5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan Edisi Desember 2024, Murah Tapi Berkualitas!

Sabtu 07 Desember 2024, 19:00 WIB
Redmi 13C - HP Rp1 Jutaan bisa jadi opsi menarik bagi Anda yang ingin memiliki smartphone baru dengan anggaran terbatas. (Sumber : mi.co.id).

Redmi 13C - HP Rp1 Jutaan bisa jadi opsi menarik bagi Anda yang ingin memiliki smartphone baru dengan anggaran terbatas. (Sumber : mi.co.id).

SUKABUMIUPDATE.com - Mencari ponsel murah dengan kapasitas RAM besar bisa menjadi tantangan tersendiri. Hal ini disebabkan oleh banyaknya pilihan ponsel yang dijual dengan rentang harga yang sangat beragam. 

Sehingga konsumen perlu cermat dalam menentukan pilihan yang sesuai dengan kebutuhan dan anggaran.

Ponsel dengan RAM besar memungkinkan pengguna menjalankan banyak aplikasi secara bersamaan tanpa harus khawatir ponsel menjadi lambat. 

Dengan kemampuan membuka beberapa tab sekaligus tanpa perlu menutupnya, pengalaman multitasking menjadi lebih lancar. 

Selain itu, performa ponsel yang stabil juga mengurangi risiko lagging atau lemot, sehingga mendukung produktivitas dan hiburan dengan lebih optimal.

Bagi Anda yang sedang mempertimbangkan membeli ponsel baru dengan anggaran sekitar Rp1 jutaan, ada beberapa opsi menarik yang bisa dipertimbangkan. 

Pada bulan Desember 2024, sejumlah ponsel murah di kelas harga ini hadir dengan kapasitas RAM besar, memberikan kinerja yang mumpuni untuk kebutuhan sehari-hari.

Berikut diantaranya:

 

1. Y19s

Y19s. | vivo.comY19s. | vivo.com.

  • CPU: Unisoc T612
  • Baterai: 5500 mAh (TYP)
  • Sistem Operasi: Funtouch OS 14
  • Pengecasan Cepat: 15W FlashCharge
  • ROM: 64GB, 128GB
  • RAM: 4GB, 6GB
  • Ukuran Layar: 6,68 inch
  • Resolusi Layar: 1608 × 720 (HD+)
  • Jenis Layar: LCD
  • Kamera utama: 50MP + Kamera QVGA
  • Kamera depan: 5MP
  • Ukuran: 165.80 x 76.15 x 8.14mm
  • Warna: Pearl Silver, Glossy Black
  • Berat: 198g
  • Wi-Fi: Didukung
  • Bluetooth: Bluetooth 5.2
  • USB: Didukung
  • GPS: Didukung
  • Mode Malam (depan & belakang), Portrait, 50MP, Foto, Video, Panorama, Dokumen, Slow Motion, Time-lapse, Profesional, Live

Harga: Rp1.599.000(RAM 4+64),  Rp1.799.000 (RAM 4+128)

 

2. Infinix SMART 9

Infinix SMART 9. | infinixmobility.comInfinix SMART 9. | infinixmobility.com.

  • Layar 120Hz 6,7" dengan Dynamic Bar
  • Prosesor Fluency Helio G81 48 Bulan
  • CHIPSET: Octa-Core Gaming Processor
  • CPU: Octa-core (2x1.6 GHz Cortex-A75 & 6x1.6 GHz Cortex-A55)
  • GPU: 2.0GHz
  • Kamera Belakang: LENSA 13MP+ AI
  • Kamera Depan: 8MP
  • ROM: 64GB / 128GB
  • RAM: 3GB (Hingga 6GB) 4GB (Hingga 8GB)
  • Baterai: 5000mAh (tipe)
  • Speaker Ganda Volume Ultra 300%
  • Senter LED 5m Mencerahkan Keadaan Darurat
  • Baterai 5000mAh Tahan Lama
  • Bersertifikat Tahan Lama & Tahan Jatuh

Harga: Rp 1,099,000.00 

 

3. Infinix HOT 30i x669c

Infinix HOT 30i. | infinixmobility.comInfinix HOT 30i. | infinixmobility.com.

