#unjuk rasa
Sukabumi07 Maret 2024, 17:30 WIB

Demo Harga Beras Mahal, Mahasiswa Sukabumi Tuntut Pemerintah Serap Gabah Petani Lokal

Mahasiswa Sukabumi unjuk rasa tuntut pemerintah stabilkan harga beras yang dinilai masih mahal.
Demo mahasiswa Sukabumi tuntut pemerintah stabilkan harga beras. (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Sukabumi24 November 2023, 22:35 WIB

Buruh Sukabumi Unjuk Rasa Tuntut UMK 2024, Ratusan Personel Polisi Diturunkan

Sebanyak 257 personel Polres Sukabumi Kota yang diturunkan untuk mengawal aksi unjuk rasa buruh di Pendopo Sukabumi tersebut.
Petugas Kepolisian Mapolres Sukabumi Kota saat melakukan pengawalan masa aksi di Pendopo Sukabumi pada Jumat (24/11/2023). (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Sukabumi26 September 2023, 21:49 WIB

Mahasiswa Minta Pj Wali Kota Sukabumi Tuntaskan Program Fahmi-Andri

Mahasiswa yang tergabung dalam PB Himasi bertekad mengawal Pj Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji agar menuntaskan program Fahmi-Andri.
Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam PB Himasi menggelar aksi unjuk rasa di depan Gedung Balai Kota Sukabumi, Selasa (26/9/2023). (Sumber : SU/Asep Awaludin)
Sukabumi31 Januari 2023, 22:53 WIB

Kecam Aksi Pembakaran Alquran, Massa Demo Sukabumi Minta Langkah Nyata Pemerintah

Massa dari Gerakan Reformis Islam atau Garis meminta pemerintah Kota Sukabumi untuk menyampaikan kecaman dan tuntutannya kepada pemerintah pusat.
Massa dari Gerakan Reformis Islam atau Garis Sukabumi Raya menggelar unjuk rasa di depan Balai Kota Sukabumi, Selasa (31/1/2023). Mereka memprotes aksi pembakaran Alquran di Swedia dan Belanda. | Foto: Asep Awaludin
Sukabumi18 Januari 2023, 18:43 WIB

Perusahaan Tambang Batu Kapur di Jampangtengah Sukabumi Didemo Ormas Soal CSR

Ratusan anggota Ormas Garis Sukabumi Raya menggeruduk pabrik PT Wan Shi Da, di Kampung Cibuntu, Desa Padabeunghar, Kecamatan Jampangtengah pada Rabu (18/1/2023).
Ratusan massa dari Ormas Garis Sukabumi Raya saat unjuk rasa di PT Wan Shi Da di Kampung Cibuntu Desa Padabeunghar, Kecamatan Jampangtengah, Kabupaten Sukabumi, Rabu (18/1/2023). | Foto: Istimewa
Nasional17 Januari 2023, 12:00 WIB

Minta Jabatan Jadi 9 Tahun, Ratusan Kepala Desa Demo di Depan Gedung DPR

Kepala desa seluruh Indonesia sudah berkonsolidasi dan meminta masa jabatan kepala desa diperpanjang menjadi 9 tahun.
(Foto Ilustrasi) Ratusan kepala desa melakukan demo memenuhi area depan gerbang Gedung DPR RI pada Selasa (17/1/2023). | Foto: Istimewa
Sukabumi27 Desember 2022, 22:14 WIB

Satu Demonstran Terluka, Saling Dorong Unjuk Rasa KUHP di DPRD Kota Sukabumi

Rifqi menyebut rekannya itu mengalami luka berdarah pada tulang kering.
Tangkapan layar aksi saling dorong peserta aksi unjuk rasa soal KUHP dari ABSI dengan aparat keamanan di depan gedung DPRD Kota Sukabumi pada Selasa (27/12/2022). | Foto: SU/Riza
Internasional21 Oktober 2022, 10:45 WIB

Mengejutkan! Kentut dan Sendawa Sapi Akan Dikenakan Pajak, Petani Gelar Demo

Aksi unjuk rasa tersebut untuk memprotes rencana pengenaan pajak emisi rumah kaca dari hewan ternak seperti sapi dan kambing.