logo
Sabtu, 10 Januari 2026
  • Science
  • Olahraga
  • Otomotif
  • DPRD Kab. Sukabumi
  • Cek Fakta
Home / Food & Travel

6 Resep Ketupat Lebaran, Pilih Daun Kelapa Kuning Kehijauan Agar Tidak Cepat Basi

Nida Salma
Sukabumiupdate.com
Selasa 28 Mar 2023, 09:30 WIB
6 Resep Ketupat Lebaran, Pilih Daun Kelapa Kuning Kehijauan Agar Tidak Cepat Basi

Ketupat Matang | Resep Ketupat Agar Tidak Basi: Pilih Daun Kelapa Warna Kuning Kehijauan (Sumber : Instagram/@erlina.lim_)

SUKABUMIUPDATE.com - Ketupat atau kupat adalah salah satu makanan dari bahan dasar beras yang dibungkus dengan anyaman daun kelapa muda (janur), atau ada juga yang menggunakan daun palma.

‎Ketupat Lebaran Indonesia ini dalam perkembangannya menyebar ke negara lain, mulai dari Brunei, Malaysia, Singapura hingga Thailand selatan.

Ketupat merupakan salah satu menu yang harus ada saat menyambut Hari Raya Idul Fitri. Biasanya ketupat di masak dalam jumlah yang banyak, sehingga penting untuk tahu resep ketupat agar tidak cepat basi.

Baca Juga: Kapan THR Lebaran 2023 Cair? Simak Penjelasannya Disini!

Di samping nasi yang disajikan dalam anyaman daun kelapa, Ketupat biasanya disiapkan bersama opor ayam. Bukan hanya cara memasak ketupat yang benar tapi resep ketupat agar tidak cepat basi juga perlu diketahui, misalnya pemilihan daun kelapa yang tepat.

Cek resep ketupat agar tidak cepat basi:

Supaya Ketupat yang dibuat masih bisa dimakan selama beberapa hari setelah lebaran, berikut adalah tips yang bisa dicoba supaya Ketupat tidak cepat basi, seperti dikutip via Suara.com!

1. Pilih bahan-bahan terbaik

Untuk menghasilkan ketupat dengan kualitas terbaik, tentu saja perlu menggunakan bahan-bahan pilihan.

Oleh karena itu, pastikan memilih bahan-bahan yang digunakan seperti daun kelapa dan beras dengan kualitas yang baik. Jangan gunakan bahan-bahan yang sudah terkontaminasi jamur atau bakteri ya!

2. Gunakan daun kelapa warna kuning muda kehijauan

Bukan hanya saat penyimpanan, supaya ketupat tidak basi, juga harus memilih bahan pembungkus alias daun kelapa yang tepat.

Pemilihan daun kelapa kuning kehijauan untuk cangkang KetupatPemilihan daun kelapa kuning kehijauan untuk cangkang Ketupat

Oleh karena itu, usahakan menggunakan daun kelapa berwarna kuning muda kehijauan. Hindari menggunakan daun kelapa terlalu muda karena dapat menyebabkan ketupat cepat berkeringat dan basi.

Baca Juga: 22 Babasan Sunda dan Artinya, Contohnya Ceuli Léntaheun

Sementara itu, daun kelapa yang terlalu tua bisa membuat ketupat tidak matang sempurna.

3. Tambahkan air kapur sirih pada beras

Saat menyiapkan isian nasi untuk ketupat, tambahkan sedikit air kapur sirih di dalamnya. Selain membuat ketupat memiliki tekstur lebih kenyal, air ini juga akan membuat ketupat lebih tahan lama.

Tambahkan air kapur sirih sebelum beras dimasukkan ke dalam selongsong ketupat. Supaya tetap gurih, tambahkan sedikit garam juga.

4. Tambahkan Air Panas saat merebus

Di tengah-tengah proses perebusan ketupat, kamu perlu menambahkan Air Panas. Pastikan untuk menggunakan Air Panas yang baru saja direbus sehingga bakterinya terminimalisir.

Penambahan air di tengah-tengah perebusan akan membuat ketupat tetap bersih dan tidak memiliki kesan kotor.

5. Siram ketupat dengan air es

Jika ketupat sudah matang, angkat dan tiriskan dengan wadah yang bisa membuang sisa-sisa air (berlubang) supaya tidak ada sisa air pada ketupat sehingga tidak mudah basi.

