Warga Sukabumi Minta Sandiaga Uno Maju Calon Presiden

Minggu 05 September 2021, 02:00 WIB
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno saat mencoba panahan tradisional di Desa Wisata Cisande Sukabumi. Disini Sandi diminta jadi calon Presiden

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno saat mencoba panahan tradisional di Desa Wisata Cisande Sukabumi. Disini Sandi diminta jadi calon Presiden

SUKABUMIUPDATE.com - Ada saja kejutan warga Sukabumi untuk para pejabat di Indonesia. Saat berkunjung ke perkampungan padat di Desa Wisata Cisande, Cicantayan Kabupaten Sukabumi Jawa Barat, Minggu, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno, tiba tiba diteriaki emak-emak pakai daster untuk jadi calon Presiden.

Saat menuju spot Desa Wisata di Cisande dengan berjalan kaki menyusuri Jalan setapak di perkampungan, warga desa beberapa emak-emak atau ibu-ibu tak mampu menahan keinginannya untuk mendekati Sandiaga. Spontan keluar rumah ketika sang menteri dan rombongan melintas. 

Dengan bahasa sunda, seorang ibu langsung mendekati Menteri Sandiaga. 

"Bapak, Bapak, Bapak, Urang Nuju sulit, Bapak Janten  Bae, Mugi-mugi bapak janten presiden, nasib urang berobah Artinya Bapak, kami sekarang sedang sulit, semoga Bapak jadi Presiden nanti nasib kami berubah," ujar Emi Warga kampung Karadenan, Desa Cisande, Kecamatan Cicantayan, Kabupaten Sukabumi. 

photo Saat Ibu Emi antusias menyambut Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno di dekat rumahnya di Cisande Sukabumi - (istimewa)</span

Sandiaga hadir dalam rangka Program Anugerah Desa Wisata Indonesia atau ADWI 2021. Program ini upaya mendorong kebangkitan Ekonomi desa, Karena Dana Desa setiap tahun diberikan kepada 83.000 desa di seluruh indonesia rata rata Rp800 juta setiap desa. 

Ribuan warga Desa Berkumpul menyambut kedatangan Sandiaga Uno. Kabupaten Sukabumi sendiri sudah menuju zona hijau dari zona kuning.  Sepanjang menyusuri gang sempit dan jalan setapak emak emak terus mengeluhkan Sandiaga Uno. 

Baca Juga :

Termasuk kalangan anak anak kaum muda. Tak kalah semangat menyambut dan teriak-teriak Sandi Presiden Sandi Presiden, Sandi Presiden. Dari balik masker anak anak tersebut terlihat gembira dan riang walaupun tidak dapat memeluk sang menteri karena tetap harus jaga jarak.

Uniknya dalam Penyambutan Sandiaga Uno ditampilkan Group Marching Band Oma oma opa opa (Kaum Ibu ibu tua dan Papa papa tua).

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Jawa Barat29 Maret 2024, 17:02 WIB

KA Pangrango Sukabumi Terlambat 3 Jam Imbas Mogok, KAI Minta Maaf

PT KAI Daop 1 Jakarta menyampaikan permohonan maaf atas gangguan teknis yang dialami KA Pangrango Sukabumi di Stasiun Maseng, Jumat (29/3/2024).
Ilustrasi. KA Pangrango relasi Sukabumi-Bogor. (Sumber Foto: Unplash/Haidan)
Musik29 Maret 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Obsessed Olivia Rodrigo yang Viral

Inilah Lirik dan Terjemahan Lagu Obsessed Olivia Rodrigo yang Viral di TikTok dan YouTube Music. Sudah Dengar?
Official Music Video Lagu Obsessed Olivia Rodrigo. Sumber: YouTube/Olivia Rodrigo
Gadget29 Maret 2024, 16:30 WIB

Waspada! Ini 6 Cara Melindungi HP Agar Tidak Disadap Hacker

Pengguna HP harus melindungi keamanannya agar tidak disadap orang lain. Hal ini penting menjaga data pribadi dan akses rahasia dari kejahatan siber.
Ilustrasi. Cara melindungi HP dari penyadapan. Sumber Foto : Pexels/Castorly Stock
Sehat29 Maret 2024, 16:15 WIB

Ingin Menikmati Infused Water Tapi Takut Asam Lambung Naik, Coba 6 Bahan Ini

Berikut ini beberapa bahan infused water yang cocok untuk penderita asam lambung
Ingin Menikmati Infused Water Tapi Takut Asam Lambung Naik, Coba 6 Bahan Ini (Sumber : Freepik/KamranAydinov)
Sehat29 Maret 2024, 16:00 WIB

6 Makanan Tinggi Gula yang Bisa Menyebabkan Diabetes

Mengurangi atau menghindari makanan tinggi gula dapat membantu menjaga kadar gula darah tetap stabil dan mengurangi risiko terkena diabetes.
Ilustrasi. Kue Kering. Contoh Makanan Tinggi Gula yang Bisa Menyebabkan Diabetes (Sumber : Freepik/ikarahma)
Kecantikan29 Maret 2024, 15:30 WIB

4 Rekomendasi Warna Rambut yang Cocok untuk Orang Berkulit Putih

Artikel ini akan membahas rekomendasi warna rambut yang cocok untuk kulit putih, serta memberikan saran umum tentang cara memilih warna rambut yang tepat untuk Anda.
Ilustrasi. Ilustrasi. Rekomendasi Warna Rambut yang Cocok untuk Orang Berkulit Putih. Foto: Dok/SU (pixabay.com)
Bola29 Maret 2024, 15:15 WIB

Prediksi Barito Putera vs PSIS Semarang di Liga 1: H2H, Skor dan Live Streaming

Laga Barito Putera vs PSIS Semarang di pekan ke-30 Liga 1 akan menjadi salah satu laga menarik yang akan menghibur penggemar sepak bola di Indonesia
Laga Barito Putera vs PSIS Semarang di pekan ke-30 Liga 1 akan menjadi salah satu laga menarik yang akan menghibur penggemar sepak bola di Indonesia  (Sumber : jatengprov.go.id)
Life29 Maret 2024, 15:02 WIB

Hati-hati Ya! 7 Hal Kecil Ini Bisa Membuat Kamu Semakin Boros

Dengan pemahaman yang lebih baik tentang pola-pola pengeluaran yang berpotensi merugikan, pembaca diharapkan dapat mengambil langkah-langkah yang lebih bijaksana dalam mengelola keuangan pribadi mereka
Ilustrasi - Hal-hal Kecil yang Bisa Membuat Kamu Semakin Boros (Sumber : pixabay/@savemoney)
Inspirasi29 Maret 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Lulusan SMA di Jawa Barat, Penempatan Wilayah Karawang

Berikut Informasi Lowongan Kerja Lulusan SMA di Jawa Barat untuk Penempatan Wilayah Karawang. Jobseeker Simak Syaratnya!
Ilustrasi. wawancara kerja. | Lowongan Kerja Lulusan SMA di Jawa Barat, Penempatan Wilayah Karawang (Sumber : Freepik.com)
Kecantikan29 Maret 2024, 14:45 WIB

8 Cara Agar Terlihat Awet Muda Anti Mainstream, Yuk Dicoba!

Wajah adalah salah satu bagian tubuh yang paling terlihat dan sering kali menjadi cerminan dari kesehatan dan kesejahteraan kita
Ilustrasi - 8 Cara Agar Terlihat Awet Muda Anti Mainstream, Yuk Dicoba! (Sumber : pixabay/@beauty)