  • Pengisian Cepat Tipe-C 18W dengan Baterai 5000mAh
  • Layar HD+ True Bright 90Hz 6,6”
  • RAM 8GB (Termasuk 4GB RAM Tambahan)
  • Pembuka Kunci Sidik Jari yang Dipasang di Samping
  • Prosesor Gaming Octa-Core
  • Fotografi Potret Kamera Swafoto 8MP
  • CHIPSET: MediaTek Helio G37
  • GPU: Gambar PowerVR GE8320
  • Prosesor: 4x 2,3 GHz – Korteks-A53 + 4x 1,8 GHz – Korteks-A53
  • Kamera Belakang: 50MP+AI
  • Kamera Depan: 5MP

Harga: Rp 1,499,000.00

 

4. Infinix HOT 50

Infinix HOT 50. | infinixmobility.comInfinix HOT 50. | infinixmobility.com.

  • Desain Ramping Premium 7,7mm
  • Prosesor Helio G100 & Performa 5 Tahun TÜV Fluency
  • Layar Selalu Terang 120Hz 800nit FHD+ 6,78"
  • Pengisian Cepat 18W + Baterai Tahan Lama 5000mAh
  • Baterai Tahan Lama 4 Tahun|1600 Siklus Pengisian Daya Dijamin
  • CHIPSET: MediaTek Helio G100
  • Prosesor: Delapan inti (2×2.2 GHz Cortex A76 & 6×2,0 GHz Cortex A55)
  • Kamera Belakang: 50MP (S5KJN1SQ03-FGX9, 1/2.76'', lensa 6P, F1.6, AF)
  • kamera Depan: 8MP (GC08A8, sensor 1/4'', F2.0, FF)
  • RAM: 6GB/8GB

Harga: Rp 1,749,000.00

 

5. Redmi 13 C

Redmi 13 C. | mi.co.idRedmi 13 C. | mi.co.id.

  • Kamera utama : 50 MP
  • Kamera makro : 2 MP
  • Kamera depan : 8 MP
  • Kecepatan pengisian daya : 18 W
  • Kapasitas baterai : 5000 mAh (standar)
  • Ukuran layar : 6.74 ''
  • Material layar : LCD
  • Resolusi : 1600x720
  • Refresh rate : 90 Hz
  • Prosesor : MediaTek Helio G85 processor
  • Teknologi prosesor : 12 nm
  • Prosesor MediaTek Helio G85Proses 12 nm, octa-core
  • Penyimpanan & RAM: 6 GB + 128 GB | 8 GB + 256 GB
  • Refresh rate: Hingga 90 Hz
  • Layar Corning® Gorilla® Glass
  • Baterai & Pengisian Daya: 5.000 mAh (standar)
  • USB Tipe-C
  • Sensor sidik jari samping
  • AI Face Unlock
  • NFC

Harga: Rp 1.499.000

Itulah rekomendasi HP murah mulai dari Rp1 Jutaan yang bisa Anda beli edisi Desember 2024.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Simak breaking news Sukabumi dan sekitarnya langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita SukabumiUpdate.com WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaXv5ii0LKZ6hTzB9V2W. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi12 Februari 2025, 20:43 WIB

Dinas PU Sukabumi Babat Rumput di Ruas Jalan Sundawenang-Bojonggenteng

Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Sukabumi melalui UPTD PU Wilayah III Cicurug terus melakukan pemeliharaan rutin pada bahu jalan, salah satunya dengan pemotongan rumput di ruas Jalan Sundawenang - Bojonggenteng
Babat rumput di ruas jalan Sundawenang-Bojonggenteng Sukabumi | Foto : Ibnu Sanubari
Sukabumi12 Februari 2025, 20:34 WIB

Pemkab Sukabumi Melalui DPMPTSP Percepat Layanan PBG Bagi MBR di Mal Pelayanan Publik

Percepatan layanan PBG bagi MBR ini dalam rangka mendukung percepatan program 3 juta rumah. Berikut syarat mendapatkannya
Petugas DPMPTSP Kabupaten Sukabumi di Mal Pelayanan Publik siap memberikan layanan terbaik. (Sumber : Dok. DPMPTSP)
Food & Travel12 Februari 2025, 20:30 WIB

View Pepohonan Hijau, Wisata Bukit di Ciwidey Bandung Ini Instagrammable Banget!

