5 Manfaat Cuka Apel yang Masih Jarang Diketahui!

Sabtu 12 Februari 2022, 10:15 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Cuka apel terbuat dari fermentasi buah apel yang diolah sehingga dapat dikonsumsi. Manfaat dari cuka ini cukup beragam dan masih sedikit orang yang mengetahuinya.

Melansir dari suara.com, kandungan di dalam cuka apel yang bisa memberikan manfaat diantaranya yaitu Pektin, VItamin B1,VItamin B2, Vitamin B6, Biotin, Asam Folat, Asam Pantotenat Niacin, hingga Vitamin C.

photoIlustrasi Cuka Apel - (Freepik)</span

Dengan kandungan tersebut, berikut beberapa manfaat cuka apel untuk kesehatan.

Baca Juga :

1. Dapat  Mengatasi Sakit Tenggorokan

photoIlustrasi Sakit Tenggorokan - (Freepik)</span

Cuka apel dapat menghilangkan kuman dan mencegah infeksi. Ini mengapa, cuka apel bisa memberikan manfaat baik untuk mengatasi sakit tenggorokan yang dialami seseorang. 

Tentu, ketika dikonsumsi secara rutin dapat pula membantu membunuh kuman yang ada di dalam tubuh.

2. Dapat Membantu Menurunkan Berat Badan

photoIlustrasi Membantu Menurunkan Berat Badan - (Pexels.com)</span

Kandungan Asam Asetat dapat berperan mengurangi penyerapan pati dan memperlambat pencernaan. Efek ini menimbulkan sensasi kenyang lebih lama, sehingga mengurangi konsumsi makanan berlebih. 

Cuka apel juga dapat membantu mengurangi Lemak Visceral yang ada di dalam tubuh, dan mengatasi masalah kesehatan lainnya.

3. Meredakan Permasalahan Perut

photoIlustrasi Perut Bermasalah - (iStock)</span

Mencampurkan cuka apel dan air untuk diminum dapat membantu meredakan berbagai masalah perut yang dialami seseorang. Misalnya saja seperti diare atau infeksi bakteri di saluran pencernaan, bisa diatasi dengan meminum campuran ini. 

Hal ini bisa terjadi karena cuka apel memiliki sifat antibiotik, sehingga berperan dalam membunuh bakteri jahat.

4. Membantu Menjaga Kadar Gula Darah

Kandungan Polifenol di dalamnya bisa membantu menjaga kadar gula darah dan insulin pada sekelompok orang yang menderita diabetes tipe 2. 

Kandungan yang sama juga dapat membantu menghentikan kerusakan sel, dan mencegah penyakit seperti kanker.

5. Mengatasi Masalah Bau Mulut

photoIlustrasi Bau Mulut - (Shutterstock)</span

Karena dapat membantu membunuh bakteri jahat di dalam tubuh, maka cuka apel juga dapat membantu kamu menghilangkan bau mulut. 

Bau mulut seringkali disebabkan oleh bakteri yang jumlahnya terlalu banyak. Berkumur atau minum cuka apel sebanyak satu sendok teh bisa membantu menghilangkan keluhan ini.

Itu tadi setidaknya lima manfaat dari cuka apel untuk kesehatan yang jarang diketahui orang.

Semoga bermanfaat, dan selalu terapkan protokol kesehatan ketat agar dapat meminimalisir resiko penyebaran virus.

source: suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Tags :
Berita Terkini
Life20 Mei 2024, 10:00 WIB

10 Cara Menjadikan Bayi Anda Cerdas Sejak Usia Dini Hingga Nanti Dewasa

Cara bayi Anda cerdas sejak usia dini dapat dilakukan dengan beberapa tips ini.
Ilustrasi - Cara bayi Anda cerdas sejak usia dini dapat dilakukan dengan beberapa tips ini. (Sumber : pexels/@Ivan Samkov)
Sehat20 Mei 2024, 09:30 WIB

