Serasa di Negeri Dongeng, Tempat Wisata di Ciwidey Ini Punya Pohon Unik

Senin 26 Februari 2024, 15:30 WIB
Bukit Jamur Rancabolang bisa dijadikan tujuan berlibur bersama keluarga saat menikmati momen liburan (Sumber : Instagram/bukitjamurciwidey)

Bukit Jamur Rancabolang bisa dijadikan tujuan berlibur bersama keluarga saat menikmati momen liburan (Sumber : Instagram/bukitjamurciwidey)

SUKABUMIUPDATE.com - Daerah Ciwidey, Kabupaten Bandung memang terkenal memiliki banyak destinasi wisata menarik, salah satunya Bukit Jamur Rancabolang.

Salah satu ciri khas dari tempat wisata ini yaitu adanya pohon-pohon dengan bentuk unik yang menyerupai jamur.

Pepohonan tersebut berjejer rapi dengan terbentang jalan di tengahnya. Hal tersebut banyak yang menilai mirip di negeri dongen.

Apalagi saat suasana sedang hujan atau sehabis hujan, maka kabut tipis akan semakin membuat suasana di Bukit Jamur Rancabolang semakin syahdu.

Baca Juga: Wisata Danau di Kuningan Punya View Bak Lukisan Cocok Untuk Melepas Stres

Selain itu, panorama lama sekitar bukit ini juga tak kalah indahnya, hamparan perkebunan teh yang hijau dijamin akan membuat betah berlama-lama di sini.

Apalagi bagi yang menyukai fotografi, Bukit Jamur Rancabolang akan menjadi tempat mengasyikan untuk berburu foto.

Di sini terdapat banyak spot foto unik mulai dari pohon dengan bentuk unik, bangunan khas negeri Belanda, Jembatan kayu di tengah kebun teh dan banyak lagi.

Maka tak heran jika Bukit Jamur Rancabolang menjadi lokasi favorit berlibur keluarga di akhir pekan.

Baca Juga: Papajar di Sukabumi Coba Tempat Wisata di Kaki Gunung Gede Ini

Apalagi harga tiket tempat ini cukup terjangkau yakni hanya sebesar Rp 13.000 per orang, kemudian tiket parkir sebesar Rp 10.000 (mobil) dan Rp 5.000 (motor).

Jika tertarik berkunjung ke Bukit Jamur Rancabolang, lokasinya berada di Sugihmukti, Pasirjambu, Bandung, Jawa Barat, berdekatan dengan objek wisata Ciwidey yang lagi hits lainnya Taman Love Aurora.

Itulah ulasan mengenai Bukit Jamur Rancabolang yang bisa dijadikan tujuan berlibur bersama keluarga saat menikmati momen liburan.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Sukabumi12 Mei 2024, 16:11 WIB

Rumah Panggung Milik Lansia Ludes Terbakar Di Jampangkulon Sukabumi

Kebakaran menghanguskan satu rumah panggung milik seorang lansia warga Kampung Panimbaan RT 005/005 Desa Nagraksari, Kecamatan Jampangkulon, Kabupaten Sukabumi.
Rumah panggung ludes terbakar di Jampangkulon Kabupaten Sukabumi | Foto : Ragil Gilang
Life12 Mei 2024, 16:00 WIB

2 Tanda Gangguan Bahasa Pada Bayi yang Harus Diketahui Orang Tua

Jika balita belum bisa berbicara dan Anda mencurigai adanya kesulitan dalam berbicara, maka bicaralah. Kunci untuk mengobati gangguan bahasa adalah intervensi dini.
Ilustrasi -  Tanda gangguan bahasa pada bayi yang perlu diketahui orang tua. (Sumber : Pexels/George Pak).
Sukabumi12 Mei 2024, 15:51 WIB