Bukit Jamur Rancabolang adalah tempat yang ideal untuk menikmati keindahan alam dan mengabadikan momen-momen indah.
Wisata Bukit di Ciwidey Bandung dengan View Pohon Cemara yang Instagrammable. Foto: IG/@smiling.westjava
Science12 Februari 2025, 20:04 WIB

Fenomena Bulan Purnama Salju Akan Terjadi Malam Ini 12 Februari, Begini Cara Melihatnya!

Bulan Purnama Salju atau Snow Moon adalah fenomena alam yang terjadi ketika Bulan berada pada fase penuh di bulan Februari.
Ilustrasi - Bulan Purnama Salju atau Snow Moon adalah fenomena alam yang terjadi ketika Bulan berada pada fase penuh di bulan Februari. (Sumber : Pixabay.com/@Prettysleepy).
Sukabumi12 Februari 2025, 20:04 WIB

Abah Abun Kecewa Dicoret dari Juru Kunci Gunung Winarum: Konflik dengan Pemdes Cisolok

Surat yang ditandatangani Kepala Desa Cisolok, Hendi Sunardi, pada 20 Januari 2025 lalu yang menegaskan bahwa Abah Abun tak lagi menjadi bagian dari kepengurusan.
Abah Abun Juru kunci Keramat Gunung Winarum, Karang Hawu, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Sukabumi12 Februari 2025, 20:01 WIB

Perbaikan Infrastruktur Terdampak Bencana Jadi Prioritas UPTD PU Jampangkulon di Musrenbangcam

Rudi AB, Kepala UPTD PU Wilayah Jampangkulon menyampaikan bahwa sesuai tema, infrastruktur menjadi isu utama dalam pembahasan Musrenbang tahun ini.
UPTD PU Wilayah Jampangkulon Sukabumi saat menghadiri Musrenbang Kecamatan untuk RKPD 2026. (Sumber : Istimewa)
Entertainment12 Februari 2025, 20:00 WIB

Perjalananan Karir Linkin Park yang Bakal Konser di Jakarta 16 Februari 2025

Grup band rock asal Amerika Serikat, Linkin Park akan menyapa penggemar di Indonesia lewat konser From Zero World Tour 2025 yang bakal digelar pada Minggu, 16 Februari 2025.
Perjalananan Karir Linkin Park yang Bakal Konser di Jakarta 16 Februari 2025 (Sumber : Instagram/@linkinpark)
Inspirasi12 Februari 2025, 19:30 WIB

Kemitraan Global IFPIM Jamin Keragaman Bahasa & Konten Jurnalistik dalam Teknologi AI

IFPIM Resmi Meluncurkan Kemitraan Global untuk Jamin Keragaman Bahasa dan Konten Jurnalistik dalam Teknologi AI
IFPIM Luncurkan Kemitraan Global untuk Jamin Keragaman Bahasa dan Konten Jurnalistik dalam Teknologi AI (Sumber : Ist)
Musik12 Februari 2025, 19:30 WIB

Kembali ke Dunia Musik, Suzy Bakal Rilis Lagu Baru Berjudul Come back

Penyanyi sekaligus aktris asal Korea Selatan, Suzy akan comeback sebagai solois dengan merilis lagu baru Senin, 17 Februari 2025 pukul 16.00 WIB mendatang.
Kembali ke Dunia Musik, Suzy Bakal Rilis Lagu Baru Berjudul Come back (Sumber : Instagram/@skuukzy)
Sukabumi12 Februari 2025, 19:24 WIB

UPP Cicurug Sukabumi Gelar Kursus Komputer Gratis untuk Pelajar SD

Untuk pendaftaran, peserta cukup datang langsung ke UPP Cicurug, di mana promosi program ini juga dilakukan kepada para anggota perpustakaan.
Administrasi UPP Cicurug Ria Risnawati di kantor UPP Cicurug Diarpus Kabupaten Sukabumi. (Sumber : SU/Ibnu)