Persik Kediri vs PSM Makassar di Liga 1: Preview, Susunan Pemain dan Skor

Senin 18 Desember 2023, 12:45 WIB
Persik Kediri vs PSM Makassar di Liga 1: Preview, Susunan Pemain dan Skor (Sumber : Instagram/@psm_makassar/@persik)

Persik Kediri vs PSM Makassar di Liga 1: Preview, Susunan Pemain dan Skor (Sumber : Instagram/@psm_makassar/@persik)

SUKABUMIUPDATE.com - Persik Kediri vs PSM Makassar akan mewarnai pekan ke-23 BRI Liga 1 musim 2023/24. Ini menjadi salah satu pertandingan terakhir Liga 1 bulan ini sebelum jeda hingga awal Februari 2024.

Duel keduanya dijadwalkan akan digelar di Stadion Brawijaya, pada Senin (18/12/2023) pukul 15.00 WIB. Tim Macan Putih (julukan Persik) sendiri kini sedang dalam kepercayaan diri tinggi setelah mencatat hasil positif dalam beberapa laga terakhir.

Mereka belum mengalami kekalahan di empat pertandingan terakhirnya di Liga 1. Bahkan tim asuhan Marcelo Rospide secara mengejutkan menaklukan Persib Bandung pada laga terakhirnya ketika bertandang ke Kota Kembang.

Baca Juga: Persiapan Piala Asia 2024 Timnas Indonesia Bakal Gelar 2 Uji Coba, Ini Lawannya

"Kami akan menghadapi PSM di kandang sendiri. Kami akan fokus untuk melanjutkan tren positif ini dengan kemenangan. Terima kasih pada para suporter yang tetap mendukung kami," ucap Nascimento usai Persik mengalahkan Persib seperti dikutip dari Suara.com.

Di sisi lain, PSM juga baru meraih kemenangan di AFC Cup melawan Sabah FC. Skuad Juku Eja mengalahkan wakil Malaysia dengan skor 1-3.

Kendati begitu, fisik pemain PSM tidak dimungkiri akan menjadi masalah. Sebab, mereka bermain di tengah pekan.

Namnu, Bernardo Tavares tidak terlalu memusingkannya. Ia menegaskan pemainnya akan fokus ke BRI Liga 1.

Baca Juga: Bukan Lagi 14 Maret 1933! Persib Bandung Umumkan Perubahan Hari Jadi ke Tanggal Ini

"Sekarang kami akan fokus ke Liga Indonesia. Para pemain tentu butuh dukungan untuk mendapatkan energi tambahan," ujar Tavares.

Maka dari itu, Persik bisa memanfaatkan kelelahan dari PSM. Apalah tim Macan Putih tampil di depan publik sendiri.

Prakiraan susunan pemain Persik vs PSM

Persik (4-3-3): Dikri Yusron; Yusuf Meilana, Hamra Hehanusa, Anderson Nasciemento, Simen Lyngbo; Bayu Otto, Ze Valente, Rohit Chand; Mochammad Supriadi, Renan Silva, Flavio Silva
Pelatih: Marcelo Rospide

PSM (3-4-3): Reza Arya; Safrudin Tahar, Yuran Fernandes, Daffa Salman; Muhammad Arfan, Akbar Tanjung, Yance Sayuri, Dzaky Asraf; Keno Nambu, Adilson Silva, Yakob Sayuri
Pelatih: Bernardo Tavares

Baca Juga: Persib Bandung Akan Ditinggalkan 3 Pilar Penting, Ini Daftarnya

Rekor pertemuan Persik vs PSM

  • 3/8/2023 PSM 1-2 Persik
  • 24/6/2023 Persik 1-1 PSM
  • 19/2/2023 PSM 2-1 Persik
  • 2/9/2022 Persik 0-0 PSM
  • 19/6/2022 PSM 0-0 Persik

5 pertandingan terakhir Persik

  • 10/12/2023 Persib 0-2 Persik
  • 2/12/2023 Persik 0-0 Dewa United
  • 27/11/2023 Arema FC 0-1 Persik
  • 8/11/2023 Persik 4-1 Madura United
  • 2/11/2023 Borneo 3-0 Persik

5 pertandingan terakhir PSM

  • 14/12/2023 Sabah 1-3 PSM
  • 8/12/2023 PSM 1-1 Bhayangkara
  • 4/12/2023 Persib 0-0 PSM
  • 30/11/2023 PSM 1-1 Hai Phong
  • 23/11/2023 PSM 3-1 Persikabo 1973

Prediksi skor: Persik 1-1 PSM

Link live streaming bisa disaksikan di sini

Sumber: Suara.com

Follow Berita Sukabumi Update di Google News
Editor :
Berita Terkait
Berita Terkini
Life12 Mei 2024, 14:00 WIB

