7 Daftar Perumahan Bersubsidi di Kabupaten Sukabumi, Harga Hingga Ketersediaan Unit

Sabtu 13 Mei 2023, 07:21 WIB
Perumahan Contoh | Foto : Ist

Perumahan Contoh | Foto : Ist

SUKABUMIUPDATE.com - Kabupaten Sukabumi Provinsi Jawa Barat memiliki banyak lokasi yang menjadi pengembangan perumahan. Berdasarkan data di laman resmi Sistem Informasi Kumpulan Pengembang (Sikumbang). Pada tahun 2023 Kabupaten Sukabumi tercatat memiliki 2.239 jumlah unit rumah.

Dari sejumlah unit yang tersedia, diantaranya terdapat 1.795 unit rumah bersubsidi, dimana ketersediaan rumah bersubsidi yang baru terjual baru 341 unit dan 58 unit rumah subsidi dengan status terbooking.

Perumahan subsidi atau rumah murah merupakan hunian terjangkau yang diperoleh melalui skema KPR. Perumahan subsidi adalah sebuah fasilitas atau program yang diadakan oleh pemerintah, tujuannya untuk membantu masyarakat memiliki hunian layak dengan harga terjangkau

Bagi Anda yang tengah mencari rumah murah di rumah murah (bersubsidi), berikut 7 rekomendasi perumahan yang tedaftar di website resmi Sikumbang seperti yang sukabumiupdate.com lihat pada Sabtu (13/05/2023).

1. Tiara Regency

Kantor Pemasaran berada Jl. Raya Goalpara KM. 4 Desa Limbangan, Kecamatan Sukaraja, Kabupaten Sukabumi. Telp : 085863136607, Email : [email protected].

Perumahan yang dikelola oleh pengembang PT Trivena Bangun Perkasa itu pada tahap I menyediakan rumah bersubsidi sebanyak 71 Unit dengan status penjualan masih nol.

Tiara Regency menjual rumah murah atau bersubsidi type 36/60 (luas banguan 36 meter dan luas tanah 60 meter) dengan harga sekira Rp150.000.000,-.

Sedangkan pada tahap II Tiara Regency menyediakan 31 unit rumah bersubsidi type 36/60 (luas banguan 36 meter dan luas tanah 60 meter) dengan harga sekira Rp150.500.000,-.

Baca Juga: Google Search Mulai Pakai AI, Bikin Industri Media Online Terancam!

2. Graha Mangkalaya

Kantor Pemasaran berada di Jl. Cipicung, Desa Cibolang, Kecamatan Gunungguruh, Kabupaten Sukabumi. Telp : 085759659917, Email : [email protected].

Perumahan yang dikelola oleh pengembang PT Cipta Karya Putra Mandiri itu menyediakan rumah bersubsidi sebanyak 125 unit dengan status penjualan masih nol.

Graha Mangkalaya menjual rumah murah atau bersubsidi type 32/60 (luas banguan 32 meter dan luas tanah 60 meter) dengan harga sekira Rp150.500.000,-

3. Wangun Jaya Residence

Kantor Pemasaran berada di Kp. Coblong, Desa Wangunjaya, Kecamatan Ciambar, Kabupaten Sukabumi. Telp : 081285103306, Email : [email protected].

Perumahan yang dikelola oleh pengembang PT Jimat Abadi Sejahtera itu menyediakan rumah bersubsidi sebanyak 373 unit dengan status penjualan masih nol.

Wangun Jaya Residence menjual rumah murah atau bersubsidi type 36/60 (luas banguan 32 meter dan luas tanah 60 meter) dengan harga sekira Rp150.500.000,-

Baca Juga: Harapan Ayep Zaki, Caleg DPR RI NasDem Dapil Sukabumi pada Pemilu 2024

4. Pesona Cigunung

Kantor Pemasaran berada di Perumahan Pesona Cigunung, Desa Sukaresmi, Kecamatan Cisaat, Kabupaten Sukabumi. Telp : 085173398290, Email : [email protected], website : www.pesonacigunung.com

Perumahan yang dikelola oleh pengembang PT Bina Maint itu menyediakan rumah bersubsidi sebanyak 50 unit dengan status penjualan baru 7 unit. Sisa 43 unit belum terjual.

Pesona Cigunung menjual rumah murah atau bersubsidi type 30/60 (luas banguan 30 meter dan luas tanah 60 meter) dengan harga sekira Rp150.500.000,-

Pesona Cigunung juga menjual rumah komersi dengan type 45/72 dengan harga Rp325.000,- dan type 50/84 dengan harga Rp380.000.000,-

5. Nirwana Residence

Kantor Pemasaran berada di Jl. Jendral Sudirman, Desa Citepus, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi. Telp : 081317977704, Email : [email protected].

Perumahan yang dikelola oleh pengembang PT Mahda Bumi Raya itu menyediakan rumah bersubsidi sebanyak 55 unit dengan status penjualan baru 1 unit. Sisa 54 unit belum terjual.

Nirwana Residence menjual rumah murah atau bersubsidi type 36/60 (luas banguan 36 meter dan luas tanah 60 meter) dengan harga sekira Rp150.500.000,-

Baca Juga: Pemilu 2024: Nasdem Daftarkan 580 Bacaleg DPR RI, Fikri: Berjuang Bersama Warga Sukabumi

6. Bojong Kidul Residence

Kantor Pemasaran berada di Jl. Pelabuhan II KM 15 Kp. Lebakwangi, Desa Bojongkembar, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi. Telp : 0266 6329148, Email : [email protected].

