Persib vs Dewa United di Liga 1, Alex Martin Ingin Pertahankan Tren Positif

Rabu 12 Juli 2023, 22:00 WIB
Persib vs Dewa United akan menjadi salah satu laga seru di pekan ketiga Liga 1 | Foto: dewaunited.com

Persib vs Dewa United akan menjadi salah satu laga seru di pekan ketiga Liga 1 | Foto: dewaunited.com

SUKABUMIUPDATE.com - Laga Persib vs Dewa United di pekan ketiga Liga 1 akan menjadi pertandingan menarik. Kedua tim diprediksi akan tampil ngotot untuk meraih kemenangan.

Di laga kali ini, Persib Bandung tengah berburu kemenangan perdana mereka di Liga 1 musim 2023/24. Sementara Dewa United harus meraih kemenangan untuk terus bisa bertahan di papan atas klasemen Liga 1.

Saat ini tim asuhan Jan Olde Riekerink itu menempati posisi dua klasemen sementara dengan raihan enam poi. Mereka belum terkalahkan dalam dua pertandingan terakhir.

Baca Juga: Jadwal Semifinal Piala AFF U-19, Timnas Indonesia Putri vs Thailand

Sementara Persib berada di posisi 10 klasemen dengan raihan dua poin. Meski belum terkalahkan dalam dua laga terakhir, namun mereka juga belum berhasil meraih kemenangan.

Sementara itu bomber Dewa United Alex Martin mengungkapkan perasaannya dengan pencapaian timnya di awal Liga kali ini. Ia juga mengajak rekan-rekannya untuk bisa mempertahankan tren positif saat ini.

"Secara tim, pastinya kami akan terus bekerja keras untuk selalu menjaga performa terbaik di setiap pertandingan. Secara pribadi, saya tentunya senang bisa membantu tim dengan gol dan kontribusi lainnya," kata Alex dikutip dari laman resmi Dewa United.

Disinggung soal laga kontra Persib Bandung 14 Juli mendatang, Alex dengan tegas menyebut laga tersebut tidak akan berlangsung mudah untuk timnya.

Baca Juga: Jadwal Liga 1 Pekan ke-3, Ada Persib vs Dewa dan Bali United vs Madura United

"Kami tahu melawan Persib akan menjadi pertandingan yang tidak mudah. Untuk meraih hasil terbaik disana (Bandung), kami tidak boleh melakukan banyak kesalahan dan memberikan peluang kepada pemain lawan," ujar Alex.

"Yang pasti kami akan berusaha tampil maksimal di pertandingan nanti agar tren positif bisa berlanjut," tutup eks penyerang Bhayangkara FC ini.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi Memilih04 Mei 2024, 20:46 WIB

Survei Terbaru Elektabilitas 17 Calon Bupati Sukabumi: Tidak Ada Sosok yang Kuat

asil survei dirilis oleh Lembaga Kajian dan Penelitian Skala Institute bekerjasama dengan Litbang Sukabumiupdate.com.
Ilustrasi pasangan calon bupati/wakil bupati Sukabumi dari jalur perseorangan atau independen | Foto : Sukabumi Update
Life04 Mei 2024, 20:00 WIB

6 Dampak Buruk Terlalu Memanjakan Anak yang Wajib Diketahui Orang Tua

Terlalu memanjakan anak rupanya memiliki dampak buruk bagi perkembangan anak jika sudah tumbuh dewasa. Ini yang perlu diperhatikan para orang tua.
Ilustrasi. Dampak buruk terlalu memanjakan anak. Sumber foto : Pexels/ Pavel Danilyuk
Sukabumi04 Mei 2024, 19:40 WIB

