Review Moisturizer Wardah Perfect Bright Oil Control, Bagus Buat Kulit Berminyak?

Minggu 14 Mei 2023, 14:00 WIB
Review Moisturizer Wardah Perfect Bright Oil Control, Bagus Buat Kulit Berminyak? (Sumber : Istimewa)

Review Moisturizer Wardah Perfect Bright Oil Control, Bagus Buat Kulit Berminyak? (Sumber : Istimewa)

SUKABUMIUPDATE.com - Moisturizer Wardah Perfect Bright menjadi salah satu pelembab yang cukup diminati banyak orang.

Hal tersebut karena, harganya yang super tenagaku bahkan dijual di minimarket yang biasa kamu datangi.

Moisturizer Wardah Perfect Bright ini memiliki tiga jenis varian, diantaranya yaitu smooth glow moisturizer dan oil control moisturizer yang digunakan untuk pagi hari, serta untuk malam hari yaitu night glow moisturizer.

Baca Juga: Review Moisturizer Wardah Perfect Bright, Harga Cuma Rp 20 Ribuan! Bagus?

Nah disini kami akan membahas salah satu varian tersebut yaitu, Moisturizer Wardah Perfect Bright Oil Control, apakah benar-benar bagus untuk kulit berminyak?

Simak yuk review Moisturizer Wardah Perfect Bright Oil Control di bawah ini seperti merangkum dari kanal YouTube  Beauty Vlogger, Adzillanie Izzati

1. Kandungan Moisturizer Wardah Perfect Bright Oil Control

Review Moisturizer Wardah Perfect Bright Oil Control, Bagus Buat Kulit Berminyak?

  • SPF 30 PA+++
    Kandungan tersebut membuat moisturizer yang satu ini hanya bisa dipakai pagi hari saja, dan kamu masih wajib menggunakan sunscreen.
  • 4x Bright Berries
    Yaitu kombinasi empat macam beri yang kaya akan vitamin untuk membantu mencerahkan, menutrisi, serta meratakan warna kulit wajah.
  • Zinc (Oil Control Technology)
    Dapat menjaga kulit bebas kilap hingga 12 jam
  • Clair Blanche™
    Kandungan ini dapat yang mencerahkan dengan lebih optimal
  • Low Boost Technology
    Kandungan yang satu ini dapat melembakan serta menghaluskan tekstur kulit wajah.
  • Niacinamide
    Kandungan ini berfungsi untuk meratakan warna kulit dan mencerahkan kulit wajah yang super kusam.
  • Clairblance II
    Kandungan yang satu ini berfungsi untuk membuat kulit wajah tampak lebih cerah.

2. Klaim Moisturizer Wardah Perfect Bright Oil Control 

Nah untuk kamu yang memiliki kulit wajah berminyak artinya kamu harus menggunakan oil control moisturizer karena mengandung zinc gluconate yang bisa mengontrol minyak berlebih.

3. Tekstur Moisturizer Wardah Perfect Bright Oil Control 

Teksturnya creamy, mudah di blend, dan finishingnya matte, sehingga cocok jenis kulit berminyak atau kombinasi. 

Selain itu, oil control moisturizer ini juga memiliki efek tone up yang dapat membuat kulit tampak lebih cerah.

4. Harga Moisturizer Wardah Perfect Bright Oil Control 

Moisturizer ini dapat kamu temukan di mini market atau super maret terdekat dengan harga kurang dari Rp 30 ribu lho.

Kesimpulan

Dengan harga tidak mengocek isi kantong, moisturizer Wardah Perfect Bright Oil Control ini bisa kamu jadikan pilihan untuk dipakai sehari-hari.