Tajam Menganga, Besi Gorong-gorong Rusak di Jalur Lingkar Sukabumi Makan Korban

Besi penutup gorong-gorong di jalan Jalur Lingkar Kota Sukabumi, tepatnya di pertigaan Balandongan, terlihat kondisinya sudah rusak parah, besinya suda pada patah dan tidak beraturan
Kondisi besi gorong-gorong di Jalan Jalur Lingkar Kota Sukabumi (pertigaan balandongan) | Foto : Sukabumi Update
Sukabumi12 Mei 2024, 15:03 WIB

Jadi Spot Favorit Berfoto, Pohon Loa Tua Di Curug Sodong Sukabumi Simpan Cerita Mistik

Pohon Loa tua dengan diameter 3 meter, tinggi sekitar 20 meter, yang berdiri area Curug Sodong, Desa Ciwaru Sukabumi, selain jadi peneduh, juga menjadi spot favorit para pengunjung untuk berfoto.
Pohon Loa tua di Curug Sodong Sukabumi | Foto : Ragil Gilang
Life12 Mei 2024, 15:00 WIB

7 Cara Meningkatkan Perkembangan Bahasa Pada Bayi yang Harus Diterapkan Orang Tua

Selama tahun pertama si kecil, kemampuan bahasanya akan berkembang pesat. Dan inilah cara mendorong bayi untuk lebih banyak berbicara.
Ilustrasi - meningkatkan atau mendorong perkembangan bahasa pada bayi. (Sumber : pexels/@Ivan Samkov).
Life12 Mei 2024, 14:30 WIB

6 Cara Melatih Kesabaran Anak Agar Bermental Kuat Saat Tumbuh Dewasa

Melatih kesabaran anak memang membutuhkan konsistensi dari orang tua. Hal ini bertujuan agar menuai keberhasilan saat dewasa nanti.
Ilustrasi - Melatih kesabaran anak memang membutuhkan konsistensi dari orang tua. Hal ini bertujuan agar menuai keberhasilan saat dewasa nanti. (Sumber : Pexels/Matilda Wormwood).
DPRD Kab. Sukabumi12 Mei 2024, 14:26 WIB

Apresiasi Geopark Ciletuh Run 2024, DPRD Sukabumi: Berdampak ke Ekonomi Masyarakat

Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi, Andri Hidayana mengapresiasi perhelatan Geopark Ciletuh Run 2024, yang digelar hari ini, Minggu, (12/5/ 2024) di Pantai Palangpang, Desa Ciwaru, Kecamatan Ciemas.
Andri Hidayana, Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi saat hadir dalam acara Geopark Ciletuh Run 2024 di Ciemas | Foto : Ragil Gilang
Life12 Mei 2024, 14:00 WIB

Sering Disepelekan Orang Tua, 5 Dampak Buruk Sering Berbohong kepada Anak

Kebiasaan berbohong kepada anak sesungguhnya tidak baik dalam masa asuhnya. Bahkan cenderung memiliki bahaya yang efeknya tergolong negatif.
Ilustrasi - Kebiasaan berbohong kepada anak sesungguhnya tidak baik dalam masa asuhnya. (Sumber : Pexels.com/@Kampus Production).
Life12 Mei 2024, 13:30 WIB

7 Manfaat Bermain Sendiri untuk Anak-Anak yang Bantu Menumbuhkan Imajinasi

Ketika anak bermain sendiri, hal ini akan membangun keterampilan serta kemandirian dan meningkatkan kreativitas mereka.
Ilustrasi - Imajinasi selalu bergerak ketika orang tua mendorong anaknya untuk bermain sendiri. (Sumber : Pexels.com/@Polesie Toys).
Life12 Mei 2024, 13:15 WIB

Terbelenggu dalam Kesengsaraan: 10 Gaya Hidup Orang Miskin yang Bikin Sulit Kaya

Ada beberapa gaya hidup orang miskin yang membuatnya sulit kaya.
Ilustrasi - Ada beberapa gaya hidup orang miskin yang membuatnya sulit kaya. (Sumber : Pexels.com/cottonbro studio)