat Badan Naik Meski Sedang Berpuasa, Ini Pemicunya

Terdapat beberapa sebab yang memicu berat badan jadi naik meski sedang mnejalani puasa Ramadhan. Penting diantisipasi agar tidak makin buncit
Penyebab berat badan naik saat puasa | Foto : Pexels/ SHVETS production
Sehat28 Maret 2024, 18:30 WIB

Gejala Asam Lambung Naik: Sensasi Rasa Terbakar dari Dada Hingga Tenggorokan

Refluks asam lambung sesekali sering terjadi, namun jika Anda sering mengalaminya, Anda mungkin menderita kondisi yang lebih serius yang disebut penyakit refluks gastroesofageal (GERD).
Ilustrasi - Refluks asam umumnya terasa seperti sensasi terbakar di bagian tengah dada.(Sumber : Freepik.com/@Lifestylememory)