Yuk Coba Buat Oliebollen, Kue Asal Belanda yang Viral karena Mirip Odading

Selasa 03 Januari 2023, 22:47 WIB
Kue oliebollen. Kue oliebollen tengah jadi perbincangan di jagat maya karena bentuk yang sama dengan odading. |Foto: Freepik/wirestock

Kue oliebollen. Kue oliebollen tengah jadi perbincangan di jagat maya karena bentuk yang sama dengan odading. |Foto: Freepik/wirestock

SUKABUMIUPDATE.com - Nama kue oliebollen tengah menjadi perbincangan di jagat maya karena disebut-sebut mirip odading. Cerita ini viral setelah seorang pengguna twitter mencuitkan pengalaman temannya yang berada Belanda.

Dalam cuitan itu diceritakan kalau temennya membeli kue yang hanya ada disaat liburan sehingga rela mengantri 2 jam ditengah dinginnya musim salju. Namun saat berada di genggaman kue itu disebut-sebut memiliki ciri dan bentuk yang sama dengan odading.

Dilansir dari suara.com, sebagai informasi, oliebollen merupakan makanan khas negeri kincir angin yang menjadi hidangan tahun baru. Bentuk dari oliebollen adalah seperti bola-bola yang terbuat dari tepung, ragi, garam, gula, dan air.

Untuk membuat cita rasa makin enak, biasanya oliebollen ditaburi dengan gula halus dan kismis.

Baca Juga: Celoteh Warga Sukabumi yang Cari Uang dari Kemacetan, Saat Tol Bocimi Seksi 2 Fungsional

Sejarah Oliebollen

Oliebollen merupakan makanan khas suku Jermanik yang merayakan Yule. Roti oliebollen dipercaya dapat mencegah Dewi Pagan yang bernama Perchta yang memangsa manusia serta menghindarkan seseorang dari nasib yang malang.

Ada beberapa sumber menyebutkan bahwa oliebollen berasal dari makanan orang-orang Yahudi yang melarikan diri dari Portugal pada abad pertengahan.

Cara Membuat Oliebollen

Oliebollen biasanya disajikan pada Perayaan Tahun Baru di Belanda. Makanan ringan ini ternyata mudah untuk dibuat sendiri di rumah Lantas bagaimana cara membuat oliebollen yang mudah? Simak ulasannya berikut ini.

Baca Juga: 5 Ramalan Jayabaya 2023, Maraknya Fenomena Cocokologi Faktual Masa Depan

Bahan-bahan yang digunakan

Terlebih dahulu Anda dapat mengumpulkan beberapa daftar bahan yang digunakan untuk membuat oliebollen seperti di bawah ini.
- 1 sdt gula
- 1 sdt ragi
- 300 gram tepung terigu
- 45 gram gula
- 1 butir telur
- 50 ml air hangat
- 220 ml susu putih
- ½ sdt garam
- 30 gram margarin cair

Cara membuatnya:

Masukkan air hangat, gula, dan ragi dalam wadah. Diamkan selama 10 menit hingga berbusa
Campurkan tepung terigu dan gula ke dalam adonan. Aduk hingga merata
Masukkan 1 butir telur ke dalam adonan
Selanjutnya, masukkan gula, ragi, dan air hangat ke dalam adonan. Aduk hingga merata sembari menambahkan garam
Kemudian masukkan 30 gram margarin cair dan aduk hingga merata
Diamkan adonan selama 30 menit dan buat adonan mengembang 2 kali lipat. Lalu kempiskan adonan hingga tipis
Goreng adonan dengan menggunakan api sedang hingga matang
Setelah matang, tambahkan kismis, bubuk coklat, atau gula halus untuk menambah cita rasa oliebollen.

Itulah cara yang bisa Anda lakukan untuk membuat oliebollen sendiri di rumah dengan mudah. Semoga informasi di atas dapat bermanfaat untuk Anda dan selamat mencoba!

