Daftar Terbaru 65 Pinjol Ilegal Awal Agustus 2023 versi OJK, Cek Segera!

Minggu 06 Agustus 2023, 11:13 WIB
Ilustrasi pinjaman online atau pinjol. (Sumber : Istimewa)

Ilustrasi pinjaman online atau pinjol. (Sumber : Istimewa)

SUKABUMIUPDATE.com - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) secara berkala (real time) merilis data penyedia jasa Fintech P2P Lending pinjaman daring (online) atau Pinjol Ilegal terbaru 2023.

Pada periode 1-4 Agustus 2023, tercatat ada 65 entitas keuangan yang dihentikan operasionalnya karena tidak terdaftar atau tidak memiliki izin. Lantas, apa saja daftar pinjol berbahaya yang harus dihindari selama 2023?

Baca Juga: OJK sebut Warga Jabar Paling Banyak Terbelit Utang Pinjol, Tembus Rp 13,8 Triliun

Daftar Pinjol Ilegal Terbaru 2023

Dilansir dari laman OJK, berikut layanan pemberi pinjaman dana berbasis digital yang dicabut atau diblokir aksesnya pada 1-4 Agustus 2023.

1. @dana_syariah_official.

2. @jagotunai.

3. @jasa_pinjaman_dana_usaha.

4. @juarajagopinjam.

5. @juragantunai.

6. @kreditrupiah._.

7. @modalkita_official.

8. @mutiarakm5.plg.

9. @pinjaman.dana.cair.

10. @pinjaman_dana_cepat.online.

11. @pinjaman_online_dana_cair_cpat.

12. @pinjaman_online_dana_cair_ojk.

13. @pinjaman_uang_nasari.

14. @pinjamannow.id.

15. @pinjamanonlineterbaik.

16. @pinjammandiri.

17. @pinjol_kita_id.

18. @pinjol_legal_bunda_ani.

19. @pinjol_modal_usaha.

20. @pinjol_online_amanah.

21. Adacash: Pinjaman Khusus.

22. Butuh Cash - Pinjaman Online.

23. Daftar pinjol ilegal terbaru 2023: Cair Dana.

24. Cair Kilat.

25. Cairin Cash- Pinjaman Uang Tunai Dana Rupiah.

26. Cara Mencairkan Kredit Rupiah Cepat.

27. Cara Pinjam Uang Cepat Cair Terbaru.

28. Cara Pinjaman Online Cepat Cair Cukup KTP 24 Jam.

29. Cash Aku - pinjaman kredit uang.

30. Cash Cash Now.

31. Cash Pro – Pinjaman Uang Tunai Online.

32. Cashable – Pinjaman Online Cepat.

33. Cepat Cair – neo app.

34. Dana Bahagia – Pinjaman Online terbaik Masa Kini.

35. Dana Cepat – Pinjaman Online.

36. Dana Teman Pinjam Uang – Kredit KTA Cepat & Aman.

37. EasyCash Now – Pinjaman Online.

38. https://apksos.com/app/com.as.pinjaman.online.

39. https://apksos.com/app/com.paryanto.pinjalonline.

40. https://www.apkmonk.com/app/com.great.one.amid.nineteen.pinjamkredit/.

41. https://www.apkmonk.com/app/com.pinjamkredi.pjm/.

42. https://www.facebook.com/groups/1393223177825023/posts/1618706698610002/.

43. https://www.facebook.com/groups/365116904040606/posts/1382247988994154/.

44. https://www.facebook.com/groups/835943594351475/posts/940266567252510/.

45. Daftar pinjol ilegal terbaru 2023: Indo Cash.

46. Kredit Digital – Pinjaman Online.

47. Kredit multiguna - Butuh pinjam untuk bayar cicilan.

48. Kredit Pinjam.

49. KTA Gampang – Pinjaman Online Dana Kredit Tunai.

50. LF Dana Cair Tunai.

51. Pencairan Cepat.

52. PERTAMA CAIR - pinjam dengan mudah.

53. Pincash – Pinjaman Online Uang Tunai Rupiah Cepat.

54. Pinjam Dompet - Pinjaman Kredit Kilat Tanpa Agunan.

55. Pinjam Kredit - Pinjaman Online Mudah Tanpa Hipotek.

56. Pinjam Kredit – Pinjaman uang tunai tanpa jaminan.

57. Pinjaman Instan – Pinjaman Online Praktis dan Cepat.

58. Pinjaman Online Cepat Cair – Panduan PINJAM.

59. Pinjaman Online Pribadi GOVO.

60. Pinjol Cepat Cair 2023 Guides.

61. Ragam Cash – pinjaman online uang cepat dana duit.

62. Say No Pinjaman Online.

63. Segepok Cash.

64. Selamat Cash – Duit Aman

65. Daftar pinjol ilegal terbaru 2023: Uang Pinjaman – Panda Pinjaman Cash.

OJK Terima Ribuan Aduan Pinjol Ilegal

OJK menerima 4.061 pengaduan terkait investasi dan pinjol ilegal sejak 1 Januari sampai 29 Mei 2023 melalui surat elektronik (email) [email protected]. Laporan tersebut mencakup 158 investasi tidak berizin dan 3.903 pinjol ilegal.

