Jangan Diabaikan! Ini Tips Merawat Kaliper Rem Motor Agar Berkendara Tetap Aman

Senin 31 Oktober 2022, 21:30 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Sepeda motor memiliki banyak komponen penting, salah satunya kaliper rem. Komponen ini memiliki peran penting dalam menunjang keselamatan saat berkendara.

Namun, sayangnya masih banyak pemilik sepeda motor yang masih abai dengan kondisi kaliper rem, padahal komponen ini perlu dirawat secara rutin agar tetap bisa bekerja dengan baik.

Dilansir dari Suara.com, kaliper rem sebagai perangkat mekanis untuk menggerakkan sistem rem cakram. Kondisi pakem atau mampu bekerja secara mantap menjadi tuntutan dari keseluruhan rem. Tujuannya tidak lain adalah menjadi peranti safety atau keselamatan pengguna sepeda motor.

Itu sebabnya pengendara perlu melakukan perawatan kaliper rem agar komponen ini mampu mendukung sistem pengereman motor.

Sebagaimana dipaparkan Main Dealer Yamaha PT Thamrin Brothers (Sumatera Selatan & Bengkulu) dalam rilis resmi sebagaimana diterima Suara.com, perawatan yang dilakukan atas kaliper rem sangatlah perlu. Mulai jaga komponen rem hingga melumasi bagian-bagiannya.

Berikut adalah tips menjaga kaliper rem seperti dibagikan PT Yamaha Thamrin Brothers:

1. Cek saluran minyak rem

Pastikan tidak ada minyak rem yang bocor atau yang merembes di jalur minyak rem. Jika terdapat kebocoran, rem tidak berfungsi dengan maksimal. Serta membahayakan pengendara maupun orang lain.

2. Perhatikan Kampas rem

Selalu rutin cek kondisi ketebalan kampas rem, jangan sampai melebihi batas aman dengan cara melihat cukup dekat ke bagian kaliper rem.

Rekomendasinya adalah mengganti kampas rem setiap 25.000 km atau setiap satu kali dalam setahun.

3. Jaga kebersihan komponen kaliper

Selalu rutin untuk menjaga kebersihan dan komponen pada kaliper, untuk merawatnya bisa menggunakan air yang bertekanan cukup agar debu dan kotoran bisa hilang.

4. Servis secara berkala

Lakukan perawatan rem cakram motor secara rutin minimal satu kali dalam sebulan untuk mendapatkan manfaat dan fungsi yang maksimal.

#SHOWRELATEBERITA

Sumber: Suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Science23 April 2024, 13:51 WIB

Mengapa Terkadang Ada Bau Tanah Saat Hujan? Ternyata Ini Alasannya!

Artikel ini akan mengeksplorasi beberapa faktor yang mempengaruhi bau tanah pada saat hujan turun, dari proses dekomposisi tanaman hingga senyawa geosmin.
Ilustrasi. Air hujan. Sumber Foto : Pixabay/sunnySS2
Sukabumi23 April 2024, 13:30 WIB

Perkuat Pencegahan Korupsi, Pemkot Sukabumi Rapat Koordinasi dengan KPK

Rakor ini untuk memperkuat komitmen dan strategi pencegahan korupsi di Sukabumi.
Pj Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji dan Sekda Dida Sembada mengikuti Rapat Koordinasi Program Pemberantasan Korupsi Wilayah II secara virtual pada Selasa (23/4/2024) di Setda Kota Sukabumi. | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Life23 April 2024, 13:30 WIB

5 Bahaya Kebiasaan Memendam Emosi Terhadap Kesehatan, Segera Berhenti!

Memendam emosi rupanya tidak baik bagi kesehatan, sehingga perlu diwaspadai untuk menghindari kebiasaan demikian.
Ilustrasi. Bahaya memendam emosi bagi kesehatan. Sumber Foto : Pexels/Nathan Cowley
Kecantikan23 April 2024, 13:15 WIB

Mengapa Tangan Lebih Mudah Kusam Dibandingkan Wajah?

Tangan cenderung terpapar sinar matahari secara lebih langsung dan intensif daripada wajah. Itulah Mengapa Tangan Lebih Mudah Kusam Dibandingkan Wajah.
Ilustrasi. Wajah kusam. Sumber Foto : Pixabay/beautyG
Sehat23 April 2024, 13:00 WIB

Rahasia Sehat Bebas Asam Urat: 13 Tips Mengatasinya dengan Cara yang Alami

Dengan mengikuti tips-tips ini dan mengelola asam urat, Anda dapat mencegahnya datang kembali.
Ilustrasi - Dengan mengikuti tips-tips ini dan mengelola asam urat, Anda dapat mencegahnya datang kembali. (Sumber : Freepik.com)
Sukabumi23 April 2024, 12:54 WIB

Komisi 2 DPRD Kabupaten Sukabumi Apresiasi Pemkab Soal Inovasi Pembangunan

Ketua Komisi 2 DPRD Kabupaten Sukabumi, Deni Gunawan mengapresiasi capaian pemerintah daerah dalam inovasi pembangunan
Deni Gunawan, Anggota Fraksi Golkar DPRD Kabupaten Sukabumi | Foto: Sy
Life23 April 2024, 12:30 WIB

6 Cara Cerdas Menghindari Kemiskinan dan Kehidupan Sengsara di Hari Tua

Menghindari kemiskinan adalah keharusan agar kelak meraih kehidupan yang layak dan tentram daripada kehidupan melarat.
Ilustrasi. Cara menghindari kemiskinan. Sumber Foto : Pexels/MART PRODUCTION
Bola23 April 2024, 12:00 WIB

Jadwal Timnas Indonesia vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia U-23 akan bertanding melawan Korea Selatan U-23 di babak perempat final Piala Asia U-23 2024.
Timnas Indonesia U-23 akan bertanding melawan Korea Selatan U-23 di babak perempat final Piala Asia U-23 2024. (Sumber : pssi.org).
Jawa Barat23 April 2024, 11:40 WIB

Pemkab Sukabumi Raih Penghargaan Inovasi Pembangunan Terbaik 2024

Penghargaan diterima Wakil Bupati Iyos Somantri pada acara MUSRENBANG dalam rangka penyusunan Rencana Pembangunan Jangka Panjang (RPJP) provinsi Jawa Barat tahun 2025-2045, di Bandung, Senin 22 April 2024
Pemkab Sukabumi raih penghargaan inovasi pembangunan terbaik 2024 (Sumber: dokpim kabupaten sukabumi)
Sehat23 April 2024, 11:30 WIB

6 Daun Herbal untuk Menurunkan Kadar Gula Darah dalam Tubuh

Sobat Sehat, Yuk Ketahui Sederet Daun Herbal yang Bisa Menurunkan Kadar Gula Darah dalam Tubuh. Sudah Tahu?
Daun Binahong. Daun Herbal yang Bisa Menurunkan Kadar Gula Darah dalam Tubuh. Foto: Instagram/@primrose_garden