Setelah itu, siram ketupat dengan air es supaya warna ketupat tetap kuning dan tidak mudah berwarna menjadi coklat (menandakan basi).

6. Simpan dengan tepat

Jika ketupat tidak lagi akan dimakan, simpat ketupat ke dalam lemari es. Sebelum itu, pastikan bahwa ketupat sudah memiliki suhu ruangan.

Apabila ingin kembali mengkonsumsi ketupat, keluarkan dari lemari es dan diamkan terlebih dahulu sampai memiliki suhu ruangan.

Setelah itu, kukus kembali ketupat selama kurang lebih 30 menit. Tiriskan ketupat lalu potong-potong sesuai kebutuhan.

Sumber : Suara.com/Hillary Sekar Pawestri

Editor :
Nida Salma
Tags :
# Ketupat # Lebaran 2023 # Hari Raya Idul Fitri # daun kelapa # resep ketupat agar tidak cepat basi # air kapur sirih # air es # Air Panas # lemari es # cara memasak ketupat
Berita Terkait
Resep Kastengel Rendah Kalori, Kue Kering Keju Khas Lebaran (Sumber : YouTube Devina Hermawan)

Resep Kastengel Rendah Kalori, Kue Kering Keju Khas Lebaran

Food & TravelJumat 24 Mar 2023, 09:30 WIB

Kapan THR Lebaran 2023 Cair? Simak Penjelasannya Disini!

Senin 27 Mar 2023, 09:30 WIB
Ilustrasi. Uang Rupiah | Kapan THR Lebaran 2023 Cair? Simak Penjelasannya Disini! (Sumber : pixabay.com/@iqbalnurilanwar)

Sejarah Khong Guan, Kue Lebaran yang Kalengnya Biasa Diisi Ranginang

Kamis 23 Mar 2023, 12:35 WIB
Sejarah Khong Guan, Kue Khas Lebaran yang Kalengnya Biasa Diisi Ranginang (Sumber : Instagram/@khongguan_biscuits)
Berita Terkini

Investasi Jangka Panjang, Arsenal Perpanjang Kontrak Bukayo Saka

Olahraga 10 Jan 2026, 09:21 WIB
Aksi Bukayo Saka menghadapi saat membela Arsenal. (Sumber: Instagram/@bukayosaka87)

Kamerun Kalah dari Maroko, Bryan Mbuemo Siap Kembali Bela Manchester United

Olahraga 10 Jan 2026, 07:58 WIB
Aksi Bryan Mbuemo saat membela Timnas Kamerun di ajang Piala Afrika (Sumber: Instagram/@mbeumo)

Brahim Diaz jadi Pahlawan Kemenangan Maroko atas Kamerun di Piala Afrika

Olahraga 10 Jan 2026, 07:37 WIB
Selebrasi Brahim Diaz setelah mencetak gol ke gawang Kamerun (Sumber: web/espn.com)

UMK Kabupaten Sukabumi Rp3,83 Juta, Pengusaha Dilarang Bayar di Bawah Ketentuan

Keuangan 10 Jan 2026, 07:05 WIB
Ilustrasi Upah Minimum Karyawan (UMK) Kabupaten Sukabumi sebesar Rp3,6 Juta | Foto : Pixabay

Resep Kroket Kentang Kari, Ide Camilan Akhir Pekan yang Renyah

Kuliner 10 Jan 2026, 07:00 WIB
Resep Kroket Kentang Kari, Ide Camilan Akhir Pekan yang Renyah (Sumber : Youtube | Devina Hermawan)

Cuaca Jabar 10 Januari 2026, Sukabumi Waspada Hujan Sejak Pagi Hari

Science 10 Jan 2026, 06:29 WIB
Ilustrasi - Sebagian besar wilayah Jawa Barat termasuk Sukabumi dan sekitarnya diperkirakan mengalami cuaca berawan hingga hujan pada 10 Januari 2026. (Sumber : Freepik.com/@pvproductions)

DP3A Sukabumi Paparkan Langkah Penghapusan Kekerasan Anak dan Perempuan di 2026

Sukabumi 09 Jan 2026, 23:13 WIB
Kepala DP3A Kabupaten Sukabumi, Agus Sanusi. (Sumber Foto: DP3A)

