CPNS 2023 Segera Dibuka, Simak 5 Situs dan Aplikasi Latihan CAT CPNS Gratis

Selasa 21 Februari 2023, 16:00 WIB
CPNS 2023 Segera Dibuka, Simak 5 Situs dan Aplikasi Latihan CAT CPNS Gratis (Sumber : dok menpan)

CPNS 2023 Segera Dibuka, Simak 5 Situs dan Aplikasi Latihan CAT CPNS Gratis (Sumber : dok menpan)

SUKABUMIUPDATE.com - Pemerintah melalui Kementerian Pendayagunaan Aparatur Sipil Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) akan kembali membuka seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) pada tahun ini.

Bagi yang tertarik mengikuti seleksi CPNS 2023, ada baiknya menyiapkan segala kebutuhan yang diperlukan. Selain dokumen persyaratan, calon peserta bisa berlatih menjawab pertanyaan dari soal-soal yang nantinya akan ada pada seleksi CPNS 2023.

Calon peserta bisa mengerjakan latihan soal CPNS 2023 melalui situs atau aplikasi penyedia layanan tes simulasi CAT CPNS 2023. Beberapa situs dan aplikasi penyedia simulasi tes CAT CPNS 2023 ini bisa diakses secara gratis.

Baca Juga: Imbas Bus Bobotoh Dilempari Batu, Laga Persib Bandung vs Arema FC Tanpa Penonton

Buat kamu yang memang berniat menjadi abdi negara berikut lima situs dan aplikasi untuk belajar CAT CPNS gratis dikutip via Suara.com.

1. CAT BKN

CAT BKN merupakan situs resmi pendaftaran CPNS yang dikelola oleh Kementerian Pan RB. Walau demikian, situs ini juga menyediakan perangkat simulasi latihan soal mulai dari Tes Intelegensia Umum (TIU), Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), dan Tes Kepribadian (TKP). Jika sudah membuat akun pendaftaran, fasilitas simulasi ini bisa kamu manfaatkan.

Baca Juga: Bukan Bang Edi, Ini 3 Sosok di Preman Pensiun yang Bikin Nyali kang Mus Ciut

2. Sukses CPNS

Sukses CPNS merupakan situs yang menyediakan layanan latihan soal CPNS sekaligus bimbingan belajar secara daring dengan sistem berbayar. Bimbingan belajar online bisa diakses dari jarak jauh sehingga memudahkan peserta yang berasal dari berbagai daerah.

3. Smart BTW

Smart BTW merupakan aplikasi yang menghimpun soal-soal sistem CAT untuk beragam keperluan. Aplikasi ini tidak hanya menyediakan soal CPNS melainkan juga soal-soal lain untuk ujian masuk perguruan tinggi dan TPA.

Baca Juga: 4 Doa Membuka Aura Wajah Menurut Islam, Lafalkan Agar Disukai Banyak Orang!

4. Ayo CPNS

Sama seperti situs Sukses CPNS, Ayo CPNS juga menyediakan beragam paket soal latihan untuk mempersiapkan diri mengikuti seleksi CPNS. Akses soal dalam situs ini dibagi dalam Gratis, Platinum, dan Premium. Semakin membayar mahal maka semakin lengkap pula akses soal yang bisa didapatkan.

5. CPNS Online

Satu lagi jasa bimbingan belajar untukmu calon pejuang NIP di tahun ini. Sama seperti namanya, CPNS Online menyediakan bimbangan belajar secara online. Selain akses soal, ada juga fasilitas Try Out untuk membantu persiapan menghadapi ujian yang sesungguhnya.

Demikian situs-situs rekomendasi soal-soal CPNS gratis. Memang untuk memperoleh soal dengan level yang lebih sulit beberapa situs mensyaratkan pembayaran.

Baca Juga: Polisi Tanggapi Kabar Dua Pelajar Sukabumi Nyaris Jadi Korban Begal Bersenpi

Meski begitu, pengorbanan uang akan sebanding jika kamu berhasil lolos menjadi abdi negara. Banyak manfaat bisa diperoleh PNS seperti gaji pokok, tunjangan perjalanan dinas, hingga tunjangan untuk keluarga.

