4 Lagu Persembahan Adam Levine untuk Sang Istri Behati Prinsloo

Rabu 21 September 2022, 17:15 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Hubungan Adam Levine dengan Behati Prinsloo dikabarkan sedang diterpa masalah. Ia diisukan berkhianat dan main mata dengan model berusia 23 tahun bernama Sumner Stroh. 

Dikutip dari laman Daily Mail, “Pada dasarnya aku mendua dengan seorang pria yang telah menikah dengan model cantik Victoria’s Secret,” ungkap Sumner Stroh dalam video yang dia unggah di TikTok.

photoAdam Levine - (getwallpapers)</span

Seperti yang sudah diketahui sebelumnya, Adam Levine telah mengikat janji suci dengan supermodel Victoria’s Secret, Behati Prinsloo.

Baca Juga :

Dari Pernikahan tersebut, mereka telah dikarunia dua orang anak dan kini sang istri tengah mengandung calon buah hati yang ketiga.

Meskipun keluarganya sedang dilanda kabar tak sedap, vokalis Maroon 5 itu sangat mencintai pasangannya. Seperti dalam video musik Maroon 5, Adam merilis beberapa lagu untuk sang istri.

Berikut kami telah merangkum dari laman Pramborsfm, empat lagu persembahan Adam Levine untuk Behati Prinsloo:

1. Animal

Maroon 5 pada September 2014, telah merilis video musik yang berjudul ‘Animal’. Dalam video klip dari lagu itu Adam Levine memilih Behati Prinsloo sebagai modelnya.

Video tersebut juga menampilkan mereka berdua yang berpenampilan seksi dengan scene adegan suami istri  Adam dan Behati.

Dikutip dari Hollywoodlife, vokalis Maroon 5 itu memang sengaja memilih sang kekasih untuk menjadi model dalam video klip musik \’Animal’. 

Bahkan adegan suami istri itu merupakan keinginan dari imajinasi Adam untuk melakukannya dengan seorang wanita cantik.

Judul : Animal

Penulis Lirik : Adam Levine/ Johan Schuster/ Levin Benjamin

Tanggal Rilis : 2014 

Album : V

2. It’s Always With You’

"Hazel eyes, I was so color blind. We were just wasting time. For my whole life we never crossed the line. Only friends in my mind. But now I realize, it was always you"

Selanjutnya adalah lagu yang berjudul ‘It’s Always With You’ yang khusus Adam persembahkan untuk Behati Prinsloo

Ia mengungkapkan jika dirinya selama berhubungan dengan seorang wanita tidak pernah berkomitmen dan tidak ada keinginan untuk serius ke arah pernikahan.

Tetapi, Setelah Adam bertemu dengan seorang Behati Prinsloo, dirinya kemudian berubah pikiran dan sosok Behati adalah pencarian cinta Adam yang sebenarnya.

Baca Juga :

Judul : It’s Always With You

Penulis Lirik : Adam Levine / Jason Evigan / Marcus Lomax / Sam Martin / Jordan Johnson / Stefan Johnson

Tanggal Rilis : 2014

Album : V

3. Girl’s Like You

Video musik ‘Girl’s Like You’, Maroon 5 mempertunjukan sebanyak 26 wanita cantik yang salah satunya adalah Behati Prinsloo.

Dalam video itu, Behati terlihat sedang beradegan membopong anaknya yang didekap oleh Adam Levine

Lagu tersebut secara keseluruhan mengisahkan seorang pria yang tengah menginginkan sosok wanita yang bisa menerima segala kekurangannya.

Judul : Girl’s Like You

Penulis Lirik : Adam Levine / Jason Evigan / Henry Walter / Gian Stone / Brittany Hazzard

Tanggal Rilis : 2017

Album : Red Pill Blues

4. Cold

Video musik terakhir yang berjudul ‘Cold’, di dalam video ini Adam dan Behati tidak beradegan intim selayaknya suami istri, melainkan hanya sebatas obrolan biasa saja. 

Lagu ini mengisahkan tentang perjalanan seseorang yang hubungan cintanya tidak jelas dengan sang kekasih.

Judul : Cold

Penulis Lirik : Adam Levine / Noel Fisher / Nayvadius Wilburn / Justin Tranter / John Ryan / Jacob Hindlin / Phil Shaouy

Tanggal Rilis : 2017

Album : Red Pill Blues

Baca Juga :

Adam Levine dan Reza Arap Diduga Selingkuh, Ernest Beri Pesan Ini untuk Para Istri

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Food & Travel19 April 2024, 06:00 WIB

Cara Membuat Air Rebusan Jambu Biji untuk Menurunkan Gula Darah, Ini 8 Langkahnya!

