Wisatawan Banjiri Acara Seren Taun Kampung Adat Kasepuhan Cipta Mulya

Minggu 16 September 2018, 11:25 WIB

SUKABUMIUPDATE.com - Masyarakat dan wisatawan antusias menyaksikan acara puncak ritual tradisi Seren Taun kampung adat Kasepuhan Cipta Mulya ke-640, Minggu (16/9/2018).

Acara ritual Kampung adat yang ada di Desa Sirnaresmi, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi, memang erat dengan adat istiadat dan menjunjung nilai kelestarian budaya sehingga menjadi magnet tersendiri untuk wisatawan.

Nampak ribuan pengunjung memadati lapangan halaman rumah gede kampung adat kasepuhan Cipta Mulya. Diantaranya ketika prosesi ngampih pare ka leuit Si Jimat.

BACA JUGA: Kampung Adat Kasepuhan Cipta Mulya Cisolok Sukabumi Gelar Seren Taun ke-640

Mereka yang datang bukan hanya dari Sukabumi tapi luar daerah diantaranya Yulita Pratiwi (22 tahun) asal Yogyakarta. Di sengaja datang untuk mengobati rasa penasarannya terhadap keunikan ritual Seren Taun. Menurut dia, Seren Taun begitu erat kaitannya dengan budaya dan hal itu merupakan keistimewaan dari acar tersebut.

"Saya memang tertarik datang kesini, soalnya berbeda dengan kebudayaan dengan daerah lain, yang membedakannya banyak kegiatan kegiatan yang unik itu upacara-upacara ritualnya," ungkapnya.

Senada dengan Alifta Dea (21 tahun) yang juga berasal dari Yogyakarta. Alifa sudah berada di lokasi acara seren taun Kasepuhan Cipta Mulya sejak hari Jumat (14/9/2018) lalu.

BACA JUGA: Saat Gadis Belanda Terpukau Budaya Gotong Royong Kampung Adat Sinar Resmi

Dia mengaku pernah datang ke kampung adat Sirnaresmi ketika melaksanakan KKN dan untuk kali ini dirinya diundang oleh Sesepuh Cipta Mulya Abah Hendrik.

Di tempat ini, Alifta bisa melihat kehidupan masyarakat yang begitu mempertahankan adat istiadt hingga pakaian yang dikenakannya. Misalnya memakai ikat kepala, termasuk mempertahankan memasak nasi harus pakai tungku.

"Saya harap keunikan ini tetap di pertahankan warga disini, ini bisa menjadikan daya tarik bagi wisatawan baik lokal maupun non lokal atau mancanegara," jelasnya.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkini
Life17 Mei 2024, 18:00 WIB

Doa untuk Kedua Orang Tua, Sebagai Bentuk Kasih Sayang dari Seorang Anak

Berdoa untuk orang tua merupakan bentuk bakti dan rasa syukur kepada Allah SWT atas segala nikmat yang diberikan, termasuk nikmat memiliki orang tua yang baik.
Ilustrasi doa untuk kedua orangtua - Berdoa untuk orang tua merupakan bentuk bakti dan rasa syukur kepada Allah SWT atas segala nikmat yang diberikan, termasuk nikmat memiliki orang tua yang baik. | (Sumber : Pixabay.com)
DPRD Kab. Sukabumi17 Mei 2024, 17:34 WIB

DPRD Sukabumi Harap PPK Pilkada 2024 Dapat Bekerja dengan Sukses Tanpa Ekses

Usep menjelaskan bahwa kesuksesan PPK adalah kunci dalam menjalankan demokrasi yang baik dan adil untuk memilih pemimpin Kabupaten Sukabumi dan Jawa Barat
Anggota DPRD Usep Wawan berfoto bersama Bupati Sukabumi, Ketua KPU, Forkopimda dan PPK Pilkada 2024. (Sumber : Diskominfosan Kab. Sukabumi)
Musik17 Mei 2024, 17:00 WIB

