Daftar Top 10 Daerah Paling Jarang Liburan di Jawa Barat, Sukabumi Ke Berapa?

Selasa 20 Desember 2022, 15:15 WIB
Obyek Wisata Sukabumi Pantai Ujung Genteng | Foto : via pesisir.net

Obyek Wisata Sukabumi Pantai Ujung Genteng | Foto : via pesisir.net

SUKABUMIUPDATE.com - Sukabumi termasuk salah satu daerah di Jawa Barat yang kerap menjadi tujuan destinasi wisata.

Apalagi, Libur Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 (Nataru 2022/2023) akan segera berlangsung.

Pantai, Gunung, Bukit, Camping, Curug hingga wahana kolam renang semua lengkap ada di Kota Mochi ini! Tak heran pengunjung selalu memadati lokasi wisata Sukabumi ketika musim liburan tiba.

Berbicara tentang liburan dan obyek wisata, Badan Pusat Statistik merilis Jumlah Kunjungan Wisatawan ke Obyek Wisata menurut Kabupaten/Kota di Provinsi Jawa Barat pada tahun 2020.

Berdasarkan analisis redaksi sukabumiupdate.com, ada 10 Daerah Paling Jarang Liburan alias Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik Rendah di Jawa Barat!

Baca Juga: Inflasi Kota Sukabumi Meningkat, Transportasi Masuk Top 3 Pengeluaran Tertinggi

Berikut daftar lengkapnya:

1. Kota Banjar

Urutan pertama Daftar Top 10 Daerah Paling Jarang Liburan atau Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik Rendah di Jawa Barat disandang oleh Kota Banjar.

Menurut Data BPS 2020, Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik di Kota Banjar tercatat hanya sebanyak 9.832 pengunjung per tahun.

2. Bogor

Urutan kedua Daftar Top 10 Daerah Paling Jarang Liburan atau Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik Rendah di Jawa Barat diraih oleh Bogor.

Catatan BPS menunjukkan Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik yakni sebanyak 28.376 per tahun 2020.

3. Kota Tasikmalaya

Selanjutnya, Daftar Top 10 Daerah Paling Jarang Liburan atau Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik Rendah di Jawa Barat yaitu Kota Tasikmalaya.

Data BPS menyebut Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik di Kota Tasikmalaya pada tahun 2020 tercatat sebanyak 32.860 pengunjung per tahun.

4. Kota Bekasi

Posisi ke empat, Daftar Top 10 Daerah Paling Jarang Liburan atau Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik Rendah di Jawa Barat adalah Kota Bekasi.

Menurut BPS Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik di Kota Bekasi ini sebanyak 42.065 pengunjung pada tahun 2020.

5. Kota Cimahi

Daftar kelima dari Top 10 Daerah Paling Jarang Liburan atau Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik Rendah di Jawa Barat adalah Kota Cimahi.

Catatan BPS menyebutkan Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik di Kota Cimahi pada tahun 2020 yakni sejumlah 48.148 pengunjung.

Baca Juga: Daftar Top 5 Kabupaten/Kota Paling Hemat di Jawa Barat, Sukabumi Nomor Berapa?

6. Kota Sukabumi

Wow! Sukabumi ada di posisi ke enam dari Top 10 Daerah Paling Jarang Liburan atau Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik Rendah di Jawa Barat.

Berdasarkan Data BPS, Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik di Kota Sukabumi pada tahun 2020 tercatat sebanyak 107.386 pengunjung per tahun.

7. Bekasi

Posisi ketujuh dari Top 10 Daerah Paling Jarang Liburan atau Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik Rendah di Jawa Barat adalah Bekasi.

Catatan BPS tahun 2020 menyebut Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik di Bekasi yakni sejumlah 127.500 pengunjung.

8. Indramayu

Daftar Top 10 Daerah Paling Jarang Liburan atau Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik Rendah posisi ke delapan di Jawa Barat yaitu Indramayu.

Data BPS menyebut Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik di Indramayu pada tahun 2020 tercatat sebanyak 210.344 pengunjung.

9. Kota Depok

Di urutan kesembilan Daftar Top 10 Daerah Paling Jarang Liburan atau Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik Rendah di Jawa Barat adalah Kota Depok.

Menurut BPS Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik di Kota Depok ini sebanyak 215.411 pengunjung pada tahun 2020.

10. Sumedang

Terakhir, Daftar Top 10 Daerah Paling Jarang Liburan atau Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik Rendah di Jawa Barat disabet oleh Sumedang.

Menurut Data BPS 2020, Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik di Sumedang tercatat sejumlah 248.080 pengunjung per tahun.

Baca Juga: Sisi Gelap Jawa Barat: 3 Daerah Ini Paling Miskin! Bagaimana Sukabumi?

Daftar Top 10 Daerah Paling Jarang Liburan atau Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik Rendah di Jawa Barat ini hanya menyebut Kota Sukabumi saja.

Diketahui, untuk wilayah Kabupaten Sukabumi berada di urutan ke-17 sebagai Daerah Paling Jarang Liburan di Jawa Barat atau Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik Rendah.

Atau dalam kata lain, Kabupaten Sukabumi ini justru berada di urutan ke-12 sebagai Daerah Paling Senang Liburan di Jawa Barat atau Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik Tinggi.

Menurut Catatan BPS, angka Jumlah Kunjungan Wisatawan Domestik Kabupaten Sukabumi ini melampaui Kota Sukabumi, yakni sebesar 738.782 pengunjung per tahun.