SiLPA APBD Kota Sukabumi 2025 Rp26 Miliar

Keuangan 09 Jan 2026, 21:52 WIB
Pemerintah Kota Sukabumi mengikuti Rapat Evaluasi APBD kabupaten/kota se-Jawa Barat yang dipimpin langsung oleh Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, di Gedung Pakuan, Jumat (9/1/2025) | Foto : Dokpim

Kronologi Bocah Perempuan Tertemper KA Pangrango saat Kejar Layangan di Jalur Maseng-Cicurug

Jawa Barat 09 Jan 2026, 21:00 WIB
Warga saat menunjukkan lokasi kejadian bocah perempuan tertemper KA Pangrango di Cigombong Bogor, Jumat (9/1/2026). (Sumber Foto: Istimewa)

Minim Transportasi, Puluhan Tahun Siswa di Lengkong Sukabumi Naik Elf dan Truk ke Sekolah

Sukabumi 09 Jan 2026, 20:57 WIB
Ilustrasi pelajar di Lengkong Kabupaten Sukabumi naik elf dan truk untuk berangkat sekolah | Foto : ChatGPT

Muncul Petisi Dukung Percepatan Pembangunan RSUD Sukalarang Sukabumi

Sukabumi 09 Jan 2026, 20:28 WIB
Ilustrasi gedung RSUD Sukalarang Kabupaten Sukabumi | Foto : ChatGPT

Toha Wildan Pimpin Bapperida Kabupaten Sukabumi

Sukabumi 09 Jan 2026, 20:06 WIB
Kepala Bapperida Kabupaten Sukabumi Toha Wildan Athoilah | Foto : Dokpim Pemkab Sukabumi

Hearts2Hearts Bakal Gelar Fanmeeting Perdana di Jakarta pada Maret 2026

Musik 09 Jan 2026, 20:00 WIB
Hearts2Hearts Bakal Gelar Fanmeeting Perdana di Jakarta pada Maret 2026 (Sumber : Instagram/@hearts2hearts)

Fenomena Upah Murah di Indonesia, 14 Juta Pekerja Harus Terima Kenyataan Dompet Makin Tipis

Keuangan 09 Jan 2026, 19:59 WIB
Ilustrasi dompet makin tipis (Sumber: copilot)

Ketua Komisi IV DPRD Tanggapi Keluhan Publik pada Sistem Parkir RSUD Palabuhanratu

DPRD Kab. Sukabumi 09 Jan 2026, 19:30 WIB
Video tangkapan layar gate parkir RSUD Palabuhanratu macet dan menghambat pasien darurat. (Sumber: Video tangkapan layar warga)

El Clasico Kembali Tersaji di Arab Saudi, Barcelona vs Real Madrid Berebut Trofi Piala Super Spanyol

Olahraga 09 Jan 2026, 19:23 WIB
Aksi Lamine Yamal saat pertandingan mengahdapi Real Madrid (Sumber: web/fcbarcelona.com)

Insiden di Jalur Maseng-Cicurug, Bocah Perempuan Tertemper KA Pangrango

Jawa Barat 09 Jan 2026, 19:09 WIB
Ilustrasi. KA Pangrango Sukabumi-Bogor. (Sumber Foto: Unplash/Haidan)

Tren Fashion 2026: Gaya Simpel, Klasik, Stylish, tapi Tetap Berani

Fashion 09 Jan 2026, 19:00 WIB
Tren Fashion 2026: Gaya Simpel, Klasik, Stylish, tapi Tetap Berani (Sumber : Freepik.com/@teksomolika)

Terkontaminasi Bakteri, Ini Daftar Produk Susu Nestle yang Ditarik dari Pasaran

Sehat 09 Jan 2026, 18:48 WIB
Nestle tarik sejumlah produk susu bayi di sejumlah negara (Sumber: dok nestle)

Wali Kota: Layanan Kemoterapi Kanker Mulai Dibuka di RS Bunut Sukabumi

Sehat 09 Jan 2026, 18:48 WIB
Wali Kota Sukabumi Ayep Zaki saat meninjau layanan kemoterapi di RSUD Syamsudin, SH., Jumat (9/1/2026) | Foto : Dokpim
Tampilkan lebih banyak
Terpopuler
Geger! Mayat Tanpa Kepala Ditemukan di Ciracap Sukabumi

