Catatan Penting ICLaPH 2021, Konferensi Internasional Bidang Hukum Nusa Putra

Minggu 12 September 2021, 10:21 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Program Studi Hukum Universitas Nusa Putra sukses menggelar konferensi Internasional bertajuk International Conference on Law, Public Policy and Human Rights (ICLaPH) yang pertama pada Kamis, 9 September 2021 lalu. 

Konferensi tersebut dilakukan secara dari dan diikuti ratusan peserta dari berbagai negara seperti Amerika, Malaysia, Australia dan Singapura.

Presiden ICLaPH 2021 Teddy Lesmana mengungkapkan, konferensi internasional ini mengambil tema “Reinventing The Vision Of Law Through Pandemic Era For A Better Future Of Humanity” yang mana diharapkan dengan adanya konferensi ini dapat menghasilkan terobosan-terobosan baru di dunia hukum khususnya di situasi pandemi ini untuk kebaikan umat manusia.

 “Menghadapi situasi pandemi ini, hukum perlu diperkuat dengan visi dan gagasan-gagasan baru agar bisa betul-betul menjadi landasan bagi setiap aturan yang akan mengatur kehidupan manusia supaya lebih baik lagi,” kata Teddy.

photoRektor Universitas Nusa Putra Dr. Kurniawan - (istimewa)</span

Hadir sebagai pembicara kunci (Keynotes Speakers) dalam konferensi tersebut adalah Profesor Irene Calboli seorang ahli di bidang organisasi internasional dan sistem pemerintahan asal Texas A&M University School of Law, Amerika Serikat serta Assoc. Prof. Dr. Harmahinder Singh seorang pakar Hukum bisnis dari Taylor’s University, Malaysia.

Acara dibuka oleh Rektor Universitas Nusa Putra Dr. Kurniawan dan Ketua Program Studi Hukum Rida Ista Sitepu, MH. Dalam sambutannya, Rektor mengatakan bahwa konferensi internasional merupakan suatu tradisi di Universitas Nusa Putra yang bertujuan mempertemukan kaum akademisi dan para praktisi dunia guna membahas berbagai persoalan terkini.

photoPresiden ICLaPH 2021 Teddy Lesmana - (istimewa)</span

Sementara itu, Ketua Prodi Hukum Nusa Putra mengatakan dirinya sangat berterima kasih kepada semua pihak yang telah mendukung suksesnya acara tersebut. Ia mengatakan, acara ini akan digelar kembali pada bulan Juli tahun 2022 mendatang.

“Kita akan kembali menggelar acara ini pada bulan Juli tahun 2022 mendatang, semoga apa yang kami lakukan dapat bermanfaat khususnya bagi perkembangan hukum di Indonesia umumnya di dunia,” katanya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Tags :
Berita Terkini
Science03 Mei 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 3 Mei 2024, Termasuk Sukabumi, Cianjur dan Bogor

Prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat 2 Mei 2024 dimana cuaca berawan berpotensi terjadi di berbagai wilayah termasuk Sukabumi dan sekitarnya.
Ilustrasi. Prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat 2 Mei 2024 dimana cuaca berawan berpotensi terjadi di berbagai wilayah termasuk Sukabumi dan sekitarnya. | Foto: Pixabay
Nasional03 Mei 2024, 01:02 WIB

Jokowi Teken UU Desa Baru, Kades Dapat Uang Pensiun dan Bisa Menjabat Hingga 16 Tahun

Presiden Jokowi menandatangani pengesahan UU Desa baru, Kades dapat uang pensiun hingga jabat 2 periode.
Ilustrasi Kepala Desa atau Kades. | Foto : Sukabumi Update
Jawa Barat03 Mei 2024, 00:01 WIB

Bahas UHC, Sekda Kabupaten Sukabumi Hadiri Monev Implementasi JKN

Sekda Kabupaten Sukabumi Ade Suryaman hadiri acara monev Implementasi Inpres Nomor 1 Tahun 2022 tentang Optimalisasi Pelaksanaan Program JKN di Bandung.
Sekda Kabupaten Sukabumi didampingi perangkat daerah hadiri acara monev implementasi inpres terkait JKN di Bandung. (Sumber : Dokpim Pemkab Sukabumi)
Sukabumi02 Mei 2024, 22:39 WIB

Longsor di Parungkuda Sukabumi, Akses Jalan Desa Langensari Tertutup Dapuran Bambu

Akses jalan Desa Langensari Parungkuda Sukabumi tertutup longsor dapuran bambu.
P2BK bersama sejumlah relawan tengah melakukan penanganan longsor dapuran bambu yang menutup badan jalan di Kampung Sindangsari RT 1/2, Desa Langensari, Parungkuda Sukabumi, Kamis (2/5/2024). (Sumber : Istimewa)
Opini02 Mei 2024, 22:12 WIB

Mengarahkan Kompas Pendidikan: Sebuah Renungan di Hari Pendidikan Nasional

Sistem pendidikan harus menyediakan ruang yang cukup untuk pembelajaran empati, kejujuran, dan keberanian moral.
Ilustrasi. Seputar Hardiknas 2024 | Foto: Pixabay/sasint
Keuangan02 Mei 2024, 21:56 WIB

Masih Dibuka, Pendaftar Tahara di BPR Cicurug Sukabumi Diprediksi Terus Meningkat

Pendaftaran calon nasabah Tabungan Hari Raya (Tahara) Perumda BPR Sukabumi cabang Cicurug masih dibuka hingga 8 Mei 2024.
Kepala Pemasaran BPR Sukabumi Cabang Cicurug, Jujun Junaedi. (Sumber : SU/Ibnu)
Opini02 Mei 2024, 21:33 WIB

Menjadi Pembaca Kritis: Memilah Informasi di Era Media Baru

Pembaca kritis tidak hanya menerima informasi mentah-mentah, tertapi mampu memahami konteks informasi, menganalisis isi dan sumbernya, serta mengevaluasi kebenarannya.
Ilustrasi memilah informasi di zaman hadirnya media baru. (Sumber : Istimewa)
Sukabumi02 Mei 2024, 21:17 WIB

Pengantar ke Neraka! Bank Emok-Rentenir Dilarang Keras Masuk Kutamara Sukabumi

Spanduk tolak rentenir dan bank emok terbentang di Kampung Kutamara Surade Sukabumi. Praktik riba disebut sudah rusak rumah tangga dan pengantar ke neraka.
Spanduk penolakan hadirnya praktik riba akibat rentenir hingga bank emok yang dipasang ormas Gempa di Kampung Kutamara Surade Sukabumi. (Sumber : Istimewa)
Bola02 Mei 2024, 21:00 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Irak di Perebutan Tempat ke-3 Piala Asia U-23 2024

Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Irak U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya.
Bagi kamu yang ingin menyaksikan pertandingan Liga 1 2023/2024 antara Timnas Indonesia U-23 vs Irak U-23 berikut kami sediakan layanan live streamingnya. (Sumber : Instagram/@jagad_stadium/Ist).
Sehat02 Mei 2024, 20:30 WIB

Sulit Tidur dan Sangat Mengganggu! 4 Cara Mengobati Sakit Asam Urat di Malam Hari

Ada beberapa cara mengobati sakit asam urat di malam hari.
Ilustrasi - Ada beberapa cara mengobati sakit asam urat di malam hari. (Sumber : Freepik.com/DC Studio).