Nostalgia 80's, Fariz RM, Deddy Dhukun dan Mus Mujiono Gelar Konser Malam Ini

Jumat 29 Juli 2022, 17:15 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Musisi legendaris Fariz RM, Deddy Dhukun serta Mus Mujiono siap menggelar konser. Bertajuk 'Semua Jadi Satu', acara  diselenggarakan di Balai Sarbini, Jakarta pada hari ini, Jumat (29/7/2022) pukul 19.00 WIB.

Mengutip dari suara.com, Fariz RM, Deddy Dhukun dan Mus Mujiono akan membawa kembali kenangan di era 80'an melalui hits mereka. Beberapa diantaranya seperti 'Keraguan', 'Masih Ada', 'Barcelona', Árti Kehidupan', 'Sakura' serta masih banyak lagi diantaranya.

Fariz RM mengatakan, konser ini tidak hanya menampilkan lagu-lagu hits. Tetapi juga perjalanan musik serta sisi lain kehidupan para musisi ini di panggung seni.

"Menceritakan bagaimana proses kreatif sebuah masterpiece lahir dan perjuangan kami hingga mencapai seperti sekarang, akan diungkap nanti," kata Fariz RM dalam surel yang diterima Suara.com.

Baca Juga :

photoKonser Fariz RM, Deddy Dhukun dan Mus Mujiono bertajuk Semua Jadi Satu. - (Dok: Kolam Ikan Creative Communications)</span

Iwan Kurniawan, Project Director Konser 'Semua Jadi Satu' menuturkan, konser ini merupakan penghargaan bagi para legenda musik Indonesia.

"Konser ini merupakan bukti bahwa karya-karya musik dari para legenda tidak akan pernah hilang. Bahkan bisa terus dinikmati pencinta musik Indonesia dari berbagai generasi," ujar Iwan Kurniawan.

Guna menghidupkan suasana dalam konser nanti, akan ada gimmick serta kejutan yang dikemas dalam set panggung. Konsepnya pun akan menyuguhkan sesuatu yang elegan namun tetap fresh.

Kolam Ikan Creative Communications selaku penyelenggara konser Fariz RM cs memberikan beberapa kategori pilihan tiket kepada penonton. Bronze (Rp 250 ribu), Silver (Rp 350 ribu), Gold (Rp 500 ribu), Platinum (Rp 800 ribu), VVIP (Rp 1 juta).

"Animo masyarakat untuk menyaksikan konser ini cukup tinggi. Terbukti dengan tiket Bronze yang sold out beberapa hari setelah open ticket sale," terang Iwan.

SUMBER: SUARA.COM

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Sehat01 Mei 2024, 08:00 WIB

7 Jenis Makanan Setengah Matang yang Tidak Baik untuk Penderita Gula Darah

Apa Saja Jenis Makanan Setengah Matang yang Tidak Baik untuk Penderita Gula Darah? Simak Informasinya Berikut Ini!
Ilustrasi. Telur setengah matang atau mentah bisa berisiko terkontaminasi bakteri, yang dapat memengaruhi kesehatan secara keseluruhan. (Sumber : Freepik/@jcomp)
Life01 Mei 2024, 07:00 WIB

10 Tips Membahagiakan Diri Sendiri Saat Hidup Banyak Masalah

Yuk Coba Lakukan! Inilah Sederet Tips Membahagiakan Diri Sendiri Saat Hidup Banyak Masalah.
Ilustrasi. Me Time. Tips Membahagiakan Diri Sendiri Saat Hidup Banyak Masalah. (Sumber : Pexels/KripeshAdwani)
Food & Travel01 Mei 2024, 06:00 WIB

7 Langkah Simpel, Ini Cara Membuat Air Jeruk Nipis untuk Menurunkan Gula Darah

Air jeruk nipis dapat menjadi tambahan yang menyegarkan dan sehat untuk membantu mengatur kadar gula darah.
Ilustrasi. Ikuti Langkah Simpel Membuat Air Jeruk Nipis untuk Menurunkan Gula Darah. (Sumber : Freepik/@azerbaijan_stock)
Science01 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 1 Mei 2024, Berawan Pagi Hari dan Siang Potensi Hujan

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya 1 Mei 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya 1 Mei 2024. (Sumber : Freepik/wirestock)
Sukabumi Memilih30 April 2024, 23:51 WIB

Gerindra Pastikan Soal Dukungan di Pilkada Sukabumi Ikuti Arahan DPP

Ketua DPC Partai Gerindra Kabupaten Sukabumi, Yudha Sukmagara menegaskan soal dukungan terhadap bakal calon bupati / wakil bupati Sukabumi tidak akan mendahului arahan dari DPD Gerindra Jawa Barat dan DPP Gerindra.
Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi Yudha Sukmagara | Foto : ist
Sukabumi30 April 2024, 23:45 WIB

Gadis 16 Tahun Asal Kalibunder Sukabumi yang Hilang Akhirnya Ditemukan

Polisi akhirnya menemukan gadis 16 tahun asal Kalibunder Sukabumi yang hilang usai dijemput dua pria tak dikenal.
Gadis asal Kalibunder Sukabumi yang hilang usai dijemput 2 pria tak dikenal akhirnya ditemukan. (Sumber : Istimewa)
Life30 April 2024, 23:20 WIB

Segera Tangani, Ini 4 Alasan dan Cara Mengatasi Anak yang Berbohong

Anak-anak sering kali mulai berbohong untuk menutupi tindakan yang mereka tahu salah.
Ilustrasi mengatasi anak berbohong. / Sumber : pexels.com/@wutthichai charoenburi
Arena30 April 2024, 23:16 WIB

Pevoli Wanita Asal Kota Sukabumi Aulia Suci Ikut Seleksi Liga Voli Korea 2024

Pemain Voli asal kelahiran Subangjaya, Kota Sukabumi, Aulia Suci Nurfadila mengikuti try out atau tes untuk bisa masuk kuota pemain Asia di Liga Voli Korea 2024.
Aulia Suci Nurfadila, Pemain Voli kelahiran Subangjaya Kota Sukabumi | Foto : Instagram @auliasuciii21
Life30 April 2024, 23:05 WIB

Patut Dicoba, Berikut 8 Cara Mendorong Anak Agar Senang Berbagi

Berbagi adalah suatu hal yang sangat mulia. Dan Anda bisa mengajarkannya kepada anak Anda agar mereka bermurah hati.
Ilustrasi mendorong anak senang berbagi / Sumber : pexels.com/@cottonbro studio
Life30 April 2024, 22:55 WIB

Sensitif Terhadap Lingkungannya, Simak 8 Alasan Mengapa Bayi Sulit Tidur Di Malam Hari

Ingin menyempurnakan kebiasaan tidur bayi Anda? Kami punya solusi untuk menghentikan bayi Anda yang kesulitan tidur.
Ilustrasi bayi sulit tidur | Foto : pexels.com/@Tatiana Syrikova