Daun jambu biji juga mengandung senyawa-senyawa aktif seperti flavonoid dan tanin yang memiliki sifat antioksidan dan antiinflamasi. Beberapa orang juga mengonsumsi teh atau ekstrak daun jambu biji untuk mendukung kesehatan secara umum.
Ilustrasi. Cara Membuat Air Rebusan Jambu Biji untuk Menurunkan Gula Darah, Ikuti Langkah-Langkahnya! (Sumber : Instagram/@parboaboa)
Science19 April 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 19 April 2024, Termasuk Wilayah Sukabumi, Cianjur dan Bogor

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Jumat 18 April 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Jumat 18 April 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)
Nasional19 April 2024, 03:16 WIB

Diduga Merayu Anggota PPLN, Ketua KPU RI Dilaporkan ke DKPP dengan Tuduhan Asusila

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum Fakultas Hukum Universitas Indonesia (LKBH FHUI) dan LBH APIK melaporkan Ketua KPU Hayim Asy'ari ke Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP)
Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari | Foto : Youtube KPU
Internasional19 April 2024, 02:43 WIB

28 Karyawan Dipecat, Buntut Protes Kontrak Kerja Google dengan Militer Israel

Google memecat sejumlah karyawan setelah diketahui melakukan protes terhadap kondisi tenaga kerja dan kontrak perusahaan dengan militer Israel.
Kantor Google di San Francisco | Foto : Ist
Internasional19 April 2024, 02:02 WIB

Bencana Banjir Melanda Dubai, Ilmuan Peringatkan Hal Ini

Bencana alam berupa banjir melanda Dubai, Uni Emirat Arab, pada hari Selasa (16/4/2024), setelah hujan deras mengguyur negara tersebut.
Bencana Banjir Melanda Dubai | Foto : Capture video youtube HAG Weather
Keuangan19 April 2024, 01:29 WIB

6 Tanda Kamu Lebih Cocok Jadi Pebisnis Ketimbang Karyawan, Ini Buktinya

Sesungguhnya ada beberapa tanda yang menjadi petunjuk orang lebih cocok jadi pebisnis daripada karyawan
Tanda orang lebih cocok jadi pebisnis  | Foto : Pexels/Andrea Piacquadio
Inspirasi19 April 2024, 01:19 WIB

5 Tipe Overthinking yang Sering Dialami Banyak Orang, Kamu Termasuk yang Mana?

Overthingking sejatinya dibagi ke dalam beberapa tipe yang mungkin jarang diketahui banyak orang. Mari simak penjelasan berikut
Tipe orang overthingking | Foto : Pexels/Andrea Piacquadio
Sukabumi19 April 2024, 00:53 WIB

Warga Keluhkan Sampah Dekat Terminal Sagaranten Sukabumi, Tidak Ada TPS Meski Iuran

Sejumlah pedagang dan warga mengeluhkan pengolahan sampah di sekitar Terminal Sagaranten Kabupaten Sukabumi
Warga Sagaranten sedang membersihkan sampah yang menumpuk | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi19 April 2024, 00:03 WIB

ASN di Sukabumi Balik Tuduh Istrinya yang Lakukan KDRT, Akan Dilaporkan Jika Tak Minta Maaf

ASN di Sukabumi membantah tuduhan KDRT. Ia menyebut informasi yang disampaikan oleh istrinya melalui kuasa hukumnya merupakan kebohongan, tidak sesuai fakta, dan terlalu dilebih-lebihkan.
Huasa hukum BCA, Muhammad Adad Maulana saat menunjukan bukti KDRT yang dilakukan oleh DM kepada BCA | Foto : Asep Awaludin
Sukabumi18 April 2024, 23:16 WIB

Pelajar dan Forkopimcam Cisolok Bersihkan Pantai Karang Hawu Pasca Libur Lebaran 2024

Usai cuti libur lebaran 2024, Forkopincam Cisolok bersama para pelajar SMP Cisolok melakukan aksi bersih-bersih sampah di Pantai Karang Hawu, Kabupaten Sukabumi, pada Kamis (18/4/2024).
Forkopincam Cisolok bersama para pelajar SMP Cisolok melakukan aksi bersih-bersih sampah di Pantai Karang Hawu, Kabupaten Sukabumi, pada Kamis (18/4/2024) | Foto : Ilyas Supendi