Sumber: Suara.com/Muhammad Zuhdi Hidayat

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Life26 April 2024, 08:00 WIB

12 Kebiasaan Sederhana yang Membuatmu Disenangi Semua Orang

Kebiasaan sederhana ini menunjukkan rasa hormat dan perhatianmu terhadap orang lain, dan orang-orang cenderung merasa dihargai saat merasa didengarkan dengan baik.
Ilustrasi - Kebiasaan Sederhana yang Membuatmu Disenangi Semua Orang (Sumber : Pexels/Thirdman)
Sehat26 April 2024, 07:00 WIB

9 Manfaat Minum Air Putih Hangat di Pagi Hari, Bisa Mengurangi Perut Kembung

Rutinitas pagi yang tenang dan santai, seperti minum air hangat, dapat membantu mengurangi tingkat stres dan meningkatkan kesejahteraan secara keseluruhan.
Ilustrasi. Minum Air Hangat. Manfaat Minum Air Putih Hangat di Pagi Hari (Sumber : pexels.com/AndreaPiacquadio)
Food & Travel26 April 2024, 06:00 WIB

Cara Membuat Air Rebusan Kencur untuk Meredakan Nyeri Sendi, Ini 8 Langkahnya!

Meskipun kencur memiliki banyak manfaat kesehatan, selalu disarankan untuk berkonsultasi dengan ahli kesehatan sebelum menggunakannya secara teratur, terutama jika Anda memiliki kondisi kesehatan tertentu atau sedang mengonsumsi obat-obatan lain.
Ilustrasi. Air Rebusan Kencur. (Sumber : Instagram/@meygaahuang)
Bola26 April 2024, 05:12 WIB

Timnas Indonesia Lolos Semifinal Piala Asia U-23 2024 usai Menang Dramatis atas Korsel

Fenomenal! Timnas Indonesia berhasil lolos semifinal Piala Asia U-23 2024 usai taklukan Korsel lewat drama adu pinalti.
Rafael Struick (kanan) cetak dua gol untuk Timnas Indonesia U-23 di laga versus Korsel. (Sumber : IG AFC Asian Cup)
Science26 April 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 26 April 2024, Waspada Hujan Petir di Siang Hari

Cuaca Jawa Barat dan sekitarnya termasuk Sukabumi pada 26 April 2024, yang berpotensi hujan deras disertai petir pada siang hari.
Ilustrasi - Cuaca Jawa Barat dan sekitarnya termasuk Sukabumi pada 26 April 2024, yang berpotensi hujan deras disertai petir pada siang hari. | Foto: Freepik.com/wirestock
Life26 April 2024, 00:02 WIB

5 Manfaat Penerapan Pola Asuh Paralel Pada Anak, Salah Satunya Kurangi Masalah Emosional

Keberhasilan mengasuh anak secara paralel tergantung pada menjaga interaksi dengan mantan Anda seminimal mungkin. Karena pola asuh ini memiliki manfaat baik untuk anak.
Ilustrasi manfaat penerapan pola asuh paralel / Sumber Foto: Freepik/@tirachardz
Sukabumi25 April 2024, 23:51 WIB

Tersambar Petir, Rumah di Nagrak Sukabumi Hangus Terbakar

Berikut kronologi kebakaran rumah di Nagrak Sukabumi. Peristiwa terjadi setelah petir menyambar rumah tersebut.
Kondisi kebakaran rumah di Nagrak Sukabumi akibat tersambar petir. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi25 April 2024, 23:23 WIB

Hujan Deras, Banjir Rendam Jalan Raya dan Belasan Rumah di Cidahu Sukabumi

Dipicu hujan deras, jalan raya dan belasan rumah terendam banjir di Pasirdoton Cidahu Sukabumi.
Kondisi jalan raya Cidahu Sukabumi dan rumah warga yang terendam banjir. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi Memilih25 April 2024, 22:18 WIB

PKB Gagas Poros Ketiga, Siapkan Figur untuk Lawan Asjap dan Iyos di Pilkada Sukabumi

ewan Pimpinan Cabang Partai Kebangkitan Bangsa (DPC PKB) Kabupaten Sukabumi saat ini tengah membuka penjaringan bakal calon bupati / wakil bupati Sukabumi yang akan diusung dalam Pilkada 2024.
Logo Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) | Foto : Ist
Bola25 April 2024, 21:54 WIB

Kalahkan Borneo FC 2-1, Persib Segel Runner-up Regular Series Liga 1 2023/2024

Dua gol Persib Bandung atas Borneo FC disumbangkan David da Silva menit 20 dan Ciro Alves (70).
Para pemain Persib merayakan gol ke gawang Borneo FC pada pertandingan pekan ke-33 Liga 1 2023/2024 di Stadion Si Jalak Harupat, (Sumber : PERSIB.co.id)