Sering Disepelekan Orang Tua, 5 Dampak Buruk Sering Berbohong kepada Anak

Kebiasaan berbohong kepada anak sesungguhnya tidak baik dalam masa asuhnya. Bahkan cenderung memiliki bahaya yang efeknya tergolong negatif.
Ilustrasi - Kebiasaan berbohong kepada anak sesungguhnya tidak baik dalam masa asuhnya. (Sumber : Pexels.com/@Kampus Production).
Life12 Mei 2024, 13:30 WIB

7 Manfaat Bermain Sendiri untuk Anak-Anak yang Bantu Menumbuhkan Imajinasi

Ketika anak bermain sendiri, hal ini akan membangun keterampilan serta kemandirian dan meningkatkan kreativitas mereka.
Ilustrasi - Imajinasi selalu bergerak ketika orang tua mendorong anaknya untuk bermain sendiri. (Sumber : Pexels.com/@Polesie Toys).
Life12 Mei 2024, 13:15 WIB

Terbelenggu dalam Kesengsaraan: 10 Gaya Hidup Orang Miskin yang Bikin Sulit Kaya

Ada beberapa gaya hidup orang miskin yang membuatnya sulit kaya.
Ilustrasi - Ada beberapa gaya hidup orang miskin yang membuatnya sulit kaya. (Sumber : Pexels.com/cottonbro studio)
Sukabumi12 Mei 2024, 13:08 WIB

600 Peserta Meriahkan Geopark Ciletuh Run 2024 di Ciemas Sukabumi

Geopark Ciletuh Run 2024 di Ciemas Sukabumi ini diikuti oleh 600 peserta yang berasal dari berbagai daerah
Bupati Sukabumi Marwan Hamami saat melepas 600 peserta Geopark Ciletuh Run 202, Minggu (12/5/2024) | Foto : Dokpim
Sehat12 Mei 2024, 13:00 WIB

Tetap Bisa Makan Enak, 7 Makanan Rendah Purin yang Aman untuk Penderita Asam Urat

Ada beberapa makanan rendah purin yang aman dikonsumsi oleh penderita asam urat.
Ilustrasi - Ada beberapa makanan rendah purin yang aman dikonsumsi oleh penderita asam urat. (Sumber : pexels.com/@Vanessa Loring).
Jawa Barat12 Mei 2024, 12:33 WIB

Anggota DPRD Jabar Hasim Adnan Tinjau Jembatan Rusak di Curugkembar Sukabumi

Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat, Hasim Adnan akan mendorong anggaran pemprov Jawa Barat untuk perbaiki Jembatan Cibodas rusak di Kecamatan Curugkembar Kabupaten Sukabumi.
Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat Hasim Adnan saat meninjau jembatan Cibodas Curugkembar Kabupaten Sukabumi | Foto : Ist
Life12 Mei 2024, 12:30 WIB

Wajib Diterapkan Bund! 5 Tips Jitu Mengajari Anak Berpikir Sendiri Sejak Dini

Membesarkan anak yang tidak mengikuti orang banyak lebih mudah diucapkan daripada dilakukan.
Ilustrasi - Membesarkan anak agar mereka dapat berpikir sendiri menjadi tantangan bagi orang tua. (Sumber : Pexels.com/@Karolina Grabowska).
Life12 Mei 2024, 12:00 WIB

Patut Diterapkan, 5 Cara Membangun Keterampilan Sosial Anak Dari Rumah

Aktivitas mudah yang berfokus pada mendengarkan, berinteraksi, dan bercerita ini akan membuat anak Anda tetap terlibat secara sosial sepanjang hari bahkan di rumah.
Ilustrasi - Membangun keterampilan sosial anak dapat dimulai dari rumah dengan hal sederhana. (Sumber : Pexels.com/@Valeria Ushakova).
Life12 Mei 2024, 11:30 WIB

Pria Wajib Tahu, 6 Ciri Cewek Matre yang Tidak Boleh Dijadikan Pasangan Hidup

Ciri cewek matre atau mata duitan memang sangat mudah dikenali. Mereka kerap menunjukkan sikap yang identik kesemuanya tentang materi dan uang semata
Ilustrasi - Ciri cewek matre atau mata duitan memang sangat mudah dikenali. (Sumber : Pexels/Andrea Piacquadio).
Tips12 Mei 2024, 11:11 WIB

Simak 4 Tips Mencari Lowongan Kerja yang Efektif

Anda yang baru lulus pendidikan atau sedang mencari lowongan pekerjaan, butuh perjuangan lebih untuk mendapatkan pekerjaan
Tips mencari lowongan kerja di Internet | Foto : Sukabumi Update