Geger! Mayat Tanpa Kepala Ditemukan di Ciracap Sukabumi

Sukabumi
AKBP Ardian Satrio Utomo Resmi Jabat Kapolres Sukabumi Kota

AKBP Ardian Satrio Utomo Resmi Jabat Kapolres Sukabumi Kota

Sukabumi
Dari Desa 3T Sukabumi Menuju Mahasiswa Terbaik Kementan RI

Dari Desa 3T Sukabumi Menuju Mahasiswa Terbaik Kementan RI

Opini
Pria Berseragam Ormas Diringkus Warga Sukabumi: Diduga Curi Kopi di Warung, GRIB Jaya Klarifikasi

Pria Berseragam Ormas Diringkus Warga Sukabumi: Diduga Curi Kopi di Warung, GRIB Jaya Klarifikasi

Sukabumi
4 Korban Pembacokan Dilarikan ke RSUD Bunut, Dokter: 1 Korban Jarinya Hampir Putus

4 Korban Pembacokan Dilarikan ke RSUD Bunut, Dokter: 1 Korban Jarinya Hampir Putus

Sukabumi
Video
Warga Babakan Cisarua Sukabumi Gigit Jari, Tak Kebagian Bantuan Rp10 Juta KDM

Warga Babakan Cisarua Sukabumi Gigit Jari, Tak Kebagian Bantuan Rp10 Juta KDM

Jumat 09 Jan 2026, 19:33 WIB

Kisah Backpacker Sukabumi, Tempuh Jalur Ekstrem ke Mekah hingga Terjebak Konflik

Jumat 09 Jan 2026, 14:55 WIB

Kisah Backpacker Sukabumi, Tempuh Jalur Ekstrem ke Mekah hingga Terjebak Konflik

Video Penggerebekan Pria Cikole, Pemilik Pabrik Ekstasi di Lembursitu Sukabumi

Kamis 08 Jan 2026, 12:41 WIB

Video Penggerebekan Pria Cikole, Pemilik Pabrik Ekstasi di Lembursitu Sukabumi

Sosok Holis, Warga Garut yang Diintimidasi Kades usai Kritik Jalan Rusak

Rabu 07 Jan 2026, 17:02 WIB

Sosok Holis, Warga Garut yang Diintimidasi Kades usai Kritik Jalan Rusak

Terpisah 32 Tahun Akibat Terbawa Kereta, Zainuddin Akhirnya Kembali ke Pelukan sang Bunda

Rabu 07 Jan 2026, 09:59 WIB

Terpisah 32 Tahun Akibat Terbawa Kereta, Zainuddin Akhirnya Kembali ke Pelukan sang Bunda

Kabupaten Sukabumi Sumbang 50 Persen Produksi Sawit se-Jabar

Selasa 06 Jan 2026, 14:05 WIB

Kabupaten Sukabumi Sumbang 50 Persen Produksi Sawit se-Jabar

Bale Warga
Sandi Hermansyah, Sekolah Kedinasan Kementerian Pertanian Republik Indonesia di Bogor. (Sumber: dok sandihermansyah)

Dari Desa 3T Sukabumi Menuju Mahasiswa Terbaik Kementan RI

Opini

Mendorong inklusi pendidikan dengan instrumen pendataan yang lebih terarah.

Profil Belajar Siswa (PBS) sebagai Instrumen Strategis Pendataan PDBK di Madrasah

Opini

Direktur Komunikasi Deep Intelligence Research (DIR), Neni Nur Hayati. (Sumber: Dk DIR)

Bencana Sumatera: Mulanya Krisis Kemanusiaan, Jangan Sampai Jadi Krisis Legitimasi

MIMBAR PUBLIK

Diskusi Kaleidoskop Media Massa 2025 | Foto  : @youtube AFU

Catatan Diskusi Kaleidoskop Media Massa 2025: Media Massa dan Ancaman Kualitas Manusia

Opini

Hari Antikorupsi Sedunia 2025: Jerat Gurita Korupsi Mengapa Sulit Dibasmi? Ilustrasi praktek korupsi (Sumber: freepik)

Hari Antikorupsi Sedunia 2025: Jerat Gurita Korupsi Mengapa Sulit Dibasmi?

Opini

TAG POPULER
  • #punas mandiri nagrak sukabumi
  • #berapa gaji pegawai badan gizi nasional yang lolos rekrutmen sppi batch 3
  • #sppi batch 3
  • #cicurug sukabumi
  • #sarjana penggerak pembangunan indonesia
Sukabumi Update trusted
Follow Us
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Iklan
  • Karir
  • Kontak
  • Pedoman