Selain itu, untuk Provinsi Jawa Barat sendiri, Jumlah Kunjungan Wisatawan ke Obyek Wisata yakni sebanyak 22.262.216 pengunjung per tahun 2020.

Sumber : bps.go.id

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita

Arus Kendaraan Wisatawan Mulai Serbu Sukabumi

Minggu 25 Desember 2016, 04:32 WIB
Arus Kendaraan Wisatawan Mulai Serbu Sukabumi
Berita Terkini
Motor25 April 2024, 11:00 WIB

8 Dampak yang Terjadi Apabila Motor Jarang Dipanaskan, Yuk Kenali!

Jarang memanaskan motor dapat menimbulkan beberapa dampak negatif.
Jarang memanaskan motor  dapat menimbulkan beberapa dampak negatif. | (Sumber : Freepik.com/@ pressfoto)
Science25 April 2024, 05:00 WIB

Prakiraan Cuaca Jawa Barat 25 April 2024, Pagi Cerah Berawan dan Siang Potensi Hujan

Cuaca Sukabumi dan sekitarnya pada 25 April 2024, berpotensi pagi cerah dan hujan siang hari di semua wilayah Jawa Barat.
Ilustrasi - Cuaca Sukabumi dan sekitarnya pada 25 April 2024, berpotensi pagi cerah dan hujan siang hari di semua wilayah Jawa Barat. (Sumber : Freepik)
Sukabumi Memilih25 April 2024, 00:04 WIB

Ditutup 25 April, DPC Demokrat Jaring 7 Bacalon Bupati/Wakil Bupati Sukabumi

Tercatat sebanayk tujuh orang yang menyatakan akan maju menjadi calon bupati / wakil bupati Sukabumi yang akan maju melalui partai demokrat
Bambang Topan Firmasyah bakal calon wakil Bupati di Pilkada 2024 saat mendaftar di Kantor DPC Partai Demokrat Kabupaten Sukabumi | Foto : Ilyas Supendi
Sukabumi24 April 2024, 23:27 WIB

Dinas PU Perbaiki Titik Kerusakan di Jalan Ahmad Yani Palabuhanratu Sukabumi

Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Sukabumi melakukan perbaikan jalan rusak yang sempat menjadi keluhan warga di ruas Jalan Jendral Ahmad Yani, Kelurahan Palabuhanratu, Kecamatan Palabuhanratu.
Petugas Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Sukabumi perbaiki jalan Jendral Ahmad Yani di Palabuhanratu | Foto : Ilyas Supendi
Sukabumi24 April 2024, 22:55 WIB

Pelaksanaan PSAJ Tingkat SMP di Kabupaten Sukabumi Diikuti 25.576 Siswa

Pelaksanaan ujian sekolah kini berganti nama menjadi Penilaian Sumatif Akhir Jenjang (PSAJ).
Siswa SMPN 1 Bojonggenteng Kabupaten Sukabumi saat mengikuti Penilauan Sumatif Akhir Jenjang atau PSAJ | Foto : Ibnu Sanubari
Sukabumi24 April 2024, 22:03 WIB

Pengelola Parkir Pasar Surade Sukabumi Anggap Keluhan Pengunjung Bahan Evaluasi

Pengelola parkir di Pasar Surade Kabupaten Sukabumi memberikan tanggapan terkait keluhan pengunjung soal tata cara memungut uang parkir yang dilakukan oleh petugas.
Kondisi pasar Surade Sukabumi pada, Rabu (24/4/2025) | Foto : Ragil Gilang
Sukabumi24 April 2024, 21:13 WIB

Pria Paruh Baya Tewas Tergantung di Bojonggenteng Sukabumi Tinggalkan Secarik Surat

Belum diketahui motif bunuh diri yang dilakukan pria paruh baya di Bojonggenteng Sukabumi tersebut.
(Foto Ilustrasi) Pria paruh baya ditemukan tewas tergantung di Bojonggenteng Sukabumi. | Foto: Istimewa
Sehat24 April 2024, 21:00 WIB

Kaya Vitamin C, Inilah 10 Manfaat Buah Jeruk Bali untuk Kesehatan

Jeruk Bali mengandung vitamin C yang tinggi, yang penting untuk menjaga sistem kekebalan tubuh, membantu penyembuhan luka, dan melindungi sel-sel dari kerusakan akibat radikal bebas.
Manfaat Buah Jeruk Bali untuk Kesehatan. Foto: Instagram/@uyah_oyok
Life24 April 2024, 20:40 WIB

Mengejutkan, Ini 10 Alasan Mengapa Anak Berperilaku Buruk dan Cara Menanganinya

Anak-anak umumnya akan menunjukkan perasaan dan keinginan mereka dalam bentuk perilaku yang belum mampu diutarakan dengan beberapa alasan yang mengejutkan.
Ilustrasi anak berperilaku buruk. (Sumber : Freepik)
Sukabumi24 April 2024, 20:30 WIB

Bupati Sukabumi Antarkan 150 Penerima Beasiswa Bupati Tahun 2024 ke Universitas Nusa Putra

Sebanyak 150 penerima beasiswa Bupati Sukabumi tahun 2024 di Universitas Nusa Putra tersebut merupakan hasil seleksi dari ribuan peserta.
Bupati Sukabumi Marwan Hamami, Civitas Akademika Universitas Nusa Putra dan 150 penerima beasiswa tahun 2024. (Sumber : Istimewa)