Sumber: Suara.com (Nadia Lutfiana Mawarni)

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Inspirasi28 Maret 2024, 20:42 WIB

5 Skill yang Wajib Dipelajari dalam Dunia Kerja agar Disayang Atasan

Penting untuk memiliki keterampilan yang tidak hanya relevan dengan bidang pekerjaan yang diinginkan, tetapi juga mencakup kemampuan interpersonal, manajemen waktu, dan adaptabilitas.
Ilustrasi dunia kerja. (Sumber : Pixabay)
Sukabumi28 Maret 2024, 20:02 WIB

Disdik Sukabumi Ungkap Alasan Rekrut Kepala Sekolah SD dari Guru SMP dan TK

Sekretaris Dinas Pendidikan Kabupaten Khusyairin menjelaskan proses rekrutmen sebagian calon kepala sekolah yang tidak hanya berasal dari guru SD saja, namun juga dari Guru SMP dan guru TK.
Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Sukabumi | Foto : Sy
Sehat28 Maret 2024, 20:00 WIB

8 Makanan Yang Membantu Mengatasi Asam Lambung, Yuk Cobain

Ada beberapa makanan yang aman dikonsumsi untuk mengatasi asam lambung.
Ilustrasi Yoghurt - Ada beberapa makanan yang aman dikonsumsi untuk mengatasi asam lambung. | Foto: Pixabay/Pexels
Bola28 Maret 2024, 19:45 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara FC, Duel 2 Mantan Pemain Serie A

Berikut link live streaming Persib Bandung vs Bhayangkara FC di pekan ke-30 Liga 1
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara FC, Duel 2 Mantan Pemain Serie A (Sumber : Instagram/persib, bhayangkarafc)
Life28 Maret 2024, 19:23 WIB

6 Cara Sederhana untuk Menjadi Orang Bijaksana dalam Hidup, Ini Kuncinya

Menjadi orang yang bijaksana sangat penting untuk membantu diri lebih arif dan tidak mudah tergesa-gesa serta mengerti tentang hakikat kehidupan.
Ilustrasi orang bijaksana. (Sumber foto : Pexels/Daryl Johnson)
KATA WARGANET28 Maret 2024, 19:13 WIB

Yusril, Sang Maha Guru untuk Jabatan

Pernyataan Mahfud MD yang beredar di sosmed bahwa Yusril Ihza Mahendra adalah Mahaguru Hukum Tatanegara, kini viral
Syaefufin Simon, Penulis | Foto : dok.pribadi
Life28 Maret 2024, 19:00 WIB

10 Persiapan Menjelang Pernikahan yang Harus Diperhatikan Calon Pengantin

Catin Yuk Simak, Ini Sederet Persiapan Menjelang Pernikahan yang Harus Diperhatikan Calon Pengantin!
Ilustrasi. Cincin Pernikahan | 10 Persiapan Menjelang Pernikahan yang Harus Diperhatikan Calon Pengantin (Sumber : pixabay.com/@JeffBalbalosa)
Sukabumi28 Maret 2024, 18:51 WIB

Kronologi Mobil Pikap Terjun ke Jurang 25 Meter di Cireunghas Sukabumi, Sopir Terluka

Berikut kronologi kecelakaan tunggal mobil pikap terjun ke jurang sedalam 25 meter di Cireunghas Sukabumi.
Kondisi mobil pikap yang masuk jurang sedalam 25 meter di Cireunghas Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Sehat28 Maret 2024, 18:42 WIB

6 Penyebab Berat Badan Naik Meski Sedang Berpuasa, Ini Pemicunya

Terdapat beberapa sebab yang memicu berat badan jadi naik meski sedang mnejalani puasa Ramadhan. Penting diantisipasi agar tidak makin buncit
Penyebab berat badan naik saat puasa | Foto : Pexels/ SHVETS production
Sehat28 Maret 2024, 18:30 WIB

Gejala Asam Lambung Naik: Sensasi Rasa Terbakar dari Dada Hingga Tenggorokan

Refluks asam lambung sesekali sering terjadi, namun jika Anda sering mengalaminya, Anda mungkin menderita kondisi yang lebih serius yang disebut penyakit refluks gastroesofageal (GERD).
Ilustrasi - Refluks asam umumnya terasa seperti sensasi terbakar di bagian tengah dada.(Sumber : Freepik.com/@Lifestylememory)