Sukabumi Dinilai Stagnan, Koalisi 5 Partai Cenderung Usung Figur Alternatif di Pilkada

ima partai politik yaitu, PKB, PKS, Demokrat, PAN dan PDIP secara resmi berkoalisi di Pikada Kabupaten Sukabumi 2024. Deklarasi koalisi digelar di salah satu kafe di Jalan Cemerlang, Kota Sukabumi, Sabtu, (4/5/2024).
Deklarasi koalisi 5 partai, PKB, Demokrat, PKS, PAN, PDIP | Foto : Asep Awaludin
Sehat04 Mei 2024, 19:00 WIB

5 Jenis Ikan Laut Tinggi Purin yang Tidak Aman Dikonsumsi Penderita Asam Urat

Penderita Asam Urat Sebaiknya Mengetahui Apa Saja Jenis Ikan Laut Tinggi Purin yang Tidak Aman Dikonsumsi Guna Mencegah Serangannya Kambuh.
Ilustrasi. Jenis Ikan Laut Tinggi Purin yang Tidak Aman Dikonsumsi Penderita Asam Urat (Sumber : Pexels/OzielGomez)
Sukabumi04 Mei 2024, 18:57 WIB

Di Kubur Berdampingan, Pasutri Tewas Tertabrak Kereta di Kebonpedes Sukabumi Dikenal Ramah

Dalam prosesi pemakaman, berlangsung haru serta diiringi isak tangis keluarga. Mengingat semasa hidup korban yang baik dan suka bersosialisasi dengan tetangga.
Suasana saat pemakaman jenazah suami istri korban tertabrak kereta di Kampung Gunung Kebonpedes Kabupaten Sukabumi | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi Memilih04 Mei 2024, 18:39 WIB

5 Partai Resmi Berkoalisi di Pilkada Sukabumi 2024: Optimis Rebut Kursi Bupati

Menghadapai perhelatan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak yang akan berlangsung pada 27 November 2024 mendatang, 5 partai di Kabupaten Sukabumi resmi berkoalisi, yaitu PKB, PKS, Demokrat, PAN dan PDIP.
5 partai politik resmi berkoalisi di Pilkada 2024 Kabupaten Sukabumi, Sabtu 04 Mei 2024 | Foto : Asep Awaludin
Life04 Mei 2024, 18:00 WIB

9 Kalimat yang Tidak Boleh Diucapkan Orang Tua Saat Mendisiplinkan Anak

Membesarkan dan mendidik anak merupakan hal yang terkadang sulit. Sehingga orang tua tidak boleh mengeluarkan kalimat yang membuat anak trauma.
Ilustrasi. Mendisiplinkan anak. Sumber : pexels.com/@Monstera Production
Sukabumi04 Mei 2024, 17:01 WIB

Edarkan Sabu, Pemuda Asal Gunungguruh Sukabumi Diringkus Polisi

Pemuda asal Cibolang Gunungguruh Sukabumi diamankan Sat Narkoba Polres Sukabumi Kota karena diduga terlibat dalam peredaran narkoba jenis Sabu
DAM (31 tahun), pemuda asal Cibolang Gunungguruh Sukabumi diamankan Sat Narkoba Polres Sukabumi Kota karena diduga terlibat peredaran Sabu | Foto : Ist
Musik04 Mei 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Too Much Of A Good Thing Niki Zefanya

Simak Lirik dan Terjemahan Too Much Of A Good Thing Berikut, Lagu Niki Zefanya yang Baru Dirilis pada Jumat, 3 Mei 2024.
Official Music Video Lirik dan Terjemahan Lagu Too Much Of A Good Thing Niki Zefanya (Sumber : YouTube/NIKI)
Sukabumi04 Mei 2024, 16:10 WIB

Motif Pembunuhan Pria di Citepus Sukabumi, Diduga Tolak Hubungan Sesama Jenis

Polisi mengungkap motif pembunuhan terhadap seorang asisten rumah tangga bernama Ajo Sutarjo alias Ceceu (55 tahun) di sebuah perumahan di Desa Citepus, Kecamatan Pelabuhanratu, Kabupaten Sukabumi
A (20 tahun) pelaku pembunuhan pembantu di Citepus Palabuhanratu Kabupaten Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari