Fahmi: Kawasan Kumuh di Kota Sukabumi Tersisa 8 Hektar

Senin 08 Agustus 2022, 13:45 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi menyatakan pembangunan skala kota dan skala wilayah di Kota Sukabumi terus dikerjakan. Menurut dia, untuk skala kota diantaranya pembangunan alun-alun dan Lapang Merdeka, sedangkan untuk skala wilayah yaitu menuntaskan persoalan kawasan kumuh. 

''Alhamdulillah meski terdampak pandemi, pembangunan skala kota dan skala wilayah terus dikerjakan,'' ujar Fahmi dalam kegiatan launching Program Pemberdayaan Rukun Warga (P2RW) dan Kick Off Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN) Kecamatan Citamiang, di GOR SMAN 1 Kota Sukabumi, Sabtu, 6 Agustus 2022. 

Menurut dia, pada skala kota menuntaskan Alun-alun dan Lapang Merdeka yang kini jadi ikon kota. Selanjutnya pembangunan Pasar Pelita yang tuntas dan penataan PKL di sejumlah ruas jalan yang dampaknya memberikan kenyamanan. 

Sementara penataan skala wilayah dilakukan salah satunya kawasan kumuh berkurang dari 139 hektare tersisa 8 hektare dan diharapkan di akhir 2022 kawasan kumuh hilang. “Bersyukur P2RW memiliki peran paling besar menekan kekumuhan di sebuah wilayah,'' kata Fahmi. 

Pembangunan P2RW yang dilakukan diantaranya jalan setapak, irigasi, MCK, dan lain sebagainya. 

Fahmi berpesan P2RW bukan hanya keingiinan ketua RW melainkan hasil rembug warga. Terutama melibatkan Lembaga Kemasyarakatan Kelurahan (LKK) baik RT, RW, LPM, posyandu, karang taruna, dan PKK. 

Fahmi mengatakan, intinya pembangunan harus direncanakan dan dikendalikan. 

Di sisi lain, mulai tanggal 1 Agustus 2022 serentak dilakukan pemberian vitamin A dan penimbangan (Abang) Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN). Hal ini untuk mewujudkan ciri anak Jabar yang dipersiapkan termasuk otak cerdas, fisik kuat, akhlak paripurna dan ibadah kuat.

Sementara itu, selain Wali Kota, hadir dalam kegiatan launching P2RW dan Kick Off BIAN yaitu Ketua Tim Penggerak PKK Kota Sukabumi Fitri Hayati Fahmi, Camat Citamiang Fajar Rajasa, Asda Bidang Perekonomian dan Pembangunan Pemkot Sukabumi Beni Haerani.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Berita Terkini
Life05 Mei 2024, 22:08 WIB

Tindak Lanjuti Perilaku Buruk, 7 Cara Terbaik untuk Melakukan Time-Out Pada Balita

Dengan konsistensi dan penegakan aturan yang tenang, kerja keras Anda dalam menerapkan time-out yang besar kemungkinan akan menghasilkan hasil berupa lebih banyak perilaku yang baik.
Ilustrasi cara melakukan time-out pada balita. | Sumber Foto : pexels.com/@Arina Krasnikova
Sukabumi05 Mei 2024, 21:12 WIB

Diperbaiki Swadaya, Rumah Lansia di Surade Sukabumi Terdampak Gempa Garut Mulai Dipugar

Rumah Lansia di Surade Sukabumi terdampak Gempa M6,2 Garut diperbaiki secara swadaya.
Terdampak gempa M6,2 di laut Garut, Rumah Maemunah Warga Surade Sukabumi mulai diperbaiki secara swadaya, Minggu (5/5/2024). (Sumber : SU/Ragil)
Sehat05 Mei 2024, 21:00 WIB

2 Cara Menghilangkan Rasa Sakit Asam Urat dalam Waktu 10 Menit

Pengobatan rumahan terbaik untuk meringankan rasa sakit akibat asam urat dalam 10 menit atau kurang.
Ilustrasi - Pengobatan rumahan terbaik untuk meringankan rasa sakit akibat asam urat  dalam 10 menit atau kurang. (Sumber : Freepik.com/@Drazen Zigic)
Sukabumi05 Mei 2024, 20:30 WIB

Pria Lajang di Cibadak Sukabumi Tewas Tergantung, Ditemukan oleh Sang Kakak

Berikut kronologi seorang pria lajang di Cibadak Sukabumi ditemukan tewas tergantung oleh sang kakak di dalam rumahnya.
Ilustrasi. Pria lajang di Cibadak Sukabumi ditemukan tewas tergantung di dalam rumah. Diduga depresi. | Sumber Foto: Istimewa
Motor05 Mei 2024, 20:00 WIB

Ganti Oli Teratur! 5 Cara Merawat Motor Injeksi Agar Awet dan Tetap Prima

Dengan mengikuti panduan ini, Anda dapat menjaga motor injeksi Anda agar tetap awet dan performanya optimal.
Ilustrasi. Kendaraan roda dua. Dengan mengikuti panduan ini, Anda dapat menjaga motor injeksi Anda agar tetap awet dan performanya optimal. Sumber foto : Pexels/Quang Nguyen Vinh
Sukabumi05 Mei 2024, 19:42 WIB

Warga Keluhkan Bau Menyengat Sampah, Menumpuk di Belakang Pasar Surade Sukabumi

Warga keluhkan bau menyengat dari tumpukan sampah di belakang Pasar Surade Sukabumi.
Kondisi tumpukan sampah di belakang Pasar Surade, Kampung Cihideung, Surade Sukabumi. (Sumber : SU/Ragil Gilang)
Life05 Mei 2024, 19:30 WIB

Bunda Harus Tahu, Usia yang Tepat dan Kapan Menggunakan Teknik Disiplin Time-Out untuk Anak

Saat menggunakan Time-out, perhatikan baik-baik reaksi anak dan ikuti observasi Anda tentang cara terbaik memanfaatkan.
Ilustrasi - Saat menggunakan Time-out, perhatikan baik-baik reaksi anak dan ikuti observasi Anda tentang cara terbaik memanfaatkan. (Sumber : pexels.com/@Alexander Dummer).
Sehat05 Mei 2024, 19:00 WIB

Terselip di Balik Lemak! 7 Penyebab Kolesterol Tinggi yang Harus Anda Ketahui

Kolesterol diam-diam berbahaya, dan Anda harus mengetahui apa saja penyebabnya.
Ilustrasi - Kolesterol diam-diam berbahaya, dan Anda harus mengetahui apa saja penyebabnya. (Sumber : Freepik.com/jcomp).
Life05 Mei 2024, 18:30 WIB

Konsistensi Adalah Kuncinya, 5 Teknik dan Ide Disiplin Anak yang Bisa Bunda Terapkan

Ada berbagai teknik disiplin tentang yang bisa Anda terapkan pada anak yang dimana hal ini dapat berdampak positif.
Ilustrasi - Ada berbagai teknik disiplin tentang yang bisa Anda terapkan pada anak yang dimana hal ini dapat berdampak positif. (Sumber : pexels.com/@PNW Production).
Life05 Mei 2024, 18:00 WIB

Amalan dan Doa yang Dianjurkan Sebelum Menunaikan Ibadah Haji, Jemaah Harus Tahu!

Ada beberapa amalan dan doa yang dianjurkan dikerjakan oleh jemaah haji sebelum berangkat ke tanah suci.
Ilustrasi - Ada beberapa amalan dan doa yang dianjurkan dikerjakan oleh jemaah haji sebelum berangkat ke tanah suci. | (Sumber : kemenag.go.id)