Lirik dan Terjemahan Lagu Saturn Sza yang Viral di TikTok

Lagu Saturn dari Sza banyak diputar sebagai backsound video galau yang  viral di TikTok hingga Instagram.
SZA, penyanyi yang mempopulerkan lagu Kill Bill | Foto: Instagram/@sza
Sehat17 Mei 2024, 16:00 WIB

5 Kunci Sukses Mencegah Asam Urat Agar Tidak Kembali Kambuh di Masa Depan

Penderita asam urat dapat memperbaiki gejalanya dan mengurangi frekuensi serangan akut dengan mengikuti langkah-langkah tertentu dalam hal perubahan pola makan dan gaya hidup.
Ilustrasi - Penderita asam urat dapat memperbaiki gejalanya dan mengurangi frekuensi serangan akut dengan mengikuti langkah-langkah tertentu dalam hal perubahan pola makan dan gaya hidup. (Sumber : Freepik.com).
Life17 Mei 2024, 15:45 WIB

5 Manfaat Bermain Pura-pura yang Dapat Mengembangkan Imajinasi Anak-anak

Dari memupuk kreativitas hingga mendorong pertumbuhan sosial dan emosional anak, bermain pura-pura atau permainan imajinatif bermanfaat karena berbagai alasan.
Ilustrasi anak-anak yang sedang memainkan permainan pura-pura (Sumber : Pexels.com/@cottonbrostudio)
Life17 Mei 2024, 15:15 WIB

9 Manfaat Kesehatan Menyusui Bayi Bagi Ibu, Salah Satunya Menurunkan Resiko Kanker

ASI memiliki berbagai manfaat bagi si kecil. Tetapi, menyusui juga berdampak baik pada Ibunya
manfaat kesehatan memberikan ASI pada Bayi bagi seorang Ibu (Sumber : Pexels.com/@AnnaShvets)
Nasional17 Mei 2024, 15:01 WIB

Ini Harta Kekayaan Ketua KPU Hasyim Asy'ari yang Disindir Hidup Bermewah-mewahan

Ketua KPU Hasyim As'yari disindir anggota Komisi II DPR RI Fraksi Partai Golkar Riswan Tony soal gaya hidup para anggota KPU yang terlihat bermewah-mewahan.
Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari | Foto : Istimewa
Inspirasi17 Mei 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Service Crew di Minimarket, Penempatan di Cikembar, Cisaat dan Pelabuhan Ratu

Apabila kamu tertarik dengan lowongan kerja ini, segera daftarkan diri sekarang juga!
Ilustrasi - Lowongan Kerja Service Crew di Minimarket, Penempatan di Cikembar, Cisaat dan Pelabuhan Ratu. (Sumber : Freepik.com/@Lifestylememory)
Life17 Mei 2024, 14:45 WIB

Dapat Melindungi Dari Penyakit, Berikut 8 Manfaat Luar Biasa ASI Bagi Bayi

Menyusui memiliki berbagai manfaat bagi bayi, salah satunya adalah dapat melindungi si kecil dari penyakit
Ilustrasi manfaat memberikan ASI kepada bayi yang bisa dijauhkan dari penyakit (Sumber : Freepik.com/@bristekjegor)
Sukabumi17 Mei 2024, 14:37 WIB

Rekonstruksi Pembunuhan di Citepus Sukabumi: Ceceu Ditusuk Pisau Ditenggorokan

Satreskrim Polres Sukabumi merekonstruksi kasus pembunuhan Ajo Sutarjo alias Ceceu (55 tahun), seorang asisten rumah tangga (pembantu). Ceuceu ditemukan tewas bersimbah darah di rumah majikanya, pada Sabtu (4/5/2024) lalu.
Adi (20 tahun), tersangka pembunuhan saat rekonstruksi | Foto : Ilyas Supendi