Bahkan beauty vlogger Adzillanie Izzati memberikan rating 4,5/5 untuk produk skincare yang satu ini.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Life29 April 2024, 22:45 WIB

6 Cara agar Anak Tidak Kecanduan Main HP Setiap Waktu, Ini Solusinya

Mencegah anak agar tidak kecanduan bermain HP sangat penting bagi pertumbuhan dan perkembangannya. Orang tua harus paham cara mencegahnya.
Ilustrasi. Cara mencegah anak tidak kecanduan main HP. | Sumber foto : Pexels/Liliana Drew
Sukabumi29 April 2024, 22:40 WIB

Rumah Rusak Terdampak Gempa Garut di Surade Sukabumi Akan Diperbaiki Swadaya

Pemerintah Kelurahan Surade, Sukabumi akan memperbaiki rumah semi permanen ukuran 6 x 4 meter, milik Maemunah (74 tahun) seorang jompo, warga Kampung Cibarehong RT 13 /13 yang mengalami rusak berat terdampak getaran gempa Garut
Kondisi rumah Maemunah Warga Kelurahan / Kecamatan Surade yang rusak terdampak gempa Garut | Foto : Ragil Gilang
Life29 April 2024, 22:19 WIB

Jangan Gunakan Ancaman Bund! Begini 9 Cara Mengatasi Perilaku Balita yang Agresif

Perilaku agresif adalah hal yang normal ketika balita belajar tentang pengendalian diri dan pengaturan emosi. Penting untuk memberikan respons yang tenang dan konsisten.
Ilustrasi mengatasi perilaku balita agresif / Sumber Foto: pexels.com/@Yan Krukau
Sukabumi Memilih29 April 2024, 22:17 WIB

Omesh Masuk Wacana Usungan Gerindra di Pilkada Sukabumi, Bagaimana dengan Yudha?

Aktor dan komedian Indonesia kelahiran Sukabumi, Ananda Omesh diakui masuk dalam wacana bursa Pilkada Sukabumi dari Partai Gerindra.
Ananda Omesh dan Yudha Sukmagara | Foto : Sukabumi update
Keuangan29 April 2024, 21:32 WIB

6 Cara Melatih Anak Pandai Mengelola Uang Sejak Dini, Ikuti Langkah Ini

Mengajarkan anak pandai mengelola uang sangat berguna untuk masa depannya. Hal ini membantunya dewasa dalam memili uang.
Ilustrasi. Cara mengajari anak mengelola uang. | Sumber foto : Pexels/cottonbro studio
Sehat29 April 2024, 21:00 WIB

Hidup Sehat Bebas Asam Urat: Rekomendasi Makanan Sehat dan Pantangan yang Perlu Diketahui

Bagi penderita asam urat, ada sejumlah makanan yang dipantang dan beberapa diantaranya di rekomendasikan.
Ilustrasi daging merah - Bagi penderita asam urat, ada sejumlah makanan yang dipantang dan beberapa diantaranya di rekomendasikan. (Sumber : pexels.com/@Eduardo Krajan)
Life29 April 2024, 20:53 WIB

Bisa Berasal Dari Kemarahan, Ini 3 Penyebab Agresi Pada Balita

Ingin tahu mengapa balita Anda begitu marah dan agresif? Pelajari lebih lanjut tentang agresi balita, dan kapan harus khawatir.
Ilustrasi agresi pada balita / Sumber Foto: Freepik/@stocking
Life29 April 2024, 20:48 WIB

6 Cara Mendidik Anak Agar Jadi Orang Disiplin Seumur Hidupnya

Melatih anak agar menjadi orang disiplin tentu sangat diidamkan semua orang tua. Oleh sebabnya, perlu dilakukan beberapa langkah mewujudkannya.
Ilustrasi. Cara melatih anak menjadi orang disiplin. | Sumber foto : Pexels/Gustavo Fring
Bola29 April 2024, 20:30 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia hari ini akan menghadapi Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024.
Timnas Indonesia hari ini akan menghadapi Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23 2024. (Sumber : Instagram/@jagad_stadium/Ist).
Sukabumi29 April 2024, 20:29 WIB

Dibiayai Donatur, Siswa MI Gelarsari Sukabumi Setiap Hari Dapat Makan Siang Gratis

Kepala Sekolah (Kepsek) MI Gelarsari, Solahhudin Sanusi mengatakan program makan siang gratis tersebut merupakan bantuan dari lembaga swasta Indonesia Food Security Review (IFSR) yang berlokasi di Jakarta.
Para siswa MI Gelarsari Bantargadung Sukabumi saat menikmati makan siang gratis program lembaga swasta | Foto : Ilyas Sanubari