Perumahan yang dikelola oleh pengembang PT Kharisma Nurangga Pratama itu menyediakan rumah bersubsidi sebanyak 6 unit dengan status penjualan baru 3 unit. Sisa 3 unit belum terjual.

Bojong Kidul Residence menjual rumah murah atau bersubsidi type 30/66 (luas banguan 30 meter dan luas tanah 66 meter) dengan harga sekira Rp150.500.000,-

7. Pesona Alam Cisande

Kantor Pemasaran berada di Kp. Cisande, Desa Cijalingan, Kecamatan Cicantayan, Kabupaten Sukabumi. Telp : 08111230323, Email : [email protected].

Perumahan yang dikelola oleh pengembang PT Empat Puluh Bersaudara itu menyediakan rumah bersubsidi sebanyak 112 unit dengan status penjualan baru 6 unit. Sisa 106 unit belum terjual.

Pesona Alam Cisande menjual rumah murah atau bersubsidi type 32/60 (luas banguan 32 meter dan luas tanah 60 meter) dengan harga sekira Rp150.500.000,-

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Nasional03 Mei 2024, 01:02 WIB

Jokowi Teken UU Desa Baru, Kades Dapat Uang Pensiun dan Bisa Menjabat Hingga 16 Tahun

Presiden Jokowi menandatangani pengesahan UU Desa baru, Kades dapat uang pensiun hingga jabat 2 periode.
Ilustrasi Kepala Desa atau Kades. | Foto : Sukabumi Update
Jawa Barat03 Mei 2024, 00:01 WIB

Bahas UHC, Sekda Kabupaten Sukabumi Hadiri Monev Implementasi JKN

Sekda Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman hadiri acara monev Implementasi Inpres Nomor 1 Tahun 2022 tentang Optimalisasi Pelaksanaan Program JKN di Bandung.
Sekda Kabupaten Sukabumi didampingi perangkat daerah hadiri acara monev implementasi inpres terkait JKN di Bandung. (Sumber : Dokpim Pemkab Sukabumi)
Sukabumi02 Mei 2024, 22:39 WIB

Longsor di Parungkuda Sukabumi, Akses Jalan Desa Langensari Tertutup Dapuran Bambu

Akses jalan Desa Langensari Parungkuda Sukabumi tertutup longsor dapuran bambu.
P2BK bersama sejumlah relawan tengah melakukan penanganan longsor dapuran bambu yang menutup badan jalan di Kampung Sindangsari RT 1/2, Desa Langensari, Parungkuda Sukabumi, Kamis (2/5/2024). (Sumber : Istimewa)
Opini02 Mei 2024, 22:12 WIB

Mengarahkan Kompas Pendidikan: Sebuah Renungan di Hari Pendidikan Nasional

Sistem pendidikan harus menyediakan ruang yang cukup untuk pembelajaran empati, kejujuran, dan keberanian moral.
Ilustrasi. Seputar Hardiknas 2024 | Foto: Pixabay/sasint
Keuangan02 Mei 2024, 21:56 WIB

Masih Dibuka, Pendaftar Tahara di BPR Cicurug Sukabumi Diprediksi Terus Meningkat

Pendaftaran calon nasabah Tabungan Hari Raya (Tahara) Perumda BPR Sukabumi cabang Cicurug masih dibuka hingga 8 Mei 2024.
Kepala Pemasaran BPR Sukabumi Cabang Cicurug, Jujun Junaedi. (Sumber : SU/Ibnu)
Opini02 Mei 2024, 21:33 WIB

Menjadi Pembaca Kritis: Memilah Informasi di Era Media Baru

Pembaca kritis tidak hanya menerima informasi mentah-mentah, tertapi mampu memahami konteks informasi, menganalisis isi dan sumbernya, serta mengevaluasi kebenarannya.
Ilustrasi memilah informasi di zaman hadirnya media baru. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi02 Mei 2024, 21:17 WIB

Pengantar ke Neraka! Bank Emok-Rentenir Dilarang Keras Masuk Kutamara Sukabumi

Spanduk tolak rentenir dan bank emok terbentang di Kampung Kutamara Surade Sukabumi. Praktik riba disebut sudah rusak rumah tangga dan pengantar ke neraka.
Spanduk penolakan hadirnya praktik riba akibat rentenir hingga bank emok yang dipasang ormas Gempa di Kampung Kutamara Surade Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Bola02 Mei 2024, 21:00 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Irak di Perebutan Tempat ke-3 Piala Asia U-23 2024

Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Irak U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya.
Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Irak U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : Instagram/@jagad_stadium/Ist).
Sehat02 Mei 2024, 20:30 WIB

Sulit Tidur dan Sangat Mengganggu! 4 Cara Mengobati Sakit Asam Urat di Malam Hari

Ada beberapa cara mengobati sakit asam urat di malam hari.
Ilustrasi - Ada beberapa cara mengobati sakit asam urat di malam hari. (Sumber : Freepik.com/DC Studio).
Life02 Mei 2024, 20:15 WIB

6 Minuman yang Bisa Menenangkan Pikiran saat Stres, Cemas dan Galau, Yuk Dicoba!

Sejumlah minuman bermanfaat untuk membantu menenangkan pikiran di saat sedang mengalami stres, cemas dan galau. Patut menjadi rekomendasi sebagai menu harian.
Ilustrasi minuman yang menenangkan pikiran. | Sumber foto : Pexels/Anna Tarazevich