Tak Jauh dari Jakarta, Wisata Bogor ini Bisa Berendam Air Panas Sambil Menikmati View Alam

Selasa 12 Maret 2024, 17:30 WIB
Tak Jauh dari Jakarta, Wisata Bogor ini Bisa Berendam Air Panas Sambil Menikmati View Alam (Sumber : Ist via salsawisata.com)

Tak Jauh dari Jakarta, Wisata Bogor ini Bisa Berendam Air Panas Sambil Menikmati View Alam (Sumber : Ist via salsawisata.com)

SUKABUMIUPDATE.com - Pemandian air panas Tirta Sanita di kawasan Parung, Bogor ini menjadi salah satu destinasi wisata yang unik dan menarik.

Di sini pengunjung bisa menikmati kesegaran berendam di air panas alami yang tentunya memiliki banyak khasiat untuk tubuh.

Selain itu, pengunjung juga selama berendam air panas akan ditemani dengan panorama alam indah berupa landscape daerah Ciseeng, Bogor.

Baca Juga: HTM Rp 25 Ribu, Tempat Camping di Kaki Gunung Gede Dekat dengan Air Terjun Cantik

Dipercaya jika pemandian Tirta Sanita ini terbentuk dari letusan gunung api, maka tak heran jika air di sini mengandung garam, zat kapur dan belerang.

Pemandian air panas ini berlokasi di Jalan Raya Ciseeng, Bojong Indah, Kecamatan Parung, Bogor, Provinsi Jawa Barat.

Meski masuk ke dalam wilayah Bogor, namun Tirta Sanita ini lebih dekat dengan Kota Depok. Jaraknya hanya sekitar 15 kilometer yang bisa ditempuh selama 30 menitan perjalanan dengan kendaraan.

Sedangkan untuk harga tiketnya sendiri cukup terjangkau yakni hanya Rp 15.000 per orang. Harga tersebut belum termasuk tiket menikmati kolam rendam VIP yang menghadap pemandangan indah seharga Rp 15.000 per orang.

Baca Juga: 7 Tempat Wisata Dekat Stasiun Sukabumi, Mandi Air Panas Hingga Belajar Sejarah

Selain kolam air panas, Tirta Sanita juga dilengkapi berbagai fasilitas mulai dari toilet, mushola, lokasi parkir, playground, kolam renang, warung, area outbond, penginapan dan lainnya.

Itulah ulasan mengenai pemandian air panas Tirta Sanita Bogor yang bisa dijadikan lokasi liburan bersama keluarga.

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Nasional27 April 2024, 15:08 WIB

Posisi Terakhir Masih di Sukabumi, Mensos Kejar Emak-emak Suka Ngamuk Minta Sedekah

Sempat dibawa pihak kepolisian untuk dititipkan ke angkutan umum arah Bandung Barat lalu ke Bogor, perempuan tersebut dilaporkan warga, pada Sabtu (27/4/2024) masih berada di Kota Sukabumi.
Menteri Sosial, Tri Rismaharini (Sumber: akun kemensos RI)
Inspirasi27 April 2024, 15:00 WIB

Lowongan Kerja Logistic Staff Minimal SMK/SMA Semua Jurusan, Penempatan Kota Sukabumi

Apabila kamu tertaik dengan pekerjaan ini, yuk daftarkan diri sekarang juga!
Lowongan Kerja Logistic Staff Minimal SMK/SMA Semua Jurusan, Penempatan Kota Sukabumi | Foto: Istimewa
Fashion27 April 2024, 14:30 WIB

Cara Memilih Warna Hijab yang Sesuai dengan Kulit Sawo Matang, Makin Pede!

Memilih warna hijab yang tepat bisa membuat penampilan Anda lebih bersinar dan menonjol.
Ilustrasi -Memilih warna hijab yang tepat bisa membuat penampilan Anda lebih bersinar dan menonjol. (Sumber : pixabay/moeslim2).
Life27 April 2024, 14:00 WIB

Suka Buat Tipu-Muslihat, Ini 6 Karakter Orang Licik yang Harus Diwaspadai di Sekitar Kita

Orang licik biasanya memiliki karakter yang kurang baik dalam lingkungan sosial, sehingga gampang ditebak ciri dari mereka yang melekat.
Ilustrasi - Orang licik biasanya memiliki karakter yang kurang baik dalam lingkungan sosial, sehingga gampang ditebak ciri dari mereka yang melekat. (Sumber : Pixabay/Cristian Benavides).
Life27 April 2024, 13:45 WIB

Takut Mengambil Resiko! 5 Kebiasaan Ini yang Selalu Dihindari Orang Kaya

Kebiasaan tertentu selalu dihindari oleh orang kaya agar kehidupanya selamat di masa depan. Hal ini yang selalu menjadi perhatian orang kaya.
Ilustrasi - Kebiasaan tertentu selalu dihindari oleh orang kaya agar kehidupanya selamat di masa depan. Hal ini yang selalu menjadi perhatian orang kaya. (Sumber : pexels.com/@Andrea Piacquadio)
Life27 April 2024, 13:30 WIB

9 Cara Menghadapi Orang Jutek, Harus Tenang dan Jangan Terbawa Emosi!

Bertemu dengan orang yang jutek bisa menjadi pengalaman yang menantang.
Ilustrasi - Bertemu dengan orang yang jutek bisa menjadi pengalaman yang menantang. (Sumber : unsplash.com/@Obie Fernandez)
Food & Travel27 April 2024, 13:26 WIB

Bukit Pasir Randu, Tempat Menarik Nikmati Pesona Sunrise di Cisolok Sukabumi

Bukit Pasir Randu menyajikan pemandangan yang memikat hati.
Pemandangan matahari terbit atau sunrise di Bukit Pasir Randu, Desa Pasirbaru, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi. | Foto: Istimewa
Life27 April 2024, 13:00 WIB

10 Cara Mudah Menghadapi Anak yang Tantrum, Bunda Wajib Tahu!

Setiap orangtua pasti pernah mengalami momen di mana anak mereka meledak tantrum yang intens.
Ilustrasi - Setiap orangtua pasti pernah mengalami momen di mana anak mereka meledak tantrum yang intens. (Sumber : Pixabay.com/@parent90).
Life27 April 2024, 12:30 WIB

Kehadirannya Sering Mengganggu! 6 Cara Ampuh Menghilangkan Semut di Rumah

Ada beberapa cara untuk menghilangkan semut di rumah yang sering mengganggu.
Ilustrasi - Ada beberapa cara untuk menghilangkan semut di rumah yang sering mengganggu. (Sumber : Pixabay.com/@actee3).
Life27 April 2024, 12:15 WIB

Rasa Iri atau Dendam, 7 Alasan Seseorang Membenci Kita yang Perlu Diwaspadai

Salah satu realitas yang tidak dapat dihindari dalam kehidupan adalah bahwa tidak semua orang akan menyukai atau menyambut kita dengan baik.
Ilustrasi - Salah satu realitas yang tidak dapat dihindari dalam kehidupan adalah bahwa tidak semua orang akan menyukai atau menyambut kita dengan baik. (Sumber : Pixabay.com/nooneknow22).