12 Cara Alami Menyembuhkan Kolesterol dengan Cepat Tanpa Obat

Mengelola dan menurunkan kolesterol secara alami tanpa obat memerlukan perubahan gaya hidup dan pola makan yang konsisten.
Ilustrasi - Dengan menerapkan perubahan gaya hidup sehat secara konsisten, Anda dapat menurunkan kadar kolesterol secara alami dan meningkatkan kesehatan jantung tanpa perlu obat-obatan. (Sumber : Freepik.com/@ rawpixel.com)
Sukabumi20 Mei 2024, 09:11 WIB

Kota Sukabumi Raih Penghargaan Surveilans AFP dan Discarded MR Terbaik Nasional

Kusmana Hartadji mengungkapkan rasa syukur atas penghargaan ini.
Pj Wali Kota Sukabumi Kusmana Hartadji menerima penghargaan kota dengan Kinerja Surveilans AFP dan Discarded MR terbaik kedua tingkat nasional, Minggu, 19 Mei 2024 di Jakarta Pusat. | Foto: Dokpim Kota Sukabumi
Sehat20 Mei 2024, 09:00 WIB

Hilang dan Gak Kambuh Lagi, 10 Cara Alami Mengobati Asam Urat Tanpa Obat

Asam urat dapat dicegah dan diobati dengan cara alami agar tidak kambuh.
Ilustrasi minum air putih - Asam urat dapat dicegah dan diobati dengan cara alami agar tidak kambuh. | (Sumber : Freepik.com)
Inspirasi20 Mei 2024, 08:30 WIB

Loker Purchasing Officer Lulusan S1, Cek Syarat dan Cara Daftarnya!

Loker Purchasing Officer Lulusan S1 ini Dibuka untuk Penempatan di Jakarta Timur.
Ilustrasi. Loker Purchasing Officer Lulusan S1, Cek Syarat dan Cara Daftarnya! (Sumber : Pexels/MikhailNilov)
Life20 Mei 2024, 08:00 WIB

10 Jenis Kebiasaan yang Membuat Anak Malas Beraktivitas, Hindari Segera!

Mengidentifikasi dan mengubah kebiasaan malas dapat membantu anak memulai hari dengan lebih baik dan lebih energik.
Ilustrasi. Malas Beraktivitas. Kebiasaan yang Membuat Anak Malas Beraktivitas. (Sumber : Pixabay/@useatyourface)
Sukabumi20 Mei 2024, 07:40 WIB

Pembangunan Huntap Disetop, Penyintas Tanah Bergerak Ciherang Sukabumi Disodorkan 3 Pilihan

Pembangunan huntap diberhentikan, nasib penyintas tanah bergerak di Dusun Ciherang Nyalindung Sukabumi makin terkatung-katung.
Salah satu rumah atau huntap yang sudah terbangun di di Kampung Baru Cibuluh, Desa Cijangkar, Nyalindung Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Food & Travel20 Mei 2024, 07:00 WIB

Hidup Sehat, 10 Rekomendasi Sarapan Pagi untuk Penderita Asam Urat

Ketahui Apa Saja Rekomendasi Sarapan Pagi untuk Penderita Asam Urat Agar Hidup Sehat. Yuk, Simak!
Ilustrasi. Rekomendasi Sarapan Sehat untuk Penderita Asam Urat (Sumber : Pexels/JaneTranDoan)
Food & Travel20 Mei 2024, 06:00 WIB

Cara Membuat Infused Water Ketumbar untuk Asam Urat, Gampang dan Simpel!

Ketumbar memiliki berbagai manfaat kesehatan, termasuk potensi untuk membantu meredakan gejala asam urat.
Ilustrasi. Cara Membuat Infused Water Ketumbar untuk Asam Urat, Gampang dan Simpel! (Sumber : Instagram/@kantongsayur.idn)
Science20 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 20 Mei 2024, Cek Dulu Langit di Awal Pekan

Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Senin 20 Mei 2024.
Prakiraan cuaca hari ini wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya Senin 20 Mei 2024. (Sumber : Freepik/@wirestock)