“Jumlah ini cukup banyak dan meresahkan,” ucap Deputi Komisioner Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan dan Perlindungan Konsumen (DKPK) OJK Sarjito dalam Webinar Nasional Seri ke-2 Perlindungan Konsumen terhadap Kejahatan Digital di Jakarta, pada Senin, 12 Juni 2023.

Ia menjelaskan, seluruh pengaduan yang masuk telah ditanggapi Satuan Tugas (Satgas) Waspada Investasi atau SWI dalam bentuk anjuran untuk melapor ke Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) apabila mendapatkan intimidasi dari penagih (debt collector) dan pemberian penjelasan atau edukasi. Tak hanya itu, OJK melakukan pemblokiran aplikasi pinjol ilegal terbaru melalui Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo).

SUMBER: TEMPO.CO | MELYNDA DWI PUSPITA

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Food & Travel08 Mei 2024, 06:00 WIB

5 Langkah Mudah! Cara Membuat Air Rebusan Jinten Hitam untuk Mengatur Gula Darah

Untuk mendapatkan manfaat maksimal dari air rebusan jinten hitam, disarankan untuk mengonsumsinya secara teratur, misalnya satu atau dua kali sehari.
Ilustrasi. Minuman. Cara Membuat Air Rebusan Jinten Hitam | Sumber: Freepik (azerbaijan_stockers)
Science08 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 8 Mei 2024, Langit Pagi Cerah Berawan

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya 8 Mei 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya 8 Mei 2024. (Sumber : Freepik/timolina)
Sukabumi08 Mei 2024, 00:00 WIB

Jaga Suplai Air ke Persawahan Tetap Lancar, PU Bersihkan Irigasi di Cikakak Sukabumi

UPTD Wilayah IV Palabuhanratu membersihkan saluran daerah irigasi Sukawayana di Cikakak Sukabumi dari rumput liar.
UPTD PU Wilayah IV Palabuhanratu membersihkan rumput liar yang tumbuh menghalangi aliran air di saluran daerah irigasi Sukawayana. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi07 Mei 2024, 22:59 WIB

Tol Bocimi Parungkuda Sukabumi Masih Ditutup Imbas Longsor, Pedagang Warung Terdampak

Sejumlah pedagang warung di Parungkuda Sukabumi keluhkan sepi pembeli hingga omzet menurun imbas exit Tol Bocimi seksi 2 ditutup untuk penanganan longsor.
Deretan warung di seberang GT Parungkuda Sukabumi yang terdampak penutupan exit tol Bocimi seksi 2. (Sumber : SU/Ibnu)
Sukabumi07 Mei 2024, 21:52 WIB

Dinas PU Tangani Ruas Jalan Longsor di Kalibunder Sukabumi

Pasang bronjong hingga perbaikan plat beton, UPTD PU Wilayah Jampangkulon tangani ruas jalan longsor di Kalibunder Sukabumi. Begini progresnya.
Kepala UPTD PU Wilayah Jampangkulon, Rudi AB saat monitoring penanganan ruas jalan longsor di Kalibunder Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi07 Mei 2024, 21:10 WIB

Tingkatkan Minat Baca Pelajar, Diarpus Sukabumi Optimalkan Peran Pusling UPP Surade

Lewat Perpustakaan Keliling atau Pusling, Diarpus Kabupaten Sukabumi melalui UPP Surade gencar melakukan upaya peningkatan minat baca pelajar di Pajampangan.
Para murid SDN 1 Cibodas Cibitung Sukabumi sambut antusias Perpustakaan Keliling (Pusling) UPP Surade. (Sumber : Istimewa)
Life07 Mei 2024, 21:00 WIB

7 Kebiasaan Sepele yang Membuat Penderita Asam Urat Sulit Tidur di Malam Hari

Awas! Inilah Kebiasaan Sepele yang Membuat Penderita Asam Urat Sulit Tidur di Malam Hari.
Ilustrasi. Kurang Tidur, Pola Hidup yang Bisa Membahayakan Penderita Asam Urat (Sumber : Pexels.com/CottonbroStudio)
Keuangan07 Mei 2024, 20:45 WIB

Antusiasme Tinggi, Pendaftaran Tahara di BPR Kalapanunggal Sukabumi Diperpanjang

Pendaftaran rekening Tahara di Perumda BPR Sukabumi cabang Kalapanunggal telah diperpanjang hingga tanggal 15 Mei 2024.
Kepala Seksi Umum Administrasi dan Keuangan BPR Sukabumi cabang Kalapanunggal, Susan Irawati, menunjukan brosur Tahara. (Sumber : SU/Ibnu)
Bola07 Mei 2024, 20:30 WIB

Misi Raih Tiket Olimpiade Paris 2024: Shin Tae-yong Berharap Kebugaran Pemain Terjaga

Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong ingin kebugaran pemain terjaga jelang lawan Guinea.
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong ingin kebugaran pemain terjaga jelang lawan Guinea. (Sumber : pssi.org).
Sukabumi07 Mei 2024, 20:24 WIB

Perumdam TJM Perbaiki Pipa Bocor akibat Terlilit Akar Pohon di Parungkuda Sukabumi

Perumdam TJM Sukabumi Cabang Parakansalak melakukan perbaikan pada pipa distribusi utama berukuran 4 inci yang bocor akibat terlilit akar pohon.
Perbaikan pipa milik Perumdam TJM yang bocor akibat terlilit akar pohon mahoni di Parungkuda Sukabumi, Selasa (7/5/2024). (Sumber : Istimewa)